Tips tampilkan persentase daya pada ikon baterai di status bar
Merdeka.com - Bagi Anda pengguna smartphone pengusung Android, ternyata ada satu cara mudah untuk menampilkan persentase daya baterai tepat di dalam ikon baterai di status bar smartphone Anda.
Dilansir PhoneArena (11/11), ada sebuah aplikasi buatan developer yang bisa Anda unduh langsung dari forum XDA Developer yang dapat mengubah tampilan ikon baterai di status bar smartphone Anda dengan tambahan angka daya baterai saat itu.
Untuk proses instalasinya sendiri, Anda cukup mengunduh aplikasi tersebut di smartphone Android 4.4 KitKat Anda dan melakukan langkah instalasi. Setelah itu, ikon baterai di status bar akan secara otomatis menampilkan persentase daya yang tersisa (gambar atas).
-
Bagaimana cara mengaktifkan Adaptive Battery pada Android? Untuk mengaktifkannya, masuk ke Settings > Battery > Adaptive Preferences dan aktifkan Adaptive Battery.
-
Bagaimana cara Powerbank Vivan mengisi daya smartphone? Powerbank masa kini dilengkapi teknologi fast charging yang memungkinkan Anda mengisi daya dengan cepat. Selain itu, ketersediaan lebih dari satu port memungkinkan Anda dapat mengisi ulang daya lebih dari satu perangkat secara bersamaan.
-
Bagaimana menyimpan ponsel saat mengisi daya? Meletakkan ponsel diisi daya terus-menerus, terutama saat baterainya sudah penuh, dapat merusak baterai itu sendiri. Penumpukan panas, baik dari menumpuk barang di atas ponsel atau menyimpannya di bawah bantal, dapat membuat ponsel lebih panas dan merusak baterai, terutama jika menggunakan kabel palsu.
-
Dimana mode hemat daya bisa memengaruhi kinerja ponsel? Tugas-tugas yang membutuhkan banyak sumber daya, seperti bermain game atau multitasking, mungkin tidak berjalan dengan lancar atau bahkan menjadi terhambat.
-
Smartphone apa yang punya baterai paling awet? Oppo Find X7 Ultra muncul sebagai salah satu smartphone dengan ketahanan baterai terbaik menurut DxOMark, dengan skor 160 poin dan kapasitas baterai 5.000 mAh.
-
Bagaimana cara mengisi daya baterai mobil listrik? Selain itu, kemajuan dalam teknologi baterai memungkinkan mobil listrik untuk menempuh jarak yang lebih jauh dengan satu kali pengisian daya.
Bahkan jika proses instalasi sudah selesai dilakukan, maka Anda bisa langsung menghapus file aplikasi tersebut, karena aplikasi ini hanya berfungsi mengubah setting dalam OS Android saja dan setelah setting berubah, maka aplikasi ini sudah tidak dibutuhkan lagi.
Memang Google sendiri sebelumnya dikabarkan akan segera meluncurkan tampilan baru ikon baterai status bar di Android 4.4 KitKat yang menyertakan persentase daya totalnya. Namun sampai saat ini masih belum ada kepastian kapan update OS dengan fitur ini akan diluncurkan oleh Google ke pasaran. (mdk/dzm)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Masih banyak orang yang tak mengetahui bahwa segala perangkat yang memerlukan daya baterai diusahakan jangan pernah dicas 100 persen.
Baca SelengkapnyaApakah boleh cas HP saat 50 persen menjadi salah satu pertanyaan yang banyak membuat pengguna gadget penasaran.
Baca SelengkapnyaBaterai smartphone yang cepat habis meskipun tidak digunakan dan mudah panas merupakan masalah yang sering dikeluhkan oleh pengguna.
Baca SelengkapnyaPersoalan ini sempat menjadi perdebatan di antara beberapa kalangan. Namun apakah benar ngecas baterai 80 persen bikin awet HP?
Baca SelengkapnyaMemahami bagaimana mode hemat daya bekerja dan efek sampingnya dapat membantu Anda membuat keputusan yang lebih baik tentang kapan harus mengaktifkan fitur ini.
Baca SelengkapnyaBaterai HP yang cepat habis meskipun tidak digunakan dan mudah panas merupakan masalah yang sering dikeluhkan oleh pengguna.
Baca SelengkapnyaSecara teknis, pengisian baterai hingga 100% tidak selalu disarankan, terutama pada baterai lithium-ion yang banyak digunakan saat ini.
Baca SelengkapnyaTips Sederhana Optimalkan Baterai Mobil Listrik Agar Jarak Tempuh Tak Berkurang
Baca SelengkapnyaPenggunaan HP yang optimal bergantung pada kualitas baterai yang dimiliki. Oleh karenanya, penting untuk tahu penyebab baterai bermasalah dan cara mengatasinya.
Baca SelengkapnyaBerikut informasi terkait kenapa notifikasi tidak muncul di Smartphone Android.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah langkah-langkah menjaga baterai Anda supaya awet sepanjang hari.
Baca Selengkapnya