Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini Sosok Ida Oetari Poernamasasi, Polwan yang Naik Pangkat jadi Jenderal Bintang Dua

Ini Sosok Ida Oetari Poernamasasi, Polwan yang Naik Pangkat jadi Jenderal Bintang Dua Irjen Ida Oetari. antaranews

Merdeka.com - Wakapolda Kalimantan Tengah Ida Oetari Poernamasasi menerima kenaikan pangkat dari Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, beberapa waktu lalu. Ida naik pangkat dari Brigjen menjadi Irjen.

Upacara kenaikan pangkat baru digelar kemarin di halaman Barigas Jalan Tjilik Riwut Km 1 Palangka Raya. Kenaikan pangkat Polwan Ida jadi jenderal bintang dua membuat bangga seluruh jajaran Polda Kalteng.

"Prestasi yang diraih Wakapolda Kalteng saat ini, adalah hal yang patut kita banggakan," kata Kapolda Kalteng Irjen Nanang Avianto, dilansir dari Antara, Selasa (27/9).

Orang lain juga bertanya?

Sosok Irjen Ida Oetari Poernamasasi

Ida Oetari Poernamasasi salah satu polwan yang berprestasi. Dia bisa membuktikan bahwa polwan mampu memegang tongkat komando di korps Bhayangkara.

irjen ida oetari

antaranews

Dia saat ini dipercaya sebagai Wakapolda Kalimantan Tengah. Sebelumnya, beberapa jabatan penting pernah diemban oleh lulusan Sepa 1987 tersebut. Di antaranya:

Kabaggassus Robinkar SSDM Polri (2010)Pamen SSDM Polri (2011)Pati Bareskrim Polri (Penugasan Pd BNN Sbg Direktur Penguatan Kelembagaan Rehabilitasi Komponen Masyarakat Deputi Bidang Rehabilitasi) (2013)Direktur Penguatan Lembaga Rehabilitasi Instansi Pemerintah Deputi Bidang Rehabilitasi BNN (2013)Analis Kebijakan Utama Lemdiklat Polri (2017)

Naik Pangkat jadi Irjen

Pada Agustus lalu, Kapolri Jenderal Listyo Sigit menerbitkan telegram kenaikan pangkat sejumlah perwira tinggi (Pati) polri. Salah satu Pati yang berhasil naik pangkat ialah Ida Oetari Poernamasasi.

irjen ida oetari

antaranews

Wanita kelahiran 9 Desember 1964 naik pangkat setingkat lebih tinggi dari Brigadir Jenderal menjadi Inspektur Jenderal.

"Wakapolda Kalimantan Tengah Ida Oetari Poernamasasi naik pangkat dari Brigadir Jenderal (Brigjen) menjadi inspektur jenderal (Irjen)," kata Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo.

Ida merupakan lulusan Sepa 1987 yang berpengalaman dalam bidang SDM. Setelah menyelesaikan Sepa, dia melanjutkan kembali beberapa pendidikan yakni Selapa (1998), Sespim (2007) dan Lemhannas (2012). (mdk/dea)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sosok Polwan Non Akpol Pangkat Bintang Dua, Kini Punya Jabatan Mentereng
Sosok Polwan Non Akpol Pangkat Bintang Dua, Kini Punya Jabatan Mentereng

Berikut sosok polisi wanita (Polwan) bukan jebolan Akademi Kepolisian yang kini berpangkat Jenderal Bintang 2 Polri.

Baca Selengkapnya
Sosok Jeanne Mandagi Polwan Pertama Berpangkat Jenderal, Duduki Posisi Strategis Ini Jabatannya
Sosok Jeanne Mandagi Polwan Pertama Berpangkat Jenderal, Duduki Posisi Strategis Ini Jabatannya

Brigjen Pol (Purn) Jeanne Mandagi mencatatkan sejarah sebagai Polwan pertama yang berhasil raih pangkat Jenderal. Sosoknya bukanlah orang sembarangan.

Baca Selengkapnya
Pecah Bintang, Sosok Nurul Azizah Polwan Cantik Mantan Jubir Polri Kini Berpangkat Brigjen
Pecah Bintang, Sosok Nurul Azizah Polwan Cantik Mantan Jubir Polri Kini Berpangkat Brigjen

Seorang Polwan cantik Nurul Azizah mendapatkan jabatan baru menjadi Dirprogsarjana STIK, sekaligus menandai naiknya pangkat dari Kombes ke Brigjen.

Baca Selengkapnya
Karir Moncer Brigjen Nurul Azizah Bergelar Doktor, Satu-Satunya Polwan Cantik Berpangkat Jenderal Bintang Satu Aktif
Karir Moncer Brigjen Nurul Azizah Bergelar Doktor, Satu-Satunya Polwan Cantik Berpangkat Jenderal Bintang Satu Aktif

Brigjen Nurul menjadi Polisi wanita pertama yang pernah menjabat sebagai juru bicara (jubir) Polri.

Baca Selengkapnya
Muda & Cantik, Potret Iptu Della Jebolan Akpol 2019 Dua Kali Jadi Kapolsek
Muda & Cantik, Potret Iptu Della Jebolan Akpol 2019 Dua Kali Jadi Kapolsek

Berikut potret Iptu Della jebolan Akademi Kepolisian 2019 yang sukses dalam berkarier.

Baca Selengkapnya
Potret Polisi Ganteng Berumah Tangga sama Polwan Cantik, Pangkat Sang Istri Lebih Tinggi dari Suami
Potret Polisi Ganteng Berumah Tangga sama Polwan Cantik, Pangkat Sang Istri Lebih Tinggi dari Suami

Beruntung, sang istri memiliki jenjang karier moncer. Lebih cepat dari suaminya, polisi wanita (polwan) ini berhasil satu tingkat di atas pangkat suami.

Baca Selengkapnya
Kartini Hermanus, Jenderal TNI AD Wanita Pertama di Indonesia dengan Garis Keturunan Ningrat
Kartini Hermanus, Jenderal TNI AD Wanita Pertama di Indonesia dengan Garis Keturunan Ningrat

Kartini Hermanus, jenderal wanita pertama di TNI AD. Ternyata, keturunan bangsawan.

Baca Selengkapnya
8 Tahun Menanti Akhirnya Brigjen Polisi Naik Pangkat Jadi Irjen, Jenderal Bintang 3 Ikut Antre Terima Potongan Tumpeng
8 Tahun Menanti Akhirnya Brigjen Polisi Naik Pangkat Jadi Irjen, Jenderal Bintang 3 Ikut Antre Terima Potongan Tumpeng

Begini momen syukuran potong tumpeng Brigjen polisi naik pangkat jadi Irjen sampai dihadiri jenderal bintang 3.

Baca Selengkapnya
Sosok Kartini Hermanus, Jenderal Wanita Pertama TNI-AD yang Lahir dari Keluarga Mangkunegaran
Sosok Kartini Hermanus, Jenderal Wanita Pertama TNI-AD yang Lahir dari Keluarga Mangkunegaran

Meski tak berasal dari latar belakang keluarga tentara, Kartini memutuskan untuk mengikuti pendidikan Sekolah Perwira Wajib Militer pada tahun 1970.

Baca Selengkapnya
Sosok Dian Andriani Ratna Dewi, Prajurit Kowad TNI AD Pertama yang Berpangkat Mayor Jenderal
Sosok Dian Andriani Ratna Dewi, Prajurit Kowad TNI AD Pertama yang Berpangkat Mayor Jenderal

Wakasad Letjen TNI Tandyo Budi Revita menerima laporan korps kenaikan pangkat 46 Perwira Tinggi (Pati) TNI AD, di Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad).

Baca Selengkapnya
Komitmen Kapolri Lindungi Perempuan dan Anak, Brigjen Desy Ditunjuk Jadi Dirtipid PPA dan PPO
Komitmen Kapolri Lindungi Perempuan dan Anak, Brigjen Desy Ditunjuk Jadi Dirtipid PPA dan PPO

Hal ini bentuk komitmen Jenderal Sigit dalam upaya mewujudkan keadilan bagi perempuan dan anak.

Baca Selengkapnya
Pecah Bintang Kini Jadi Brigadir Jenderal, Profil Indra Jafar Polisi Muazin di Aksi 212
Pecah Bintang Kini Jadi Brigadir Jenderal, Profil Indra Jafar Polisi Muazin di Aksi 212

Indra Jafar didapuk menjadi muazin saat Aksi 212 di Monas, Jakarta Pusat

Baca Selengkapnya