Momen Irjen Krishna Murti Bicara dengan Iriana Jokowi dan Cium Jenderal Polisi di G20
Merdeka.com - Kadiv Hubinter Polri Irjen Krishna Murti hadir di acara Syukuran Panitia Nasional KTT G20 Indonesia 2022. Dia mengucapkan rasa syukur karena acara tersebut dapat terlaksana dengan baik dan lancar.
Melalui unggahan video di akun Instagram @krishnamurti_bd91 Kamis (17/11) lalu, dia sempat tertangkap kamera disapa oleh Presiden Jokowi dan Iriana Jokowi. Tak hanya itu, dia sempat berpelukan dan mencium Komjen Pol Andap Budhi Revianto.
Berikut informasinya.
-
Siapa yang mendampingi Presiden Jokowi ke KTT G20? Selain ibu negara Iriana Jokowi, presiden juga didampingi sejumlah menteri termasuk Menko Perekonomian, AIrlangga Hartato.
-
Dimana Kapolri berada saat HUT PP Polri? “Pak Kapolri beliau jam 5 sudah berada di Papua, dengan Panglima TNI. Jadi beliau tidak bisa hadir, karena beliau tidak bisa hadir tentunya kita tidak mengikutsertakan para pejabat lainnya. Sehingga murni kita adalah PP Polri pada acara hari ini ya.“
-
Siapa saja yang hadir di HUT Polri? Presiden Joko Widodo hadir dan memimpin langsung Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Bhayangkara. Tidak hanya Jokowi saja yang hadir dalam acara perayaan HUT selaku Inspektur Upacara. Sebanyak 3 ribu personel yang terdiri dari anggota Polri, TNI, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Organisasi Kepemudaan, Organisasi Kemahasiswaan dan sahabat-sahabat Polri juga turut hadir dalam perayaan tersebut.
-
Kenapa Jokowi hadir di acara? Acara serah terima dihadiri langsung oleh Presiden Jokowi dan Menhan Prabowo Subianto.
-
Siapa yang ikut dalam pertemuan Prabowo dan KWI? Menurut laporan Antara, Prabowo bersama Kardinal Suharyo Hardjoatmodjo dan pengurus Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) sepakat Pemilihan Umum 2024 harus berjalan jujur, adil, damai, dan rukun.
-
Siapa yang hadir di rapat Sri Mulyani dan Jokowi? Rapat itu juga dihadiri Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif.
Syukuran Panitia Nasional KTT G20
Bersama para pejabat Polri, Krishna Murti hadir di acara Syukuran Panitia Nasional KTT G20 di Bali. Tampak beberapa pejabat negara juga hadir termasuk Kapolri Jenderal Listyo Sigit.
Melansir dari unggahan akun @krishnamurti_bd91 Jumat (18/11), Krishna bersyukur bahwa acara G20 tahun ini baru pertama kali tanpa insiden setelah sebelumnya penuh dengan drama.
"Alhamdulillah Ya Allah dengan kuasamu semua berjalan lancar. Ini adalah G20 pertama kali tanpa insiden apapun setelah bbrp kali G20 sebelumnya penuh dg drama..Selamat untuk bangsa Indonesia..," tulis keterangan video.
Lihat postingan ini di InstagramKrishna Murti Disapa Presiden & Ibu Negara
Instagram krishnamurti_bd91 ©2022 Merdeka.com
Krishna Murti juga tertangkap kamera sempat berinteraksi dengan Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana Jokowi saat berjalan menyapa para hadirin.
Tampak Krishna juga disapa oleh Presiden dan Ibu Negara, sembari berjalan setelah menyapa dirinya.
"Pak Presiden dan Ibu Negara bilang: Pak Krishna..,'Siap Bapak Presiden, Siap Ibu'. Alhamdulillah semua proses G20 berjalan lancar," tulis keterangan dalam video.
Dia juga sempat menyapa para pejabat lain yang mengiringi Jokowi seperti Kapolri Listyo Sigit, Menkomarves Luhut Binsar Panjaitan, Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko, Menhub Budi Karya Sumadi, dan Sekjen Kemenkumham Komjen Pol Andap Budhi Revianto.
Sosok Jenderal yang Dicium Krishna Murti
Instagram krishnamurti_bd91 ©2022 Merdeka.com
Krishna Murti dalam video tersebut sempat menyalami dan mencium seorang Pati Polri, Komjen Pol Andap Budhi Revianto.
Sosok Andap Budhi Revianto ternyata cukup familiar di jajaran pimpinan Polri. Pati Polri Bintang Tiga tersebut saat ini menjabat sebagai Sekjen Kemenkumham sejak 2021 lalu.
Perjalanan kariernya di Kepolisian tak main-main. Andap Budhi sempat merasakan tiga kali menjabat sebagai Kapolda.
Dia sempat menjabat sebagai Kapolda Kepulauan Riau (2018-2020), Kapolda Maluku (2018), dan Kapolda Sulawesi Tenggara (2017-2018). (mdk/thw)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
irjen Krishna Murti bagikan momen saat menghadiri konferensi interpol di Prancis.
Baca SelengkapnyaUsai kegiatan Prabowo sempat berfoto bersama dengan para ibu-ibu pejabat
Baca SelengkapnyaKadivhubinter Polri Irjen Pol Krishna Murti belakangan ini berbagi kabar bahagia.
Baca SelengkapnyaMomen pertemuan Irjen Krishna Murti dengan adiknya yang merupakan prajurit Kopassus.
Baca SelengkapnyaIrjen Krisna Murti mengunggah momen dirinya sedang bersama dengan Kombes Krisna. Keduanya memiliki nama yang sama sehingga seperti saudara kembar.
Baca SelengkapnyaSang jenderal tampil prima dalam balutan pakaian wisuda bak anak muda.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi bersama Ibu Negara Iriana turut tiba di Gedung MPR
Baca SelengkapnyaMenjadi perwira tinggi, pria ini dikenal sederhana dan dekat dengan masyarakat.
Baca SelengkapnyaBerikut momen Komjen didampingi sang istri mantan presenter TV berikan penghormatan untuk perwira tinggi Polri.
Baca SelengkapnyaSelama lebih dari 3 dekade mengabdi, sang jenderal bintang dua mengungkap jika masa dinasnya kini tinggal sebentar lagi.
Baca SelengkapnyaDalam kesempatan istimewa itu, ada momen haru yang diungkap sang jenderal.
Baca SelengkapnyaDalam momen pelantikan ini, Ibu Negara Iriana Jokowi menyalami sejumlah tamu penting
Baca Selengkapnya