Momen Bahagia & Haru Hendropriyono Gendong Cicit Baru Lahir, Cucu Kedua Panglima TNI
Merdeka.com - Jenderal TNI (Purn.) A.M. Hendropriyono tengah berbahagia menyambut kelahiran cicit keduanya. Mertua Panglima TNI ini juga membagikan sebuah video yang berisikan momen dirinya bertemu sang cicit.
Rasa bahagia tampak terpancar dari raut wajah Hendropriyono saat menggendong cicit yang baru lahir. Lantas bagaimana momen bahagia dan haru Hendropriyono gendong cicit yang baru lahir sekaligus cucu kedua Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa?
Melansir dari akun Instagram amhendropriyono, Senin (29/8), simak ulasan informasinya berikut ini.
-
Siapa menantu Panglima TNI? Kini Jadi Menantu Panglima TNI, Intip Deretan Potret Cantik Natasya Regina Ini potret cantik Natasya Regina, menantu panglima TNI.
-
Bagaimana Andika Perkasa jadi Panglima TNI? Perjalanan karirnya mencapai puncak saat diangkat sebagai Panglima Komando Strategis Angkatan Darat (Pangkostrad) pada tahun 2018, dan karier militernya mencapai puncak dengan penunjukan sebagai Panglima TNI pada tahun 2021.
-
Siapa yang menjadi Panglima TNI? Saat Indonesia merdeka, Surono dan kawan-kawannya bergabung dengan Barisan Keamanan Raktay (BKR) di Banyumas. Di sinilah Surono selalu mendampingi Soedirman yang kelak menjadi Panglima TNI.
-
Siapa yang baru saja mendapat cucu? Hetty Koes Endang, penyanyi senior Indonesia yang kerap menjadi juri ajang pencarian bakat dangdut, sedang diselimuti kebahagiaan karena baru saja dikaruniai cucu dari anak bungsunya.
-
Siapa Anak TNI yang berprestasi? Prestasi membanggakan datang dari remaja bernama Shafira Az-Zahra Aurelia Putri Saputra.
-
Kapan Hadi Tjahjanto menjabat sebagai Panglima TNI? Marsekal (Purn) Hadi Tjahjanto adalah mantan Panglima TNI yang menjabat sejak 2017 sampai 2021.
Berkunjung ke Surabaya
Hendropriyono baru-baru ini terbang ke Surabaya bersama keluarga tercinta. Tidak hanya dengan sang istri, terlihat Andika Perkasa beserta istri dan anaknya di dalam pesawat.
Instagram amhendropriyono ©2022 Merdeka.com
"Saya dan istri bersama Andrew cucu ketiga kami," tulisnya dalam video.
"Saya dan istri bersama Panglima TNI beserta istri," sambungnya.
Bertemu Cicit & Cucu
Rupanya, kunjungannya ke Surabaya untuk menemui cucu dan cicitnya. Hendropriyono juga membagikan potret 4 generasi keluarganya dalam video.
Instagram amhendropriyono ©2022 Merdeka.com
"Empat generasi Hendropriyono," ungkapnya."Saya, anak saya Hetty di rumah Alex cucu pertama & Arthur cicit pertama di Surabaya," jelasnya.
Bertemu Cicit Baru Lahir
Di saat bersamaan, Hendropriyono juga bertemu dengan cicit keduanya yang baru lahir. Ini sekaligus juga menjadi cucu kedua Panglima TNI beserta istri. Rasa bahagia tampak terpancar dari raut wajah Hendropriyono saat menggendong cicit yang baru lahir.
Instagram amhendropriyono ©2022 Merdeka.com
"Bangga dan haru dapat menggendong Aleanna tersayang di 10 hari usianya," paparnya."Tetaplah sehat dan bahagia selalu ya cicitku yang kedua," tambahnya.
Lahir di Hari Kemerdekaan
Lebih lanjut, Hendropriyono menjelaskan jika sang cicit lahir tepat di Hari Kemerdekaan Indonesia ke-77. Mertua Panglima TNI ini juga mengungkapkan nama sang cicit, anak kedua dari Dokter Alex Perkasa Hendropriyono dan Dokter Avina.
Instagram amhendropriyono ©2022 Merdeka.com
"Mengunjungi cicit kedua kami Aleanna Selma Perkasa Hendropriyono yang lahir pada sebelas hari lalu, bertepatan dengan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia tanggal 17 Agustus 2022 di Surabaya," jelasnya dalam keterangan video."Cicit kedua kami ini merupakan cucu kedua dari pasangan anak pertama kami Hetty Hendropriyono dan Jenderal TNI Andika Perkasa," ungkapnya."Atau anak kedua dari pasangan cucu pertama kami Dokter Alex Perkasa Hendropriyono & Dokter Avina," tutupnya.
Momen Bahagia Hendropriyono Gendong Cicit
Jenderal TNI A.M. Hendropriyono tengah berbahagia menyambut kelahiran cicit keduanya. Mertua Panglima TNI ini juga membagikan sebuah video yang berisikan momen dirinya bertemu sang cicit.Berikut videonya.
View this post on Instagram (mdk/tan)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Bercengkerama bersama cucu merupakan salah satu momen terindah. Seperti yang dilakukan oleh eks Panglima TNI Jenderal TNI (Purn.) Muhammad Andika Perkasa.
Baca SelengkapnyaBerikut keseruan ulang tahun cucu kedua mantan Panglima TNI Andika Perkasa.
Baca SelengkapnyaKomjen Agus terungkap memiliki kegiatan baru di kediaman pribadi usai dirinya resmi berstatus menjadi seorang kakek.
Baca SelengkapnyaBersama sang istri, Andika kedapatan bermain dengan cucu.
Baca SelengkapnyaUsia kehamilan Dini saat ini memasuki trimester tiga.
Baca SelengkapnyaSang jenderal bahkan tak segan menggendong hingga menimang cucu pertamanya itu.
Baca SelengkapnyaMeski menduduki jabatan strategis di pemerintahan dan menjadi jenderal TNI berpengaruh, kedua jenderal ini belum pernah menduduki jabatan sebagai Kasad.
Baca SelengkapnyaAndika Perkasa, yang dulunya menjabat sebagai Panglima TNI dan kini memegang posisi sebagai wakil ketua Tim Pemenangan Nasional untuk Ganjar Pranowo.
Baca SelengkapnyaBerikut kisah bayi Prabowo Subianto yang lahir saat sang ayah sekolah perwira TNI.
Baca SelengkapnyaPotret kemeriahan pesta ulang tahun Hetty Perkasa yang ke-53. Sosok Andika Perkasa dan AM Hendropriyono disorot.
Baca SelengkapnyaDi momen kenaikan pangkatnya, ada detik-detik spesial yang terekam. Di mana ayah Danang eks Pangkostrad TNI memasangkan pangkat barunya.
Baca SelengkapnyaKebahagiaan seorang ayah TNI bangga melihat putranya juga berhasil jadi tentara. Saat dilantik ternyata pangkat sang buah hati lebih tinggi dari ayahnya.
Baca Selengkapnya