Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ahmad Junaidi, Pria Difabel Atur Lalu Lintas Hingga Tak Kenal Lelah

Ahmad Junaidi, Pria Difabel Atur Lalu Lintas Hingga Tak Kenal Lelah Ahmad Junaidi, Pria Difabel Atur Lalu Lintas Hingga Tak Kenal Lelah. Instagram/@polisi_indonesia ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Memiliki keterbatasan bukanlah menjadi suatu halangan bagi seorang pria yang bernama Ahmad Junaidi (45). Meski memiliki keterbatasan fisik, dirinya justru tak kenal lelah untuk membantu kepolisian mengatur lalu lintas.

Berkat aksinya yang mulia ini, pihak kepolisian setempat bahkan memberikan apresiasi kepada pria yang gigih ini. Berikut ulasan selengkapnya seperti yang dilansir dari akun Instagram polisi_indonesia.

Keseharian Ahmad Junaidi

Berbekal sepeda motor yang telah dimodifikasi sedemikian rupa, pria yang akrab disapa Dedi ini siap untuk berangkat menuju titik lokasinya mengatur lalu lintas. Tidak hanya itu, ia bahkan menggunakan seragam lengkap dengan topi layaknya seorang polisi.

ahmad junaidi pria difabel atur lalu lintas hingga tak kenal lelah

Instagram/@polisi_indonesia ©2020 Merdeka.com

Pria yang gigih memperjuangkan keinginannya ini nampak hidup dengan cara yang sederhana. Kendati demikian, Dedi nampak hidup bahagia.

Jalan HOS Cokroaminoto, Kota Tangerang

Ahmad Junaidi merupakan sosok yang dikenal lantaran aksinya yang berani dan tegas. Meski tidak memiliki fisik sempurna, ia rela menjadi Sukarelawan Pengatur Lalu Lintas (Supeltas) di Jalan HOS Cokroaminoto, Larangan Indah, Kota Tangerang.

ahmad junaidi pria difabel atur lalu lintas hingga tak kenal lelah

Instagram/@polisi_indonesia ©2020 Merdeka.com

Gagah berani dan tak pantang menyerah, ia berdiri tegak di tengah jalan raya untuk mengatur lalu lintas yang seringkali menjadi permasalahan besar bagi warga Kota Tangerang.

Keterbatasan Fisik Dedi

ahmad junaidi pria difabel atur lalu lintas hingga tak kenal lelah

Instagram/@polisi_indonesia ©2020 Merdeka.com

Sebelumnya, diketahui Supeltas yang patut menjadi teladan ini mengalami disabilitas pada kedua kakinya. Dirinya mengalami kecacatan pada kedua kaki hingga lutut. Melalui lutut yang diberi alas ban inilah yang menjadi tumpuan Dedi untuk berjalan dan mengatur lalu lintas.

Atur Lalu Lintas Sejak 20 Tahun Lalu

ahmad junaidi pria difabel atur lalu lintas hingga tak kenal lelah

Instagram/@polisi_indonesia ©2020 Merdeka.com

Pria yang tak kenal lelah ini memiliki keterbatasan fisik sejak lahir. Meski demikian, ia tetap teguh pada pendiriannya untuk melakukan pekerjaan yang memiliki risiko besar terhadap nyawanya sendiri. Ahmad Junaidi diketahui telah menjadi Supeltas sejak 20 tahun yang lalu.

Ibunda Tidak Menyangka

Sang ibunda bahkan mengaku tidak menyangka bahwa putranya akan menjadi sosok yang gigih meski memiliki keterbatasan fisik.

ahmad junaidi pria difabel atur lalu lintas hingga tak kenal lelah

Instagram/@polisi_indonesia ©2020 Merdeka.com

“Saya juga tidak pernah menyangka jika Dedi yang memiliki keterbatasan fisik ini dapat bermanfaat untuk orang banyak, khususnya dalam membantu pihak kepolisian,” papar sang Ibu.

Penghargaan Atas Jasa Atur Lalu Lintas

Melalui aksi dan pengabdiannya tersebut, Kapolda Metro Jaya Irjen. Pol. Drs. Nana Sujana, didampingi Dirlantas Kombes. Pol. Sambodo Purnomo Yogo, memberikan apresiasi dalam bentuk perlengkapan pengatur lalu lintas dan kursi roda.

ahmad junaidi pria difabel atur lalu lintas hingga tak kenal lelah

Instagram/@polisi_indonesia ©2020 Merdeka.com 

Selain itu, beberapa bahan pokok dan sembako juga diberikan pada keluarga Dedi.

Apresiasi Jasa Ahmad Junaidi

ahmad junaidi pria difabel atur lalu lintas hingga tak kenal lelah

Instagram/@polisi_indonesia ©2020 Merdeka.com

“Meski penyandang disabilitas sejak lahir, Dedi merupakan anak yang tidak mau menyerah pada kondisinya. Apapun akan dia kerjakan untuk menghasilkan rejeki yang halal, hingga menjadi Supeltas,” ucap Kapolda Nana Sujana. (mdk/mta)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Perjuangan Aiptu Abdul Rosyid Polisi Disabilitas, Gigih Latihan Meski Pakai Tongkat 'Pejuang Perwira'
Perjuangan Aiptu Abdul Rosyid Polisi Disabilitas, Gigih Latihan Meski Pakai Tongkat 'Pejuang Perwira'

Potret perjuangan seorang polisi disabilitas saat akan ikuti ujian perwira.

Baca Selengkapnya
Belajar dari Syarif, Guru Ngaji Difabel di Lebak yang Semangat Berbagi Ilmu Agama di Tengah Keterbatasan
Belajar dari Syarif, Guru Ngaji Difabel di Lebak yang Semangat Berbagi Ilmu Agama di Tengah Keterbatasan

Sosoknya benar-benar sabar menjalani kehidupan. Syarif pun tetap semangat mengajar ngaji anak-anak di kampungnya, meski kondisi tubuhnya kekurangan.

Baca Selengkapnya
Kisah Muhammad Fatoni, Tuna Netra Asal Lumajang dengan Segudang Prestasi Berkat Hafal Alqur'an, Kini jadi Guru Qori
Kisah Muhammad Fatoni, Tuna Netra Asal Lumajang dengan Segudang Prestasi Berkat Hafal Alqur'an, Kini jadi Guru Qori

Kini, Fatoni disibukkan dengan kegiatan mengajar Qori' di 22 lembaga TPQ maupun Pondok Pesantren di wilayah Kecamatan Pasirian dan Candipuro.

Baca Selengkapnya
Romantisnya Suami Dorong Istri Penyandang Disabilitas Pakai Kursi Roda, Jalan 2,5 Meter Demi Hadiri Kampanye Akbar AMIN di JIS
Romantisnya Suami Dorong Istri Penyandang Disabilitas Pakai Kursi Roda, Jalan 2,5 Meter Demi Hadiri Kampanye Akbar AMIN di JIS

Dengan tekad 'Perubahan' yang sering digaungkan Anies-Imin, menjadi modal pasutri ini merapat di puncak kampanye akbar.

Baca Selengkapnya
Fakta Ahmad Faury, Penyandang Difabel yang Lolos Calon Bawaslu Kota Sergai
Fakta Ahmad Faury, Penyandang Difabel yang Lolos Calon Bawaslu Kota Sergai

Fakta Ahmad Faury, penyandang disabilitas yang lolos seleksi Bawaslu Kota Serdang Bedagai.

Baca Selengkapnya
Kisah Inspiratif Marbut Difabel, Berangkat Umrah Gratis Berkat Hafal Alquran
Kisah Inspiratif Marbut Difabel, Berangkat Umrah Gratis Berkat Hafal Alquran

Ustaz Subki adalah seorang marbut di Masjid Jami' Hudallah yang terletak di jalan Puspogiwang, Gisikdrono, Semarang.

Baca Selengkapnya
Kisah Nur Fatia Azzahra, Penyandang Disabilitas Berani Melawan Keterbatasan Demi Impian Masuk Polwan
Kisah Nur Fatia Azzahra, Penyandang Disabilitas Berani Melawan Keterbatasan Demi Impian Masuk Polwan

Nur Fatia tinggal melangkah satu tahapan lagi untuk mewujudkan cita-citanya menjadi polisi wanita (polwan).

Baca Selengkapnya
Kisah Dimas Dwi Putra, Mahasiswa Difabel jadi Lulusan Terbaik dan Tercepat di Kampusnya, Tangis Sang Ibu Pecah
Kisah Dimas Dwi Putra, Mahasiswa Difabel jadi Lulusan Terbaik dan Tercepat di Kampusnya, Tangis Sang Ibu Pecah

Berikut kisah mahasiswa difabel yang menjadi lulusan terbaik dan tercepat di kampusnya.

Baca Selengkapnya
Aksi Kurir Difabel Tetap Semangat Antarkan Paket ke Rumah-Rumah Ini Viral, Bikin Salut
Aksi Kurir Difabel Tetap Semangat Antarkan Paket ke Rumah-Rumah Ini Viral, Bikin Salut

Menggunakan tongkat, ia bekerja mengantarkan paket dari rumah ke rumah.

Baca Selengkapnya
Kisah Inspiratif, Mahasiswa Penyandang Disabilitas Raih Cumlaude di Kampus Terbaik se-Indonesia
Kisah Inspiratif, Mahasiswa Penyandang Disabilitas Raih Cumlaude di Kampus Terbaik se-Indonesia

Kisah mahasiswa fakultas hukum ini sungguh menggugah. Keterbatasan tak menghalanginya menjadi sosok berprestasi.

Baca Selengkapnya
Couple Goals Banget, Pasutri Difabel Asal Gunungkidul Ini Sukses Jalankan Bisnis Sablon dan Jadi Atlet Profesional
Couple Goals Banget, Pasutri Difabel Asal Gunungkidul Ini Sukses Jalankan Bisnis Sablon dan Jadi Atlet Profesional

Ketidaksempurnaan fisik tak menjadi halangan bagi pasutri ini untuk produktif. Keduanya sukses berbisnis sablon dan jadi atlet profesional.

Baca Selengkapnya
Viral Momen Pria Bantu Atur Jalan di Tengah Hujan Deras dan Angin Kencang, Aksinya Tuai Pujian
Viral Momen Pria Bantu Atur Jalan di Tengah Hujan Deras dan Angin Kencang, Aksinya Tuai Pujian

Kejadian tersebut diketahui terjadi di kawasan Stasiun Solo Balapan, Surakarta, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya