Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

10 November, KAI gratiskan tiket kereta untuk para veteran

10 November, KAI gratiskan tiket kereta untuk para veteran Veteran demo di depan Istana Negara. ©2016 merdeka.com/arie basuki

Merdeka.com - PT Kereta Api Indonesia (Persero) menggratiskan para anggota Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI) naik kereta jarak menengah dan jarak jauh pada Peringatan Hari Pahlawan, 10 November 2017. Untuk dapat tiket gratis, anggota LVRI hanya memberikan foto kopi kartu tanda anggota LVRI di loket.

"Pemesanan dan pembelian tiket program ini hanya dilayani di loket stasiun. Adapun saat pemesanan/pembelian tiket KA, penumpang wajib memberikan fotokopi kartu tanda anggota LVRI kepada petugas loket," kata Senior Manajer Humas KAI Daop 1 Suprapto seperti dikutip dari Antara, Jakarta, Rabu (8/11).

Dia menambahkan bahwa tiket diskon dapat dibatalkan, tiket diskon tidak dapat diubah jadwal, tiket diskon tidak dapat digabung dengan reduksi atau diskon lainnya. Selain itu, pada saat hendak masuk kereta, penumpang veteran kembali wajib menunjukkan kartu tanda anggota LVRI.

Orang lain juga bertanya?

Untuk penumpang yang telah membeli/memiliki tiket dengan tarif reduksi LVRI, maka bea tiket dikembalikan dengan ketentuan. Yakni pengembalian bea dilakukan di stasiun kedatangan penumpang, dan batas maksimal pengambilan bea sampai dengan tiga hari setelah jadwal kedatangan KA.

"Diharapkan dengan program gratis naik KA jarak jauh atau menengah, baik kelas komersial atau non komersial bagi anggota LVRI pada tanggal 10 November 2017, bisa menjadi momentum bagi Rakyat Indonesia agar bisa menghargai pengabdian, perjuangan dan pengorbanan para pahlawan kepada Bangsa dan Negara Indonesia selama ini," kata Suprapto.

Pada 10 November 2017, akan terdapat 60 perjalanan KA Jarak jauh/menengah yang merupakan pemberangkatan awal dari wilayah PT KAI Daop 1 Jakarta, yaitu terdiri dari 25 KA pemberangkatan awal dari Stasiun Pasar Senen dan 35 KA pemberangkatan awal dari Stasiun Gambir.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ternyata KAI Punya Layanan Diskon Bagi Kriteria Pelanggan Seperti Ini
Ternyata KAI Punya Layanan Diskon Bagi Kriteria Pelanggan Seperti Ini

Pemberian hak reduksi atau diskon harga tiket kereta api bagi pelanggan tertentu.

Baca Selengkapnya
KAI Beri Diskon Tiket Kereta Hingga 20 Persen untuk Penumpang Disabilitas, Ini Caranya
KAI Beri Diskon Tiket Kereta Hingga 20 Persen untuk Penumpang Disabilitas, Ini Caranya

Begini cara mendapatkan diskon tiket kereta hingga 20 persen.

Baca Selengkapnya
Per 17 September, KAI Berikan Diskon Tiket 20 Persen untuk Disabilitas
Per 17 September, KAI Berikan Diskon Tiket 20 Persen untuk Disabilitas

Penumpang selanjutnya dapat membeli tiket dengan tarif reduksi melalui aplikasi Access atau Loket Stasiun.

Baca Selengkapnya
Begini Cara Dapat Diskon Tiket KAI  20 Persen untuk Penyandang Disabilitas
Begini Cara Dapat Diskon Tiket KAI 20 Persen untuk Penyandang Disabilitas

Diskon yang diberikan sebesar 20 persen dari harga tiket.

Baca Selengkapnya
Libur Pilkada, Tiket Kereta Api Diskon 10 Persen
Libur Pilkada, Tiket Kereta Api Diskon 10 Persen

Promo tidak berlaku pada tarif khusus dan tidak dapat digabung dengan reduksi.

Baca Selengkapnya
KAI Obral Diskon Tiket Hingga 25 Persen, Begini Cara Pesannya
KAI Obral Diskon Tiket Hingga 25 Persen, Begini Cara Pesannya

Diskon tiket ini berlaku untuk kelas eksekutif, bisnis, dan ekonomi.

Baca Selengkapnya
Promo 12.12, KAI Diskon 35.000 Tiket Keret Api Jarak Jauh
Promo 12.12, KAI Diskon 35.000 Tiket Keret Api Jarak Jauh

Ada 35 ribu tiket perjalanan kereta api yang didiskon 20 persen untuk kelas eksekutif, bisnis dan ekonomi.

Baca Selengkapnya
Aturan Baru KAI: Penumpang Melebihi Relasi Tiket Bakal Didenda dan Dilarang Naik Kereta Sementara Waktu
Aturan Baru KAI: Penumpang Melebihi Relasi Tiket Bakal Didenda dan Dilarang Naik Kereta Sementara Waktu

Aturan baru ini sebagai bagian komitmen KAI dalam menyediakan layanan transportasi kereta api yang nyaman, aman, dan selamat.

Baca Selengkapnya
KAI Sebar Diskon Tiket Kereta untuk Libur Natal dan Tahun Baru, Ini Daftar Rutenya
KAI Sebar Diskon Tiket Kereta untuk Libur Natal dan Tahun Baru, Ini Daftar Rutenya

PT Kereta Api Indonesia (Persero) menghadirkan promo 25 persen kelas eksekutif, bisnis, dan ekonomi.

Baca Selengkapnya
KAI Beri Diskon 20% bagi Pemudik yang Beli Tiket di Akhir Arus Balik, Cek Daftar Kereta dan Syaratnya
KAI Beri Diskon 20% bagi Pemudik yang Beli Tiket di Akhir Arus Balik, Cek Daftar Kereta dan Syaratnya

KAI memberikan potongan harga sebesar 20 persen bagi masyarakat yang membeli tiket di akhir masa arus balik

Baca Selengkapnya
Ingat, Penumpang Kereta Api yang Turun Melebihi Stasiun Tujuan Harus Bayar 2 Kali Lipat dari Harga Tiket
Ingat, Penumpang Kereta Api yang Turun Melebihi Stasiun Tujuan Harus Bayar 2 Kali Lipat dari Harga Tiket

KAI menjelaskan bahwa kebijakan ini diberlakukan untuk menjaga kenyamanan bersama serta menegakkan tata tertib di dalam kereta api.

Baca Selengkapnya
Libur Lebaran Usai, KAI Masih Bagi-Bagi Diskon Tiket Kereta 20 Persen, Cek Tanggal dan Rutenya di Sini
Libur Lebaran Usai, KAI Masih Bagi-Bagi Diskon Tiket Kereta 20 Persen, Cek Tanggal dan Rutenya di Sini

PT KAI memberikan diskon 20 persen untuk pembelian tiket kereta api untuk keberangkatan dari Stasiun Pasar Senen dan Gambir.

Baca Selengkapnya