Jahilnya Cak Nun Bikin Prabowo Salah Tingkah, Langsung Ajak Nyanyi Bareng
Merdeka.com - Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto satu panggung bersama Emha Ainun Nadjib atau Cak Nun di Ponpes Segoro Agung Dusun Sidodadi, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto. Keduanya hadir dalam acara 'Sinau Bareng Mbah Nun dan Kyai Kanjeng' pada Senin (26/12) malam.
Lihat juga berita tentang Prabowo Subianto di Liputan6.com
Ada yang menarik dalam acara tersebut. Cak Nun menjahili Prabowo hingga membuatnya salah tingkah. Lantas bagaimana jahilnya Cak Nun.
-
Siapa kakek Prabowo Subianto? Ia adalah cucu dari Raden Mas Margono Djojohadikusumo, pendiri Bank Negara Indonesia (BNI) 46 dan anggota Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI).
-
Apa gimik Prabowo menurut Nusron? Nusron menekankan, gimik dilakukan Prabowo justru hanya joged. Namun menurut Nusron, gimik tersebut mendapat respons positif dari masyarakat ketimbang pasangan calon lainnya.
-
Siapa yang diduga menghina Prabowo? Media sosial digemparkan dengan akun bernama Fufufafa yang diduga milik Gibran Rakabuming Raka, dan disebut-sebut menghina Presiden Terpilih Prabowo Subianto dan anaknya beberapa tahun yang lalu.
-
Kenapa Nusron Wahid bilang Prabowo miskin gimik? Hal itu ditegaskan Nusron menanggapi kritik terhadap Prabowo yang dianggap mengutamakan gimik ketimbang gagasan saat melakukan kampanye. 'Untuk menghadapi masalah gimik-gimik tadi saya kira Pak Prabowo menurut saya miskin gimik' kata Nusron di Media Center TKN Prabowo-Gibran, Jalan Sriwijaya I Nomor 16, Jakarta Selatan, Senin (11/12).
-
Siapa yang operasi Prabowo? Tim dokter itu diketuai oleh Brigjen TNI Purn dr Robert Hutauruk.
-
Apa yang dilakukan Prabowo di Sumbar? Calon Presiden (Capres) nomor urut 2 Prabowo Subianto tiba di Bandara Internasional Minangkabau (BIM) Padang Pariaman pada Sabtu (9/12) pagi. Kedatangan Capres nomor urut 2 itu disambut seluruh pengurus daerah Sumbar Partai Koalisi Indonesia Maju (KIM).
Melansir dari berbagai sumber, Kamis (29/12), simak ulasan informasinya berikut ini.
Sahabat Paling Tak Bisa Dipahami
Dalam kesempatan itu, Cak Nun mengatakan bahwa Prabowo Subianto merupakan sahabatnya yang paling tak bisa dipahami. Meski begitu, Ia tetap memahami apa yang dikatakan Prabowo dalam acara tersebut.
YouTube MerdekaDotCom ©2022 Merdeka.com
"Tadi saya sudah mengatakan, ini sahabat saya yang paling tidak saya pahami," kata Cak Nun.
"Tapi saya paham semua yang beliau omongkan tadi sangat bagus. Yang tidak saya paham adalah kok ngomong ngono seh arek iku ngono (kok bicara begitu sih dia, gitu). Kok bisa-bisanya ngomong gitu loh," sambungnya.
Jahilnya Bikin Prabowo Salah Tingkah
Cak Nun terlihat menjahili Prabowo hingga membuatnya salah tingkah.
YouTube MerdekaDotCom ©2022 Merdeka.com
"Tapi muatannya kita hormati, malam ini beliau datang ke sini apalagi dengan mengingat tonggak triwulan yang dulu kita pernah bikin," ujarnya."40 Ribu orang kumpul di Istana Majapahit, tahun 2014 menjelang Pilpres beliau akan menang tapi dimanipulasi."
Pernyataan itu langsung membuat Prabowo salah tingkah sambil melambaikan tangan ke arah jemaah.
Langsung Ajak Nyanyi
Prabowo pun langsung mengajak Cak Nun bernyanyi bersama.
YouTube MerdekaDotCom ©2022 Merdeka.com
"Saudara-saudara sekalian, yang penting Indonesia rukun bersatu," kata Prabowo."Yo nek ngono ket awal enggak usah nyapres (kalau seperti itu dari awal tidak perlu nyapres)," ujar Cak Nun membuat Prabowo salah tingkah kembali."Sorry ya," ujarnya."Nyanyi kita nyanyi," kata Prabowo."Iya, oke," jawab Cak Nun.
Video Cak Nun Jahili Prabowo
Prabowo satu panggung dengan Cak Nun saat berada di Desa Sentonorejo.
Ucapan Cak Nun sempat membuat Prabowo bereaksi. Salah satunya saat menyingung soal Pilpres 2014.Berikut videonya.
(mdk/tan)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sosok budayawan dan kyai kenamaan Indonesia yang pernah ledek Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto bersilaturahmi dengan sejumlah pejabat hingga elite partai dalam suasana Idulfitri
Baca SelengkapnyaPrabowo yang sempat diisukan sakit berjoget bersama bintang tamu Denny Caknan diiringi lagu kartonyono medot janji.
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto berjoget usai dihampiri calon wakil presiden Koalisi Perubahan Muhaimin Iskandar
Baca SelengkapnyaJuru Bicara Prabowo, Dahnil Anzar Simanjuntak angkat bicara soal ucapkan capres Prabowo 'ndasmu etik' dalam sambutan di Rakornas Partai Gerindra
Baca SelengkapnyaKata Timnas AMIN Jawab Sindiran Prabowo kepada Nelayan yang Jadi Caleg PKS
Baca SelengkapnyaInilah detik-detik seorang wanita nekat menerobos naik ke atas panggung saat Prabowo tengah berpidato.
Baca SelengkapnyaHoaks Prabowo Akui Boleh Jual Negara Atas Perintah Jokowi, Ini Faktanya
Baca SelengkapnyaPrabowo menceritakan kembali momen saat berdebat dengan Anies. Prabowo mengucapkan kata 'ndasmu etik'.
Baca SelengkapnyaPrabowo tampak akrab bersama relawan Jokowi dan Gibran. Mereka bernyanyi dan makan bersama.
Baca SelengkapnyaCapres Prabowo Subianto melakukan live TikTok bersama Raffi Ahmad dan Ketum PAN Zulkifli Hasan
Baca SelengkapnyaCalon presiden nomor urut satu, Prabowo Subianto hadir dalam acara konser Dewa 19, ikut nyanyi di atas panggung dan membuka bajunya untuk dilempar ke penonton.
Baca Selengkapnya