3.945 Peserta CPNS Hingga PPPK BKN Dinyatakan Lolos Seleksi Administrasi
Merdeka.com - Badan Kepegawaian Negara (BKN) mencatat sebanyak 3.945 terdiri dari Calon Aparatur Sipil Negara (CASN), PPPK Gurun dan Non Guru telah memenuhi syarat (MS) atau dinyatakan lolos administrasi di lingkungan BKN. Sementara 1.535 orang dinyatakan tidak memenuhi syarat (TMS).
"Statistik verivikasi semua pengadaan PPPK Guru, PPPK Non Guru, dan CPNS 3.945 verifikasi MS. 1.535 verifikasi TMS dan 0 belum verivikasi," tulis keterangan data dibagikan Plt Kepala Biro Humas, Hukum, dan Kerja Sama BKN Paryono kepada merdeka.com, Rabu (4/8).
Adapun total keseluruhan yang tengah melamar di instansi BKN sebanyak 7.357 orang atau sudah mengisi fomulir. Sementara hanya 5.480 orang sudah submit.
-
Apa saja persyaratan CPNS 2023? Adapun persyaratan CPNS 2023 yang harus dipenuhi adalah sebagai berikut: 1. Nomor Induk Kependudukan (NIK).2. Nomor Kartu Keluarga (KK).3. Nomor NPWP (jika ada).4. Nomor Telepon.5. Email Aktif.6. Surat Tanda Registrasi (STR) atau Surat Izin Praktik (SIP) untuk seorang tenaga medis.7. Transkrip Nilai.8. Pas Foto.9. Dokumen lain sesuai dengan ketentuan jenis seleksi dan instansi yang dilamar.
-
Apa yang dimaksud dengan SKD CPNS? SKD adalah ujian awal yang harus dihadapi oleh peserta seleksi CPNS, yang bertujuan untuk mengevaluasi kesesuaian kompetensi peserta dengan standar kompetensi dasar PNS.
-
Bagaimana cara daftar CPNS 2023? 1. Buka situs https://daftar-sscasn.bkn.go.id/login2. Setelah itu, pilih 'Daftar' di laman awal. Lalu isi formulir pendaftaran CPNS dan PPPK3. Verifikasi nomor telepon dan email aktif4. Verifikasi data dan upload dokumen CPNS dan PPPK5. Tunggu proses verifikasi6. Login ke akun SSCASN dengan NIK dan password setelah mendapatkan email verifikasi7. Lengkapi profil dan pilih instansi CPNS dan PPPK. Lalu pilih formasi dan klik daftar
-
Siapa yang membuka lowongan CPNS? Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) akan membuka 18.557 formasi untuk seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024.
-
Apa tahap pengadaan CPNS 2024 saat ini? 'Saat ini pengadaan CASN 2024 lanjutan (untuk CPNS Sekdin sudah mulai pada Mei 2024) masih dalam tahap verifikasi dan validasi (verval) rincian formasi yang sudah diinput oleh masing-masing instansi pemerintah,' kata Ave dalam keterangan tertulis, Senin (29/7).
-
Apa saja kode yang menunjukkan hasil kelulusan SKD CPNS 2024? Mengutip dari Surat Plt Kepala BKN Nomor 08/PANPEL.BKN/CPNS/XI/2024, hasil SKD CPNS BKN 2024 tercantum dalam lampiran yang diumumkan. Pada pengumuman termuat kode yang menunjukkan hasil kelulusan peserta SKD CPNS BKN 2024.Bagi peserta dengan kode 'P/L' artinya peserta tersebut dinyatakan lulus SKD CPNS 2024 dan berhak mengikuti SKB CPNS 2024. Sementara bagi peserta dengan kode 'P' artinya peserta telah memenuhi nilai ambang batas SKD CPNS 2024.Kemudian untuk peserta dengan kode 'TL' adalah peserta yang tidak memenuhi nilai ambang batas SKD CPNS 2024. Lalu untuk peserta dengan kode 'TH' adalah peserta yang tidak hadir pada SKD CPNS 2024 dan dinyatakan gugur.Terakhir ada kode 'DIS' adalah peserta yang dinyatakan didiskualifikasi dari SKD CPNS 2024.
Dia menambahkan, tidak hanya BKN beberapa instansi lainnya juga sudah mengumumkan hasil seleksi administrasi. Mengingat, berdasarkan surat Kepala BKN nomor 5587/B-KS.04.01/SD/K/2021 dan 5870/B-KS.04.01/SD/K/2021 pengumuman seleksi dijadwalkan 2 - 3 Agustus 2021.
"Kayaknya semua instansi sudah pada mengumumkan," kata dia.
Selanjutnya
©2021 Merdeka.com
Sebelumnya, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) sebagai salah satu instansi yang merekrut CASN tahun ini, juga sudah mengumumkan hasil seleksi administrasi.
Sebanyak 2.598 pelamar di formasi calon pegawai negeri sipil (CPNS) dan 60 pelamar di formasi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) dinyatakan lulus seleksi administrasi pengadaan ASN di Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB).
Para pelamar yang dinyatakan lolos tersebut tercantum namanya dalam Pengumuman No. B/110/S.KP.01.00/2021 tentang Pelamar Lulus Seleksi Administrasi Pengadaan Aparatur Sipil Negara (ASN) Kementerian PANRB Tahun Anggaran 2021. Sebaliknya, jika nama dan nomor registrasi pelamar tidak tertera dalam lampiran yang ada, maka pelamar tersebut dinyatakan tidak lulus seleksi administrasi.
Namun demikian, pelamar dapat mengajukan sanggahan pada waktu yang telah ditentukan. "Pelamar yang dinyatakan tidak lulus seleksi administrasi berhak mengajukan sanggahan terhadap hasil seleksi administrasi selama tiga hari, yaitu tanggal 4-6 Agustus 2021", bunyi surat tersebut.
(mdk/bim)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ketentuan ini merujuk pada penyesuaian jadwal seleksi CASN 2023 tanggal 9 Oktober lalu.
Baca SelengkapnyaBKN mencatat jumlah pelamar Seleksi CASN 2023 sudah mencapai 848.007 orang per 26 September.
Baca SelengkapnyaBKN mencatat total 2.409.882 pelamar hingga akhir pendaftaran.
Baca SelengkapnyaBadan Kepegawaian Negara (BKN) mencatat jumlah pelamar Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2023 mencapai 2.409.882.
Baca Selengkapnyaasil Seleksi Nasional Berdasarkan Tes Ujian Tulis Berbasis Komputer atau UTBK SNBT 2024 diumumkan pada hari ini pada pukul pukul 15.00 WIB
Baca SelengkapnyaMengingat jadwal pendaftaran peserta CPNS maupun PPPK dibuka hari ini, 20 September 2023.
Baca Selengkapnyaseleksi administrasi merupakan seleksi tahap awal.
Baca SelengkapnyaDalam publikasi per tanggal 3 Oktober, sudah ada 715.925 peserta yang mendaftar CASN.
Baca SelengkapnyaDari total pendaftar, sebanyak 1.535.206 pelamar telah berhasil mengunggah dokumen persyaratan mereka melalui SSCASN.
Baca SelengkapnyaDalam publikasi per tanggal 9 Oktober, sudah ada 1.134.112 orang mendaftar sebagai CASN.
Baca SelengkapnyaTes SKD CPNS 2024 dilaksanakan selama 100 menit meliputi tes wawasan kebangsaan (TWK), tes intelegensia umum (TIU), dan tes karakteristik pribadi (TKP).
Baca SelengkapnyaPendaftaran seleksi CPNS dan PPPK ditutup 9 Oktober 2023.
Baca Selengkapnya