Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Airlangga Sebut Esemka Bakal Produksi 6.000 Unit Mobil

Airlangga Sebut Esemka Bakal Produksi 6.000 Unit Mobil mobil esemka. merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - PT Solo Manufaktur Kreasi (SMK) yang saat ini membawahi Esemka, tengah mempersiapkan produksi massalnya. Bahkan, untuk mendukung proses produksinya tersebut, PT SMK telah resmi menandatangani letter of intens (LOI) dengan beberapa perusahaan komponen dalam negeri.

Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto mengatakan, produsen mobil yang berbasis di Jawa Tengah tersebut memang akan berproduksi. Menurut dia, pada tahap awal pabrikan akan memproduksi sekitar 6.000 unit mobil. Namun, di tidak menyebutkan kapan tepatnya produksi dilakukan.

"Tapi kalau kita lihat Esemka rencana produksinya kira-kira tahap awal 6.000 unit dan itu model yang tahap awal ada pickup dan yang lain," kata dia, saat ditemui, di Kementerian Perindustrian, Jakarta, Rabu (14/8).

Orang lain juga bertanya?

Dia pun menegaskan, pemerintah akan mendukung perkembangan industri otomotif dalam negeri. Dukungan yang diberikan berupa penciptaan ekosistem yang kondusif bagi industri otomotif.

"Kalau otomotif itu kita bicara ekosistem industri. Jadi siapa pun bisa memproduksi otomotif," tegasnya.

Salah satu langkah yang dibuat pemerintah, misalnya dengan mendekatkan para produsen mobil dengan industri pendukung, yakni industri komponen. "Kemarin ada pameran komponen untuk industri otomotif di mana pameran komponen industri otomotif akan dipakai salah satunya oleh industri yang kemarin Esemka," tandasnya.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Akhirnya Mobil MG Dirakit di Indonesia Kuartal I 2024, Harga Jual Jadi Lebih Murah?
Akhirnya Mobil MG Dirakit di Indonesia Kuartal I 2024, Harga Jual Jadi Lebih Murah?

MG Motor Indonesia memulai pabrik perakitan pada kuartal I 2024. Model mobil listriknya termasuk.

Baca Selengkapnya
Ketua Dewan Pengarah TKN Prabowo-Gibran Belanja 12 Mobil Listrik Omoda E5 Made in Bekasi
Ketua Dewan Pengarah TKN Prabowo-Gibran Belanja 12 Mobil Listrik Omoda E5 Made in Bekasi

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto memesan 12 unit Omoda E5, yang sudah dirakit di pabrik Pondok Ungu, Bekasi.

Baca Selengkapnya
Perusahaan China Gelontorkan Investasi Nyaris Rp2 Triliun untuk Bangun Pabrik Motor Listrik di Kendal
Perusahaan China Gelontorkan Investasi Nyaris Rp2 Triliun untuk Bangun Pabrik Motor Listrik di Kendal

Diperkirakan pabrik dapat menyerap 1.500 tenaga kerja lokal.

Baca Selengkapnya
Bocoran Kemenperin: Pabrik Sepeda Motor Listrik Bakal Dibangun di Karawang, Luas Lahannya 54 Hektare
Bocoran Kemenperin: Pabrik Sepeda Motor Listrik Bakal Dibangun di Karawang, Luas Lahannya 54 Hektare

Dia hanya mengatakan bahwa merek motor listrik ini sudah dijual di Indonesia, tetapi produksinya masih dilakukan di luar negeri.

Baca Selengkapnya
Segera Beroperasi Penuh, Pabrik INKA Banyuwangi Bakal Banyak Serap Tenaga Kerja Lokal
Segera Beroperasi Penuh, Pabrik INKA Banyuwangi Bakal Banyak Serap Tenaga Kerja Lokal

Dengan beroperasi secara penuh, pabrik kereta terbesar se-Asia Tenggara tersebut membutuhkan banyak tenaga kerja yang diprioritaskan bagi putra-putri Banyuwangi

Baca Selengkapnya
70.000 Unit Motor Listrik Sudah Beredar di Indonesia Sejak 2018
70.000 Unit Motor Listrik Sudah Beredar di Indonesia Sejak 2018

Peningkatan ini sejalan dengan berbagai program insentif pemerintah.

Baca Selengkapnya
FOTO: Intip Dapur Produksi Mobil Hyundai di Cikarang, Nyaman Full AC dan Pakai Ratusan Robot Canggih
FOTO: Intip Dapur Produksi Mobil Hyundai di Cikarang, Nyaman Full AC dan Pakai Ratusan Robot Canggih

Guna mendorong kemajuan industri otomotif nasional, Hyundai membangun fasilitas produksi mobil di Cikarang, Bekasi.

Baca Selengkapnya
Chery Incar Dua Lokasi Ini Sebagai Pabrik dan Fasilitas R&D di Indonesia
Chery Incar Dua Lokasi Ini Sebagai Pabrik dan Fasilitas R&D di Indonesia

Omoda E5 menjadi mobil listrik Chery pertama yang diproduksi di Indonesia. Kapasitas produksinya 2.000 unit per bulan.

Baca Selengkapnya
Kece Abis, Mobil Listrik Omoda E5 Kini Dirakit di Bekasi, Jawa Barat
Kece Abis, Mobil Listrik Omoda E5 Kini Dirakit di Bekasi, Jawa Barat

Chery Indonesia merakit mobil listrik Omoda E5 di Bekasi, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Grup Bakrie Bangun Pabrik Truk & Bus Listrik di Magelang, Ini Penampakannya
Grup Bakrie Bangun Pabrik Truk & Bus Listrik di Magelang, Ini Penampakannya

Kapasitas produksi mencapai 1.500 unit per tahun atau sebanyak 6 unit per hari di tahap awal.

Baca Selengkapnya
Resmi, Hyundai Mulai Memproduksi Baterai Kendaraan Listrik di Karawang
Resmi, Hyundai Mulai Memproduksi Baterai Kendaraan Listrik di Karawang

Pabrik sel baterai EV di Karawang milik perusahaan joint venture antara Hyundai Motor Group dan LG Energy Solution resmi beroperasi. Yuk simak!

Baca Selengkapnya