Momen Jenderal TNI Pulang Kampung Disambut Antusias Warga, Ini Profilnya
Merdeka.com - Momen hangat Mayjen TNI Dwi Wahyu Winarto saat kembali ke kampung halamannya menarik perhatian warga setempat.
Jenderal bintang dua tersebut tampak bernostalgia dengan kampung masa kecilnya dulu. Dia juga sempat bercengkerama dengan masyarakat desa.
Banyak warga yang antusias dan turut mengiringi kedatangan Mayjen Dwi Wahyu Winarto bersama rombongannya. Melansir dari kanal Youtube Yadih Wijaya, Senin (6/2) simak ulasan berikut ini.
-
Kenapa kisah cinta prajurit TNI ini viral? Video Cerita tersebut dibagikan dalam sebuah video yang kian menjadi sorotan. Berikut adalah video selengkapnya untuk disaksikan.
-
Siapa perwira TNI AD yang viral karena berbagi nasi bungkus? Prajurit TNI harus menjaga dan melindungi rakyat. Ungkapan tersebut tampaknya yang senantiasa dilakukan oleh perwira TNI AD Lettu Inf Agus Prayogo.
-
Kenapa warga mengeroyok anggota TNI? Saat itu, warga yang sedang menikmati hiburan khas tersebut tiba-tiba ricuh dan membuat kondisi menjadi tidak kondusif.
-
Kenapa rumah artis yang menikah dengan TNI menarik perhatian? Tak hanya pernikahan mereka yang menarik perhatian, tetapi juga hunian mereka setelah menikah dengan anggota TNI.
-
Bagaimana prajurit TNI itu bertemu dengan istrinya? Lebih lanjut ia menceritakan bahwa awal perkenalan keduanya bermula dari media sosial. Menariknya selama berpacaran 3 tahun mereka hanya bertemu satu kali saja di kehidupan nyata.'Kenalnya di media sosial. Cuma 1 kali (ketemu selama tiga tahun pacaran),' timpal dia menceritakan.
-
Siapa yang memakai seragam TNI? Chef Renatta kelihatan keren banget pake seragam TNI biru.
Jenderal TNI Pulang Kampung
Youtube Yadih Wijaya ©2023 Merdeka.com
Video yang diunggah di kanal Youtube Yadih Wijaya merekam kedatangan Mayjen Dwi Wahyu Winarto di kampung halamannya, tepatnya di Desa Bakulan, Kecamatan Kemangkon, Kabupaten Banjarnegara.
Mayjen Dwi Wahyu Winarto merupakan putra daerah asli Purbalingga yang saat ini menjabat sebagai jenderal bintang dua TNI.
Bersama rombongannya, Mayjen Dwi mengunjungi desa tersebut dan menyempatkan diri menyapa warga setempat. Kedatangannya mendapat sambutan hangat dari warga yang mengantre untuk bersalaman dengannya.
Meski kini berpangkat jenderal bintang dua, kerendahan hati Mayjen Dwi Wahyu Winarto tampak saat berbincang bersama beberapa warga dari berbagai usia.
Mayjen Dwi juga mengunjungi beberapa rumah warga yang menjadi saksi masa kecilnya dulu di desa tersebut. Sontak kehadirannya mengejutkan warga yang tengah beraktivitas kala itu.
Profil Mayjen Dwi Wahyu Winarto
Youtube Yadih Wijaya ©2023 Merdeka.com
Mayjen Dwi Wahyu Winarto lahir di Purbalingga pada tanggal 2 Mei 1965. Pria 57 tahun tersebut merupakan alumni Akademi Militer tahun 1988 dari kecabangan infanteri (Kostrad).
Sejak 2022 lalu, jenderal bintang dua ini menjabat sebagai Komandan Pusat Penerbangan Angkatan Darat (Danpuspenerbad).
Sebelum menjabat sebagai Danpuspenerbad, dia juga sempat diamanahi di kecabangannya sebagai Panglima Divisi Infanteri 2/Kostrad pada 2022 lalu.
Video Lengkap
Momen pulang kampung Mayjen Dwi Wahyu Winarto diunggah oleh kanal Youtube Yadih Wijaya. Video tersebut banyak mendapat tanggapan dari warganet di kolom komentar.
Berikut video selengkapnya.
(mdk/thw)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jenderal TNI bintang dua Mayjen Anton Yuliantoro pulang kampung ke Jember dan disambut oleh warga dan dikawal Polisi Militer.
Baca SelengkapnyaVideo yang diunggah kemarin ini pun viral dan sudah ditonton hampir 4 juta kali
Baca SelengkapnyaKedatangannya disambut dengan tangis haru hingga perlakuan tak terduga dari sang ayah yang merasakan rindu.
Baca SelengkapnyaIa disambut penuh air mata bahagia oleh anggota keluarganya. Rasa rindu kian pecah begitu saja melihat dia datang dan pulang.
Baca SelengkapnyaBukan berseragam loreng, sosoknya justru tampil dalam pakaian sipil.
Baca SelengkapnyaPria ini pun langsung menyalami dan memeluk ayahnya yang sedang berjualan.
Baca SelengkapnyaEks Kapolri Jenderal (Purn) Tito Karnavian pulang kampung ke Palembang, Sumatera Selatan.
Baca SelengkapnyaKepulangan Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) dan Iriana ke kampung halaman Solo, mendapatkan sambutan luar biasa dari masyarakat maupun relawan.
Baca SelengkapnyaReaksi prajurit TNI yang berusaha tegar melihat sang ayah meninggal dunia di rumah duka.
Baca SelengkapnyaWarga rela antre sejak pagi untuk hadir dalam open house bersama Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaKepulangan Jokowi ke Solo ini menjadi momen yang dinantikan banyak orang, terlihat dari besarnya kerumunan yang hadir untuk menyambut mantan Wali Kota Solo itu
Baca SelengkapnyaWarga dan relawan yang memadati jalan meneriakkan yel-yel 'selamat datang Jokowi'.
Baca Selengkapnya