Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Canggih, Begini Cara Polisi Deteksi Mainan Anak Mengandung Narkoba

Canggih, Begini Cara Polisi Deteksi Mainan Anak Mengandung Narkoba Modus Penyelundupan Narkoba. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Mengungkap jaringan narkoba di Indonesia memang bukanlah perkara yang mudah. Hal itu karena modus pengedaran yang bermacam-macam, perlu adanya koordinasi dan kerjasama dari banyak pihak.

Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya baru saja menggagalkan penyelundupan narkoba jenis sabu cair pada Senin, (3/2) kemarin. Lantas seperti apa modus penyelundupan narkoba ini? Berikut informasi selengkapnya:

Modus baru Penyelundupan Narkoba

Dilansir dari unggahan video akun Instagram @polisiselebriti, menunjukkan modus penyelundupan narkoba yang dikemas melalui mainan anak-anak berbentuk bola lampu.

"Ini adalah narkoba modus baru, dikamuflasekan dengan mainan anak dalamnya air gel," ungkap salah satu anggota Direktorat Narkoba.

Penyelundupan narkoba ini berhasil diungkap berkat kerjasama dan koordinasi antar instansi dengan bea cukai, bahwa ada informasi yang mengatakan jika akan ada pengiriman narkoba dari Malaysia ke Cianjur pada (29/1/2020).

Kiriman dari Malaysia

Penyelundupan narkoba dalam bentuk mainan ini diketahui dikirim dari Malaysia dan akan dikirim ke daerah Cianjur.

"Banyak cara yang dilakukan oleh para pengedar narkoba untuk menyelundupkan ke Indonesia, ini kiriman dari Malaysia," jelas anggota Direktorat Narkoba.

Dicek Menggunakan Alat

Mainan tersebut lalu dicoba untuk dilakukan pengecekan menggunakan sebuah alat deteksi bernama TruNarc untuk mengetahui kandungan apa yang ada di dalam gel mainan tersebut.

Kandungan yang Ada di Dalamnya

Setelah dilakukan pengecekan, gel yang terdapat di dalam mainan tersebut ternyata mengandung Fentanyl Compound atau Methaphetamine yang merupakan narkotika jenis sabu-sabu.

"Ini sedang di analisis, nah kandungannya methaphetamine atau sabu," kata anggota Direktorat Narkoba.

Apa itu Methaphetamine

Methaphetamine merupakan zat yang dikenal di Indonesia sebagai sabu-sabu. Methaphetamine biasanya juga bisa digunakan untuk obat psikostimulansia dan simpatomimetik yang hanya digunakan untuk kasus yang parah seperti gangguan hiperaktivitas dan lain sebagainya dan tentu penggunaannya atas anjuran dokter. Namun, banyak orang menyalahgunakan jenis zat ini untuk dijadikan narkotika. (mdk/khu)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Modus Penyelundupan Narkoba: Serbuk Ekstasi Dikirim Lewat Pos, Kokain Cair Dibungkus Botol Sampo
Modus Penyelundupan Narkoba: Serbuk Ekstasi Dikirim Lewat Pos, Kokain Cair Dibungkus Botol Sampo

Dua modus tersebut dilakukan pengedar narkoba jaringan internasional

Baca Selengkapnya
Begini Cara Polisi dan Bea Cukai Musnahkan Narkoba Jenis Sabu Sebanyak 2 Kg
Begini Cara Polisi dan Bea Cukai Musnahkan Narkoba Jenis Sabu Sebanyak 2 Kg

Bea Cukai Tanjung Balai Karimun dan Polres Karimun musnahkan 2.048 gram narkoba jenis sabu.

Baca Selengkapnya
Libatkan Petugas Maskapai dan Pakai Mobil Bandara, Modus Baru Penyelundupan Narkoba
Libatkan Petugas Maskapai dan Pakai Mobil Bandara, Modus Baru Penyelundupan Narkoba

Puluhan kilogram sabu dan ribuan butir ekstasi berhasil diamankan petugas gabungan

Baca Selengkapnya
Sempat Buang 500 Gram Sabu ke Closet Bandara, 4 Kurir Tak Berkutik saat Petugas Temukan Sisa 1,5 Kg Narkoba di Sepatu
Sempat Buang 500 Gram Sabu ke Closet Bandara, 4 Kurir Tak Berkutik saat Petugas Temukan Sisa 1,5 Kg Narkoba di Sepatu

Pelaku sudah membuang sebungkus sabu dengan berat sekitar 500 gram ke dalam lubang closet pada toilet Bandara Pekanbaru saat akan ditangkap.

Baca Selengkapnya
Ditempel Lakban di Perut, Pria Ini Mau Selundupkan Narkoba 1 Kg Lewat Pelabuhan Bintan
Ditempel Lakban di Perut, Pria Ini Mau Selundupkan Narkoba 1 Kg Lewat Pelabuhan Bintan

Pelaku merupakan calon penumpang Kapal Bukit Raya yang hendak pergi ke Jakarta

Baca Selengkapnya
Bea Cukai Soekarno-Hatta Bongkar Penyelundupan Kokain Dalam Patung Ikan Arwana
Bea Cukai Soekarno-Hatta Bongkar Penyelundupan Kokain Dalam Patung Ikan Arwana

Beragam modus penyelundupan narkoba jaringan internasional berhasil dibongkar

Baca Selengkapnya
Akal Bulus Tahanan Selundupkan Sabu ke Lapas, Dimasukkan Bola Tenis hingga Jagung Rebus
Akal Bulus Tahanan Selundupkan Sabu ke Lapas, Dimasukkan Bola Tenis hingga Jagung Rebus

Pelbagai cara dilakukan tahanan menyelundupkan narkotika ke dalam lapas.

Baca Selengkapnya
Penyelundupan Narkoba Dicampur Nasi Terdeteksi X-Ray Lapas Kediri, Dua Pengunjung Diamankan
Penyelundupan Narkoba Dicampur Nasi Terdeteksi X-Ray Lapas Kediri, Dua Pengunjung Diamankan

Penyelundupan barang diduga narkoba digagalkan petugas Lembaga Pemasyarakatan Kediri

Baca Selengkapnya
Razia Gabungan Polri-Bea Cukai, Sita 29 Kg Sabu dan 32 Ribu Miras
Razia Gabungan Polri-Bea Cukai, Sita 29 Kg Sabu dan 32 Ribu Miras

Razia di tempat hiburan malam kian digalakkan karena di situlah peredaran barang-barang terlarang bersarang.

Baca Selengkapnya
Paket Kaleng Susu Kiriman dari Malaysia Dibongkar, Ternyata Isinya Sabu 13 Kilogram
Paket Kaleng Susu Kiriman dari Malaysia Dibongkar, Ternyata Isinya Sabu 13 Kilogram

Petugas curiga dengan paket tersebut saat melewati proses x-ray

Baca Selengkapnya
FOTO: Polda Metro Jaya Bongkar Peredaran Narkoba Jaringan Malaysia-Riau-Jakarta.
FOTO: Polda Metro Jaya Bongkar Peredaran Narkoba Jaringan Malaysia-Riau-Jakarta.

Dari kasus ini, polisi berhasil menyita sejumlah barang bukti narkoba, seperti 117 kg sabi-sabu dan 90.000 butir pil ekstasi.

Baca Selengkapnya
Momen Personel Gabungan Sigap Sergap Boat Bawa 42 Kg Sabu dari Malaysia untuk Diedarkan di Aceh
Momen Personel Gabungan Sigap Sergap Boat Bawa 42 Kg Sabu dari Malaysia untuk Diedarkan di Aceh

Petugas turut mengamankan dua orang inisial AB dan FA di dalam boat itu

Baca Selengkapnya