Young dan Fame, 2 produk baru mirip Galaxy S III dari Samsung
Merdeka.com - Tiada henti-hentinya Samsung terus menggelontor produk baru untuk pengguna handset. Kali ini, perusahaan asal Korea Selatan ini kembali akan merilis 2 produk baru dengan desain mirip Galaxy S III.
Memang tidak diragukan lagi apabila Samsung adalah perusahaan yang gemar sekali menelurkan produk-produk barunya. Belum lama merilis produk baru, dalam jangka waktu yang relatif dekat, vendor satu ini kembali memperkenalkan produk baru lainnya.
Seperti dilansir Cnet (05/02), Samsung bersiap meluncurkan 2 produk baru dengan desain mirip Galaxy S III dan Galaxy S III Mini. Produk yang diberi nama Young dan Fame ini rencananya hanya akan diproduksi terbatas dan dipasarkan untuk kawasan Asia saja.
-
Apa yang sedang dikembangkan Samsung? Setelah sukses mengeluarkan HP lipat Galaxy Z Fold Series, kini Samsung digadang-gadang akan mengeluarkan tablet lipat dan laptop.
-
Apa yang Samsung perbarui? Perangkat pertama yang akan menikmati dukungan diperpanjang ini adalah Galaxy A16 5G, yang baru saja diluncurkan. Samsung telah menginformasikan bahwa model ini akan mendapatkan update Android serta patch keamanan selama enam tahun ke depan.
-
Apa yang Samsung kembangkan? Samsung dilaporkan sedang mengembangkan smartphone inovatif dengan layar lipat tiga yang sangat canggih.
-
Siapa yang mendapatkan pembaruan Samsung? Samsung telah menginformasikan bahwa model ini akan mendapatkan update Android serta patch keamanan selama enam tahun ke depan.
-
Kapan Samsung Galaxy S24 diluncurkan? Samsung Galaxy S24 dikabarkan akan segera meluncur di 17 Januari tahun ini.
-
Dimana Samsung perbarui? Samsung juga mengungkapkan bahwa model kelas menengah lainnya yang akan datang juga akan mendapatkan dukungan pembaruan selama enam tahun.
Di bawah ini adalah spesifikasi singkat dari 2 produk baru Samsung tersebut.
Galaxy Young
Layar: 3.5 inci HVGA (320 x 480 pixels)
Kamera: 5Mp (belakang), VGA (depan)
Storage dan memori: 4GB internal storage, 512MB RAM
Dimensi: 113.2 x 61.6 x 11.6 mm
Berat: 120.6 gram
Operating system: Android Jelly Bean 4.1
Warna: Putih dan biru
Galaxy Fame
Layar: 3.27 inci HVGA (320 x 480 pixels)
Kamera: 3Mp (belakang)
Storage dan memori: 4GB internal storage, 768MB RAM
Dimensi: 109.4 x 58.6 x 12.5 mm
Berat: 112 gram
Operating system: Android Jelly Bean 4.1
Warna: Putih, biru, merah dan perak
Sayangnya, sampai sekarang, Samsung belum membeberkan harga dan kapan 2 produk tersebut akan dirilis secara resmi. (mdk/das)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Samsung masih merahasiakan kode 'Q7M' pada serial HP layar lipat terbarunya.
Baca SelengkapnyaIni daftar lengkap harga Samsung Galaxy S24 di Indonesia. Berminat yang mana?
Baca SelengkapnyaSamsung Electronics Indonesia resmi meluncurkan Galaxy Z Fold5 dan Galaxy Z Flip5, untuk pasar Tanah Air.
Baca SelengkapnyaSamsung dikabarkan sedang mempersiapkan ponsel tri-fold yang dapat dilipat dua kali. Produk ini diharapkan rilis tahun depan, bersaing dengan Huawei Mate XT.
Baca SelengkapnyaSamsung Galaxy S24 dikabarkan akan segera meluncur di pertengahan Januari tahun ini.
Baca SelengkapnyaSamsung telah mendapatkan paten untuk desain ponsel layar lipat tiga.
Baca SelengkapnyaBeragam informasi menyebut Samsung Galaxy S24 punya harga segini.
Baca SelengkapnyaSamsung tengah mempelajari kemungkinan untuk menciptakan merek baru untuk memisahkan segmen premium dari seri Galaxy.
Baca SelengkapnyaDikabarkan bahwa Samsung tengah mengembangkan versi lebih ekonomis dari seri Galaxy Z Flip.
Baca SelengkapnyaSamsung akhirnya resmi merilis Galaxy S24 FE, versi lebih terjangkau dari flagship Galaxy S24 Series. Tentunya dibekali dengan fitur galaxy AI.
Baca SelengkapnyaKemarahan Jay Y. Lee membuat situasi di internal Samsung tak kondusif.
Baca SelengkapnyaBerikut adalah merek-merek HP China yang akan dirilis Oktober 2024. Ada yang ditunggu-tunggu?
Baca Selengkapnya