Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Aliran modal asing tak kenal siapa presiden Indonesia

Aliran modal asing tak kenal siapa presiden Indonesia Debat Capres 2014. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Siapapun presiden Indonesia mendatang, aliran dana asing dinilai bakal tetap membanjiri pasar modal Tanah Air. Investor asing lebih mempertimbangkan faktor keamanan ketimbang sosok pengganti Presiden Susilo Bambang Yudhoyono.

Direktur Penilaian PT Indonesia Bond Pricing Agency Wahyu Trenggono mengungkapkan bahwa investor asing bersiap  masuk ke Indonesia dengan membawa modal sekitar Rp 104 triliun sepanjang Januari-Juni 2014.

"Artinya dolar masuk ke kita besar sekali, mereka tidak berpikir siapa presidennya, tapi melihat keamanan," katanya saat pelatihan tentang kurva imbal hasil obligasi di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin (14/7).

Penguatan rupiah juga pertanda modal asing mengalir masuk ke Indonesia. Beberapa hari menjelang pemilihan presiden, kurs rupiah menguat sekitar Rp 11.500 per USD dari sebelum yang menyentuh Rp 12 ribu per USD.

"Rupiah setelah tanggal 9 Juli malah menguat. Artinya, dolar masuk ke kita akhirnya rupiah menguat di angka 11.600, artinya investor ini masuk dan tidak lari," ujar Wahyu.

Sementara itu, indeks harga saham gabungan (IHSG) sempat mencapai level tertinggi pasca-pilpres. Meskipun keesokan harinya kembali turun lantaran diserang aksi ambil untung oleh investor. 

"Investor melihat tidak terjadi kekacauan menjadi plus buat Indonesia,"katanya.

(mdk/yud)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemilihan Presiden 2024: Apa Dampaknya Bagi Para Investor?
Pemilihan Presiden 2024: Apa Dampaknya Bagi Para Investor?

Berikut dampak pemilihan presiden bagi para investor.

Baca Selengkapnya
Pilpres Bisa Bikin Pertumbuhan Ekonomi 2024 Melambat, Kok Bisa?
Pilpres Bisa Bikin Pertumbuhan Ekonomi 2024 Melambat, Kok Bisa?

kondisi ini juga lumrah terjadi di sejumlah negara. Bahkan, sekelas negara ekonomi maju seperti Amerika Serikat (AS) hingga China.

Baca Selengkapnya
Anies Ungkap Alasan Investor Asing Malas Kucurkan Modal untuk Proyek-Proyek  Indonesia
Anies Ungkap Alasan Investor Asing Malas Kucurkan Modal untuk Proyek-Proyek Indonesia

Jika kepercayaan para investor meningkat, secara otomatis akan meningkatkan nilai modal asing yang akan masuk.

Baca Selengkapnya
Anies Baswedan Ungkap Perjanjian Investasi Tidak Dilakukan di Jakarta
Anies Baswedan Ungkap Perjanjian Investasi Tidak Dilakukan di Jakarta

Menurut Anies, Indonesia memerlukan kepastian hukum. Serta jaminan kebebasan ekspresi warganya.

Baca Selengkapnya
Pemenang Pilpres jadi Penentu Banjirnya Investasi Asing Masuk ke Indonesia
Pemenang Pilpres jadi Penentu Banjirnya Investasi Asing Masuk ke Indonesia

Harus diakui, kinerja investasi selama tahun politik akan sangat berpengaruh.

Baca Selengkapnya
Mahfud Sindir Bahlil soal Belum Ada Investor Masuk IKN: Cari Terus, Mas Bahlil
Mahfud Sindir Bahlil soal Belum Ada Investor Masuk IKN: Cari Terus, Mas Bahlil

Baru-baru ini, Bahlil mengakui belum ada investor asing yang menanam modal di proyek IKN.

Baca Selengkapnya
Investasi Mulai Mengalir ke Indonesia, Investor Pantau Hal Ini Usai Pemilu 2024
Investasi Mulai Mengalir ke Indonesia, Investor Pantau Hal Ini Usai Pemilu 2024

Saat ini investor cenderung memperhatikan arah kebijakan, kemungkinan perubahan-perubahan di sisi pemerintah yang akan mempengaruhi bisnis.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Bahlil Bongkar Ada Capres 'Boneka' Asing, Ciri-cirinya Mau Tinjau Ulang Hilirisasi
VIDEO: Bahlil Bongkar Ada Capres 'Boneka' Asing, Ciri-cirinya Mau Tinjau Ulang Hilirisasi

Menurut Bahlil, hingga saat ini, ada sejumlah negara tidak nyaman dengan kebijakan Indonesia menyetop ekspor barang mentah

Baca Selengkapnya
Jokowi Akui Banyak Pelaku Bisnis Khawatir Politik Indonesia Panas Jelang Pemilu 2024
Jokowi Akui Banyak Pelaku Bisnis Khawatir Politik Indonesia Panas Jelang Pemilu 2024

Jokowi bersyukur karena pelaksanaan pemilihan umum 2024 berjalan lancar. Jokowi menargetkan arus modal masuk dan investasi kembali masuk ke Indonesia.

Baca Selengkapnya
Mahfud Tantang Sebut Investor yang Sudah Masuk ke IKN, Gibran: Silakan Cek Google
Mahfud Tantang Sebut Investor yang Sudah Masuk ke IKN, Gibran: Silakan Cek Google

Menurut data yang Mahfud kantongi, hingga saat ini belum ada satu pun investor yang bersedia

Baca Selengkapnya
Bahlil Akui Belum Ada Investasi Asing Masuk ke IKN
Bahlil Akui Belum Ada Investasi Asing Masuk ke IKN

Sebelumnya, Presiden Jokowi juga secara terang-terangan mengaku belum ada investor asing masuk ke IKN.

Baca Selengkapnya
Pemilu Satu Putaran Dinilai Berdampak Baik ke Investasi, Ini Alasannya
Pemilu Satu Putaran Dinilai Berdampak Baik ke Investasi, Ini Alasannya

Pemilu 2024 akan diselenggarakan secara serentak pada Rabu, 14 Februari 2024.

Baca Selengkapnya