Suaminya Diduga Sebagai Pilot Garuda Berisi Harley, Ini Jawaban Iis Dahlia
Merdeka.com - Buntut panjang kasus penyelundupan Harley Davidson dan sepeda Brompton menyeret beberapa nama. Setelah Dirut Garuda Indonesia, Ari Ashkara dipecat, nama suami pedangdut Iis Dahlia diduga juga terlibat dalam kasus ini.
Iis Dahlia akhirnya buka suara melalui instagram story, Minggu (8/12). Berikut ulasannya:
Jawaban Iis Dahlia
-
Siapa yang memiliki mobil bernama Garuda? Ilmuwan ini memiliki kendaraan kesayangannya. Bahkan ia menamai kendaraan tersebut sebagai Garuda.
-
Siapa pilot wanita itu? Narine Melkumjan, seorang pilot Belanda sukses menjadi perhatian publik.
-
Siapa yang pernah menjadi wartawan berprestasi dan komisaris Garuda Indonesia? Yenny Wahid memiliki cukup banyak sepak terjang dalam ranah berbeda-beda. Ia pernah menjadi wartawan berprestasi hingga komisaris Garuda Indonesia.
-
Bagaimana Sandra Dewi memperlihatkan jet pribadinya? Momen saat Sandra Dewi memamerkan jet pribadinya juga menjadi sorotan di media sosial.
-
Pesawat apa yang Prabowo naiki? Prabowo duduk di kursi belakang pesawat F-16.
-
Siapa pemilik jet pribadi Kaesang? 'Penggunaan pesawat itu (jet pribadi) saya numpang atau bahasa bekennya nebeng lah, nebeng pesawatnya teman saya,' jelas Kaesang
Suami Iis Dahlia, Satrio Dewandono adalah pilot maskapai penerbangan Garuda Indonesia. Satrio diduga sebagai pilot pesawat Airbus 330-900 Neo, armada baru yang tiba di Bandara Soekarno Hatta, Minggu (17/11) lalu.
"Banyak media yang bertanya kepada saya perihal apakah betul suami saya yang membawa pesawat yang dari Toulouse ke Jkt. Jawabannya iya.." tulis pedangdut berusia 47 tahun ini.
"Dia salah satu crew yang aktif, namun jika ada yang ingin ditanyakan lebih dari itu silahkan menghubungi pihak yang berwenang, dalam hal ini Garuda Indonesia..." lanjut Iis Dahlia.
Pesawat Garuda Indonesia Berisi Harley Davidson
Pesawat Airbus 330-900 Neo adalah armada baru Garuda Indonesia yang belum lama beroperasi. Pesawat dengan nomor penerbangan GA972 dari Toulouse ke Jakarta ini kedapatan membawa barang mewah berupa sparepart Harley Davidson.
Sesuai dengan dokumen general declaration crew list, pesawat yang diduga dikemudikan oleh suami Iis Dahlia ini membawa 10 kru dan 22 penumpang.
Setelah dilakukan pengecekan kepemilikan sparepart Harle Davidson ini, dua penumpang, SAW dan LS mengaku sebagai pemilik barang mewah tersebut.
Sosok Mantan Dirut Garuda Indonesia Selalu Kontroversi
Keputusan Menteri BUMN, Erick Thohir membebastugaskan Ari Askhara dari jabatan Direktur Utama Garuda Indonesia menuai banyak dukungan. Di antaranya, Ikatan Awak Kabin Garuda Indonesia (IKAGI).Ketua Umum IKAGI, Zaenal Muttaqin buka suara tentang sosok Ari Askhara yang kerap membuat kebijakan kontroversial. " Selama ini kinerja Ari Askhara di Garuda selalu kontroversi," kata Zaenal.Tidak hanya kebijakan kontroversial yang merugikan banyak pihak, Zaenal juga mengungkap kalau Ari kerap berperilaku tak adil pada karyawan dan awak kabin. "Seperti penghentian iuran anggota, mempersulit Perjanjian Kerja Bersama hingga PHK tanda dasar," imbuhnya.Zaenal juga mengungkap kalau masih banyak petinggi maskapai plat merah itu ada yang berupaya melakukan hal sama dengan Ari Askhara.
Pengganti Ari Askhara, Fuad Rizal Dirut Baru Garuda Indonesia
Setelah dipecatnya Ari Askhara dari jabatan Direktur Utama, Direktur Keuangan dan Managemen Risiko Garuda Indonesia, Fuad Rizal diangkat untuk menggantikan posisi Dirut sesuai keputusan Dewan Komisaris nomor DEKOM/SKEP/011/2019 tanggal 5 Desember 2019.Jabatan Fuad Rizal tidak permanen, seperti yang disampaikan VP Corporate Secretary Garuda Indonesia, M. Ikhsan Rosan. Fuad Rizal akan bertugas hingga Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) digelar.Dilansir dari Dream.co.id, Ikhsan juga memberikan keterangan perihal tugas yang diemban Fuad Rizal selama menjabat sebagai direktur pengganti."Plt Direktur Utama memastikan bahwa kegiatan bisnis dan operasional akan tetap berjalan sesuai dengan rencana kerja Perseroan," ujar Ikhsan, Jumat (6/12).
(mdk/snw)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Keputusan Hendra Sumendap, suami Fitri Carlina, untuk mengakhiri karirnya sebagai pilot Garuda Indonesia menjadi sorotan publik.
Baca SelengkapnyaMuhammad Rizky Billarmerupakan suami dari pedangdut Lesti Kejora. K
Baca SelengkapnyaPesawat jet yang dibelikan Sandra Dewi dan Harvey Moeis untuk anak mereka telah menjadi sorotan
Baca SelengkapnyaDewi Perssik meradang saat disebut berbohong terkait gaji kekasihnya. Sosok Rully pun curi perhatian.
Baca SelengkapnyaKaos yang dipakai Haji Isam itu merupakan merek dari Dolce & Gabbana yang berwarna merah tua.
Baca SelengkapnyaSejauh ini sudah ada 22 tersangka yang terlibat adalam kasus korupsi timah
Baca SelengkapnyaMenurut Budi, alasan Kaesang naik jet priabdi karena istrinya Erina Gudono sedang hamil besar
Baca SelengkapnyaDewi Perssik geram kepada netizen lantaran disebut 'halu' saat membahas gaji calon suaminya yang merupakan seorang pilot.
Baca SelengkapnyaJaksa juga mengenakan biaya pengganti kepada Emirsyah sebesar USD 86.367.019.
Baca SelengkapnyaIbunya baru pertama kali menjadi penumpang di pesawat suaminya itu.
Baca SelengkapnyaPerhatian khusus warga net tertuju pada pakaian yang dikenakan Haji Isam, sang pembeli pesawat jet.
Baca SelengkapnyaMuhammad Rizky Billar merupakan suami dari pedangdut Lesti Kejora.
Baca Selengkapnya