Kembali Viral, Momen SBY Marahi Anggota DPR Tertidur Saat Rapat
Merdeka.com - Video lawas merekam momen ketika Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) memarahi anggota DPR tertidur saat rapat kembali beredar di media sosial.
Melansir dari unggahan di Instagram @infoinnostalgia, SBY terlihat menegur secara tegas seorang anggota DPR. Ia bahkan sampai mengetuk meja podium yang ada di hadapannya. Berikut videonya:
Video SBY Tegur Anggota DPR yang Tidur Kembali Viral
-
Siapa yang memimpin rapat paripurna DPR? Ketua DPR Puan Maharani menjelaskan alasan rapat paripurna DPR tidak lagi menyebutkan jumlah kehadiran anggota dewan secara virtual.
-
Siapa yang berdemo di DPR? Sejumlah kepala desa yang tergabung dalam Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) berunjuk rasa di depan Gedung DPR, Jakarta, Kamis (23/7/2023).
-
Siapa yang terpesona dengan AHY saat memimpin rapat? Tak kalah gagah, AHY memiliki semua yang membuat para ibu-ibu terpesona.
-
Apa yang DPR sesalkan? 'Yang saya sesalkan juga soal minimnya pengawasan orang tua.'
-
Apa yang AHY lakukan dalam rapat tersebut? Inilah satu momen besar saat AHY memimpin rapat.
-
Mobil DPR RI apa yang viral? Mobil mewah berpelat DPR RI mendadak viral usai bunyikan strobo sampai dianggap arogan.
Instagram/@infoinnostalgia ©2021 Merdeka.com
Cuplikan video berdurasi kurang dari satu menit itu kembali viral di media sosial setelah dibagikan oleh akun Instagram @infoinnostalgia.
Dalam video, nampak SBY tengah menyampaikan materi di hadapan para wakil rakyat. Di tengah sambutannya, ia mendadak mendapati seorang anggota DPR sedang tertidur.
SBY pun langsung bereaksi dengan menyuruh seseorang untuk membangunkan anggota DPR yang tertidur tersebut.
"Coba itu bangunkan yang tidur itu, kalau tidur di luar saja," kata SBY tegas.
SBY Memarahi Anggota DPR
Melihat ada anggota DPR tertidur di tengah diskusi yang membahas soal kesejahteraan rakyat, SBY pun nampak sangat kesal. Ia kemudian memberikan teguran kerasnya kepada para wakil rakyat di hadapannya.
Instagram/@infoinnostalgia ©2021 Merdeka.com
"Pemimpin bagaimana memimpin rakyat kalau di ruangan ini tidur, malu pada rakyat," kata SBY. "Dipilih langsung saudara oleh rakyat. Untuk diajak bicara memajukan rakyatnya saja tidur," tambahnya sambil memukul podium.
Video
Setelah dibagikan, video itupun menjadi ramai diperbincangkan di media sosial dan banyak mendapat beragam komentar dari warganet. Berikut videonya, dilansir dari Instagram @infoinnostalgia.
Lihat postingan ini di Instagram (mdk/khu)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Peristiwa tidak disangka terjadi ketika SBY mendadak marah sampai menunjuk ke arah kader.
Baca SelengkapnyaSBY meminta kader Demokrat itu tidak bicara dan mendengarkan arahan penting darinya.
Baca SelengkapnyaSBY marah melihat ada kadernya yang asyik ngobrol saat dia sedang memberikan arahan.
Baca SelengkapnyaViral Foto Prabowo Disebut Tidur Saat Rapat dengan Jokowi
Baca SelengkapnyaRapimnas Demokrat ditutup dengan nyanyian SBY, yang membuat seluruh tamu bergoyang
Baca SelengkapnyaSBY menegur kadernya, karena mengobrol ketika konsolidasi Partai Demokrat di Sragen
Baca SelengkapnyaBegini potret jenderal TNI peraih Adhi Makayasa santai makan mi instan. Banyak warganet salah fokus.
Baca SelengkapnyaSalah satu bocoran pesan itu, menyebut Demokrat kena 'prank' musang berbulu domba.
Baca SelengkapnyaKolonel TB Silalahi sengaja menegur perwira yang tertidur. Dia meminta kapten tersebut berdiri. Di aula langsung bergemuruh tawa peserta ceramah.
Baca SelengkapnyaTerlihat petugas pun langsung bergerak untuk membenahi mic para anggota yang mati.
Baca SelengkapnyaKetua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono memimpin rapat darurat di Cikeas, Jumat 1 September 2023.
Baca SelengkapnyaWakil Ketua Pansus Tata Tertib DPD RI, Hasan Basri, menyayangkan kejadian tersebut
Baca Selengkapnya