Pegawai Alfamart Ngamuk sama Pencuri, Langsung Istighfar Pas Bongkar Tas Pelaku
Merdeka.com - Aksi pencurian atau biasa disebut 'mengutil' di toko kerap kali terjadi. Hal tersebut tentu membuat pemilik toko hingga pegawai mengalami kerugian.
Tak sedikit dari pencuri yang melancarkan aksinya di minimarket. Seperti yang terjadi di Alfamart Jalan Siliwangi. Berikut ulasan lengkapnya.
Dua Orang Pria Mengutil di Alfamart
-
Siapa yang merampok toko? Polisi menangkap tiga pelaku yang terlibat dalam perampokan jam tangan mewah di PIK. Ketiga pelaku berinisial MAH, DK, dan TFZ yang berhasil ditangkap di lokasi yang berbeda-beda.
-
Siapa pelaku pencurian toko ponsel di Pekanbaru? Berdasarkan rekaman CCTV, pelaku hanya 1 orang.Kasat Reskrim Polresta Pekanbaru Kompol Bery Juana Putra mengatakan pencurian terjadi sekitar pukul 04.15 WIB. Pelaku diketahui seorang laki-laki mengenakan baju kaus hitam, celana training, dan kain penutup wajah.
-
Siapa yang mencuri emas di toko perhiasan? Viral sebuah video yang memperlihatkan aksi ibu-ibu yang mencuri emas di toko perhiasan.
-
Kapan pencurian toko ponsel di Pekanbaru terjadi? Kasat Reskrim Polresta Pekanbaru Kompol Bery Juana Putra mengatakan pencurian terjadi sekitar pukul 04.15 WIB.
-
Apa yang dicuri di toko ponsel Pekanbaru? Kerugian dalam pencurian yang viral ini mencapai Rp 501 juta. Sebanyak 41 unit Iphone dan Macbook Air serta sejumlah handphone lainnya lenyap digondol pelaku.
-
Dimana toko ponsel yang dibobol maling? Toko Ponsel Fajar Store di Jalan Delima Kelurahan Tabek Godang Kecamatan Bina Widya Kota Pekanbaru disatroni maling.
2020 Merdeka.com/Instagram @gojek24jam
Dilansir dari akun instagram @gojek24jam, akun tersebut mengunggah sebuah video yang memperlihatkan dua orang pria yang ketahuan mencuri atau mengutil di Alfamart.
Kedua pria tersebut mengenakan jaket dan membawa tas ransel. Lokasi kejadian diketahui berada di JI. Siliwangi No. 50, Pancoran Mas.
Mengutil di Beberapa Alfamart
Menurut informasi di @gojek24jam, diketahui keduanya melakukan aksi tersebut di beberapa Alfamart. "Begini penjelasan staff: "Aksi ngutil barang di tempat saya kerjak pertama ngambil barang di toko Alfamart Pemuda terus karena di CCTV gakeliatan jelas aksi ngutilya, dia pinter banget masukin barang ke jaketnya di tempat yg gakeliatan CCTV.Abis dari Pemuda dia lanjut ke Alfamart Siliwangi terus ketahuan sama kepala tokonya, kepala toko saya ditelpon disuru kesana. Di toko saya pas dia udh pergi ketauan barang ilang dia ngambil shampo yg gede-gede banyak dah terus vaseline pump juga," dikutip dari @gojek24jam.
Miliki Trik Untuk Mengutil
2020 Merdeka.com/Instagram @gojek24jam
Kedua pria tersebut ternyata memiliki trik untuk mencuri. Mereka mengambil isi tanpa membawa kotak pembungkusnya."Pinter bat dia ngambil cat rambut tapi isinya doang bungkusnya ditaro lagi Untungnya susu chilkid gak kebawa sama dia saya nemuin dirak odol coba itu, itu dia ngambil yg mahal mahal min bisa bgt," seperti dikutip dari @gojek24jam.
Pegawai Alfamart Mengamuk
2020 Merdeka.com/Instagram @gojek24jam
Mengetahui dua orang tersebut mencuri di toko mereka, pegawai Alfamart Jalan Siliwangi lantas mengamuk dan berteriak. "Tiap bulan gue bayar lu pada nyolong," teriak seorang pegawai Alfamart."Kita bayar tiap bulan dua juta," imbuh perekam video.
Istighfar Saat Bongkar Tas Pelaku
2020 Merdeka.com/Instagram @gojek24jam
Saat membongkar tas milik pelaku, para pegawai Alfamart lantas istighfar. Hal ini karena barang-barang yang diambil oleh dua orang pria tersebut cukup banyak. "Astaghfirullah, ini tak bu di toko saya bu," ujar pegawai Alfamart saat membuka isi tas mereka.
Barang yang Diambil Pelaku
Barang yang diambil kedua pelaku tersebut cukup banyak. Beberapa barang yang diambil oleh mereka di antaranya Casablanka, Head&Shoulders, Miranda, Vaselin Pump, Shampo Dove, Gillete, dan lainnya."Barang yg baru kami cek di list diambil :Casablanka biru 1Head&Shoulders gede 2Miranda 1Vaselin pump 3Lifebouy pump 1Shampo Dove 2Gillete 1Shelving Minuman apa tau tadi dichiller Sama tango gatau brp," dikutip dari @gojek24jam.
Reaksi Para Netizen
Para netizen yang melihat unggahan akun @gojek24jam kemudian memberikan beragam komentarnya. Seperti komentar-komentar berikut ini."Bisa dimaklumi sebegitu marahnya temen-temen penjaga toko, karena merekalah yang menanggung kerugian akibat ulahnya," tulis @priambudifahri."Sabar yaa mba," tulis @vannerpanjaitan."Udah gedek bngt petugasnyaa tuh. Suruh gantiin barang nyaa .. kasian," tulis @irvan.handika13.
(mdk/add)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Gerai Alfamart di kawasan Kav 313 RT04/09, Kelurahan Cipadu, Kota Tangerang, disatroni perampok. Pelaku terekam membawa golok dan benda mirip senjata api.
Baca SelengkapnyaPemilik toko menceritakan kronologi lengkap tokonya yang dibobol maling.
Baca SelengkapnyaLantaran sering menobok, petugas minimarket memasang tulisan-tulisan di rak etalase.
Baca SelengkapnyaToko di samping kantor polisi tapi kemalingan berkali-kali. Bagaimana bisa? simak kronologinya
Baca SelengkapnyaToko Ponsel Fajar Store di Jalan Delima,, Pekanbaru, disatroni maling. Kerugian dalam pencurian yang viral ini mencapai Rp 501 juta.
Baca SelengkapnyaSatpam membentak dan menarik tas pedagang liar di area TMII pada 21 Oktober 2023.
Baca SelengkapnyaDi tengah keramaian orang-orang yang hendak membeli baju di pusat perbelanjaan, terekam seorang ibu mengambil uang salah satu pelanggan toko.
Baca SelengkapnyaPara pegawai nampak memberikan tulisan bersifat peringatan untuk para pembeli di setiap barang belanjaan. Ternyata ada alasan menohok di balik aksi tersebut.
Baca SelengkapnyaModus pencurian ini memang memanfaatkan kelengahan korban pada barang bawaannya
Baca SelengkapnyaAwalnya pelaku yang menggunakan pakaian serba hitam, berhelm, beransel, dan bermasker itu masuk ke dalam minimarket
Baca SelengkapnyaPelaku diduga membawa alat khusus untuk merusak mesin ATM.
Baca SelengkapnyaKetika satu pelaku disusul dua rekannya yang berpura-pura ingin membeli rokok.
Baca Selengkapnya