Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pria Berhati Mulia Cukur & Beri Baju Baru, Orang Gangguan Jiwa Jadi Ganteng Banget

Pria Berhati Mulia Cukur & Beri Baju Baru, Orang Gangguan Jiwa Jadi Ganteng Banget ODGJ Dicukur & Diberi Baju Jadi Ganteng. YouTube RIANTV ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Saat bertemu orang dengan gangguan jiwa (ODGJ), mungkin sebagian orang akan merasa enggan. Jangankan untuk berkomunikasi dan bersalaman, menatap ODGJ pun menjadi sesuatu hal yang sulit untuk dilakukan.

Namun, tidak bagi seorang pria berikut ini. Melalui kanal YouTube miliknya RianTV, seorang pemuda yang diketahui bernama Rian tersebut nampak tulus menghampiri dan membantu seorang ODGJ.

Ia terlihat sabar dan telaten saat dirinya membersihkan tangan hingga mencukur rambut ODGJ yang tak terurus. Tak tampak rasa enggan sekali pun di mata Rian saat bersentuhan dengan ODGJ yang diketahui telah lama berada di jalanan tersebut.

Bahkan, Rian menyebutkan bahwa dirinya memiliki keinginan untuk mempertemukan seorang ODGJ tersebut dengan sanak saudaranya. Simak ulasannya berikut ini.

Niat Mulia Bantu Temukan Keluarga

Merujuk dari sebuah video yang berjudul ‘Pak Saeful ketika dicukurin dibersihin ganteng banget, cocok jadi model’, Rian yang mengenakan baju berwarna hitam tersebut tampak antusias saat menyebutkan keinginannya untuk bertemu dengan salah seorang ODGJ. Tak sendiri, ia pun membawa seorang temannya yang mengaku baru pertama kali bertemu dengan ODGJ.

odgj dicukur amp diberi baju jadi ganteng

YouTube RIANTV ©2020 Merdeka.com

"Kita cukurin nanti terus dikasih makan. Mudah-mudahan ada keluarganya yang lihat gitu di YouTube kita. Soalnya juga sudah lama di sini, bertahun-tahun," katanya.

Ajak Komunikasi

Saat pertama kali bertemu, mereka pun lantas mencoba untuk berkomunikasi dengan seorang ODGJ yang diketahui bernama Saeful tersebut. Saat diajak berkomunikasi, Saeful masih dapat berbicara dengan cukup fasih menggunakan Bahasa Sunda.

odgj dicukur amp diberi baju jadi ganteng

YouTube RIANTV ©2020 Merdeka.com

"Kumaha, damang?," tanyanya.

"Damang," jawabnya.

"Namanya teh siapa?," tanya Rian kembali.

"Saeful," jawabnya.

Bertemu Langsung Bersihkan Tangan

Tak hanya berkomunikasi, Rian dan temannya tersebut juga menyampaikan keinginannya untuk memberi makan dan mencukur rambut Saeful. Tak memberontak, Saeful pun juga melontarkan keinginannya untuk makan terlebih dahulu sebelum dicukur.

odgj dicukur amp diberi baju jadi ganteng

YouTube RIANTV ©2020 Merdeka.com

"Mau makan dulu atau mau dicukurin?," tanyanya.

"Makan," jawab Saeful.

"Oh, mau makan dulu. Jadi, kalau kita mau ngedeketin kayak gini, kita itu harus menuruti kemauan dia dulu gitu. Sini tangannya, dibersihkan dulu," jelasnya.

Langsung Makan

Usai menyebutkan keinginan pertamanya, Saeful nampak lahap menghabiskan makanan yang diberi oleh Rian tersebut. Namun, Saeful tak ingin menjadi pusat perhatian saat dirinya melahap semua makanan yang diberikan kepadanya tersebut.

 "Oh, ya sudah. Kita pergi dulu ya," ujar Rian.

Cukur dan Beri Baju

Tak sampai di situ, setelah mengetahui Saeful telah menghabiskan semua makanannya, Rian kemudian melancarkan aksi mulianya kembali. Ia terlihat mengeluarkan alat cukur dan gunting untuk membersihkan rambut Saeful yang terlihat berantakan tak terurus.

odgj dicukur amp diberi baju jadi ganteng

YouTube RIANTV ©2020 Merdeka.com

Bersama temannya, ia pun terlihat mencukur rambut Saeful dengan sepenuh hati. Agar tampak lebih bersih, Rian memutuskan untuk mencukur habis semua rambut Saeful. Setelah itu, Saeful pun diberi baju baru sehingga penampilannya pun terlihat lebih segar. Senyuman puas dan bahagia nampak terlukis di wajah Rian saat melihat penampilan baru Saeful.

odgj dicukur amp diberi baju jadi ganteng

YouTube RIANTV ©2020 Merdeka.com (mdk/mta)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kisah Haru Bapak yang Tersesat saat Minta Tolong Selalu Dikira ODGJ hingga Penculik , Begini Akhirnya
Kisah Haru Bapak yang Tersesat saat Minta Tolong Selalu Dikira ODGJ hingga Penculik , Begini Akhirnya

Kisah haru pria yang tersesat tapi selalu dikira ODGJ hingga penculik saat minta tolong, begini akhirnya.

Baca Selengkapnya
Dulu ODGJ Dirayu Ganjar Pranowo Untuk Melepaskan Kalung Rantai, Kini Pria Ini Jago Mengaji
Dulu ODGJ Dirayu Ganjar Pranowo Untuk Melepaskan Kalung Rantai, Kini Pria Ini Jago Mengaji

Kondisi terkini pria dulu ODGJ yang sempat dirayu Ganjar Pranowo untuk melepaskan kalung rantai seberat 0.5 kwintal di lehernya.

Baca Selengkapnya
Baru Pertama Kali, Ipda Purnomo Sangat Hati-hati Saat Membersihkan ODGJ 'Saya Lillahi Ta'ala Menolong Mbahnya'
Baru Pertama Kali, Ipda Purnomo Sangat Hati-hati Saat Membersihkan ODGJ 'Saya Lillahi Ta'ala Menolong Mbahnya'

Ipda Purnomo kembali bertemu dengan ODGJ di pinggir jalan, ia menangani ODGJ tersebut dengan sangat hati-hati.

Baca Selengkapnya
Reaksi Prajurit TNI Bertemu ODGJ Wanita Bugil di Jalan, Aksinya Langsung jadi Sorotan
Reaksi Prajurit TNI Bertemu ODGJ Wanita Bugil di Jalan, Aksinya Langsung jadi Sorotan

Aksi prajurit TNI bantu ODGJ lansia tanpa busana ramai jadi sorotan di media sosial.

Baca Selengkapnya
Viral Pemulung Diajak Jadi Model Brand Lokal, Banjir Pujian
Viral Pemulung Diajak Jadi Model Brand Lokal, Banjir Pujian

Momen pemulung diajak jadi model brand lokal ini viral, banjir pujian warganet.

Baca Selengkapnya
Cerita Pria Ini Disamperin Ibu-Ibu Tak Dikenal Saat Dirawat di Perantauan, Disuapi Penuh Kasih Sayang
Cerita Pria Ini Disamperin Ibu-Ibu Tak Dikenal Saat Dirawat di Perantauan, Disuapi Penuh Kasih Sayang

Berikut cerita seorang pria yang disamperin dan disuapi Ibu-Ibu tak dikenal saat dirawat sendirian.

Baca Selengkapnya
Motor Mogok saat Perjalanan Lamar Kerja, Aksi Pria Bantu Dorong Ini Banjir Pujian Warganet
Motor Mogok saat Perjalanan Lamar Kerja, Aksi Pria Bantu Dorong Ini Banjir Pujian Warganet

Melihat seorang pemuda yang motornya mogok di tengah jalan, pria ini langsung membantu mendorongnya ke tempat tujuan.

Baca Selengkapnya
Viral Momen Pria Belikan Roti Sosok Diduga ODGJ yang Kelaparan, Aksinya Tuai Pujian Warganet
Viral Momen Pria Belikan Roti Sosok Diduga ODGJ yang Kelaparan, Aksinya Tuai Pujian Warganet

Pria dengan baju polo hijau dan celana pendek hitam ini juga memberikan beberapa roti lain yang sudah dimasukkan ke plastik putih untuk bekal makan pria diduga

Baca Selengkapnya
Pulang Kerja dari Jepang, Momen Pria Beri Kejutan untuk Karyawannya di Tempat Cuci Kendaraan Ini Bikin Haru
Pulang Kerja dari Jepang, Momen Pria Beri Kejutan untuk Karyawannya di Tempat Cuci Kendaraan Ini Bikin Haru

Pria tersebut memberikan kejutan kepada karyawannya dengan menyamar sebagai pelanggan yang ingin mencuci motornya.

Baca Selengkapnya
Beri Tumpangan Bapak yang Tengah Jalan Kaki di Malam Hari, Aksi Pria Ini Banjir Pujian Warganet
Beri Tumpangan Bapak yang Tengah Jalan Kaki di Malam Hari, Aksi Pria Ini Banjir Pujian Warganet

Aksi tulus pria ini menjadi pengingat bahwa kebaikan bisa datang dari tindakan kecil, namun berdampak besar bagi mereka yang membutuhkan.

Baca Selengkapnya
Dipuji Makin Tampan dan Glowing, Ini Potret Penampilan Baru Fajar Sad Boy yang Bikin Pangling
Dipuji Makin Tampan dan Glowing, Ini Potret Penampilan Baru Fajar Sad Boy yang Bikin Pangling

Potret penampilan terbaru Fajar Sad Boy. Bikin pangling warganet.

Baca Selengkapnya
Pria Ini Beri Perlakuan Luar Biasa ke Ibu, Aksinya Banjir Doa Mulia
Pria Ini Beri Perlakuan Luar Biasa ke Ibu, Aksinya Banjir Doa Mulia

Saking mulianya, ada banyak warganet yang ikut tersentuh melihat aksi sang pemuda saat merawat ibu.

Baca Selengkapnya