Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

6 Bulan tak digaji, istri karyawan Merpati banyak minta cerai

6 Bulan tak digaji, istri karyawan Merpati banyak minta cerai Pilot dan Pramugari Merpati mundur. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Karyawan PT Merpati Nusantara Airlines (MNA) kembali mempertanyakan nasibnya yang sudah enam bulan belum digaji. Pemerintah selama ini dituding lalai atau sengaja belum mencarikan jalan keluar atas permasalahan perusahaan.

Ketua Umum Sekar Merpati yang tergabung dalam Federasi Serikat Pekerja BUMN, Purwanto, menyebut pembiaran pemerintah saat ini membuat kehidupan rumah tangga pegawai kacau balau. Bahkan, ada beberapa karyawan Merpati yang diminta cerai oleh istrinya karena tidak mampu menafkahi.

"Banyak istri yang minta cerai dan ini realitas yang disampaikan langsung ke saya. Ada keluarga pegawai mengatakan langsung ke saya untuk makan saja bingung apa lagi anak sekolah. Menelantarkan istri dan anak-anaknya juga. Negara harus bertanggung jawab, ini perusahaan negara yang punya," ucap Purwanto dalam konferensi pers di Jakarta, Kamis (8/5).

Namun demikian, untuk menjaga nama baik karyawan, Purwanto tidak menyebut langsung siapa karyawan Merpati yang istrinya minta cerai. "Banyak yang terjadi dan mereka tidak mau di publikasi karena tidak mau disebut gagal dalam rumah tangga. Memang jelas karena tidak mau disebut kegagalan rumah tangga," tegasnya.

Purwanto menyebut pihaknya sudah beberapa kali minta kejelasan nasib ke manajemen Merpati maupun pemerintah. "Sudah 6 bulan belum ada keputusan apapun dari pemerintah, Kementerian BUMN, Kementerian Keuangan, Kementerian Perhubungan dan Menko Perekonomian. Ini padahal sangat krusial mengetahui apakah teman teman Merpati untuk menentukan kelangsungan hidup," tegasnya.

Purwanto berharap agar pemerintah mencarikan solusi atas masalah yang menimpa maskapai perintis tersebut. "Apakah kondisi ini dibiarkan berlarut larut karena pemilik Merpati ini adalah negara. Dan ada indikasi faktor kesengajaan, kami pegawai dan keluarganya tidak ada titik terang Merpati ke depannya seperti apa," tutupnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gaji Pegawai PTDI Dicicil, Erick Thohir Ungkap Alasan Sebenarnya
Gaji Pegawai PTDI Dicicil, Erick Thohir Ungkap Alasan Sebenarnya

Proses pembayaran gaji yang tak utuh ini telah dikomunikasikan langsung kepada perwakilan karyawan PTDI.

Baca Selengkapnya
Ayah Mirna Salihin Dipolisikan Eks Pegawai Gara-Gara Tak Bayar Pesangon Rp3,5 Miliar
Ayah Mirna Salihin Dipolisikan Eks Pegawai Gara-Gara Tak Bayar Pesangon Rp3,5 Miliar

Ayah Mirna Salihin dituduh tak membayar uang pesangon karyawannya sebesar Rp3,5 miliar.

Baca Selengkapnya
PTDI Nunggak Bayar Gaji Karyawan, Ini Biang Keroknya
PTDI Nunggak Bayar Gaji Karyawan, Ini Biang Keroknya

Diharapkan masalah ini bisa selesai di Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Karyawan PT DI Sempat Mogok Kerja Tuntut Pembayaran Gaji dan THR, Kementerian BUMN Beri Tanggapan Begini
Karyawan PT DI Sempat Mogok Kerja Tuntut Pembayaran Gaji dan THR, Kementerian BUMN Beri Tanggapan Begini

Pihak perusahaan juga telah melakukan pertemuan bersama dengan para karyawan untuk mencari solusi atas permasalahan tersebut.

Baca Selengkapnya
Pegawai Indofarma Nangis Curhat ke DPR: Sepotong Kue Barang Mewah Buat Kami, Capek Kerja Tak Dikasih Makan
Pegawai Indofarma Nangis Curhat ke DPR: Sepotong Kue Barang Mewah Buat Kami, Capek Kerja Tak Dikasih Makan

Sambil menahan air mata, seorang pegawai Indofarma mengungkapkan sepotong kue yang menjadi suguhan menjadi barang mewah bagi mereka.

Baca Selengkapnya
Ternyata, Ada Ratusan Perusahaan di Jakarta Belum Bayar THR 2024 ke Karyawan
Ternyata, Ada Ratusan Perusahaan di Jakarta Belum Bayar THR 2024 ke Karyawan

Hari menyebut, ada beberapa alasan mengapa perusahaan belum dapat melaksanakan kewajibannya untuk membayar THR Lebaran 2024 kepada pekerja.

Baca Selengkapnya
Ribuan Buruh Terancam Tidak Mendapat THR, Ini Modus yang Digunakan Perusahaan Nakal
Ribuan Buruh Terancam Tidak Mendapat THR, Ini Modus yang Digunakan Perusahaan Nakal

Setiap tahun terjadi kasus kecurangan demi tidak membayar THR karyawan.

Baca Selengkapnya
Kemnaker Minta Sritex Tak Buru-buru PHK dan Tetap Bayar Gaji Karyawan Meski Resmi Pailit
Kemnaker Minta Sritex Tak Buru-buru PHK dan Tetap Bayar Gaji Karyawan Meski Resmi Pailit

Selain itu, Manajemen PT Sritex juga diminta untuk tetap membayarkan hak-hak pekerja. Terutama gaji ataupun upah.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Tangis Pegawai BUMN di DPR, Tak Bisa Beli Beras Akibat Indofarma Nunggak Gaji Rp95 Miliar
VIDEO: Tangis Pegawai BUMN di DPR, Tak Bisa Beli Beras Akibat Indofarma Nunggak Gaji Rp95 Miliar

Serikat Pekerja Badan Usaha Milik Negara (BUMN) farmasi PT Indofarma (Persero) Tbk (INAF) mengadukan nasibnya kepada Komisi VI DPR RI

Baca Selengkapnya
Viral Disebut Telantarkan Istri hingga Jadi Tukang Ojek, Kapolsek Dinonaktifkan
Viral Disebut Telantarkan Istri hingga Jadi Tukang Ojek, Kapolsek Dinonaktifkan

Pengakuan wanita berinisial ER yang harus ngojek akibat ditelantarkan suaminya yang menjabat kapolsek, direspons Polres Banyuasin, Sumatera Selatan.

Baca Selengkapnya
PTDI Cicil Gaji Karyawan, Erick Thohir Pastikan Tak Ada Potongan
PTDI Cicil Gaji Karyawan, Erick Thohir Pastikan Tak Ada Potongan

PT Dirgantara Indonesia (PTDI) menunggak pembayaran gaji karyawan.

Baca Selengkapnya
Pengusaha Keberatan Pengesahan Undang-Undang Ibu dan Anak
Pengusaha Keberatan Pengesahan Undang-Undang Ibu dan Anak

Durasi cuti sebaiknya mengutamakan dialog sosial yang efektif antara pekerja dan pengusaha.

Baca Selengkapnya