Anak buah Jokowi akui naiknya harga beras karena raskin telat
Merdeka.com - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Sofyan Djalil menyangkal kenaikan harga beras terjadi di seluruh daerah di Indonesia. Menurut Sofyan, kenaikan tidak harga beras tidak normal hanya terjadi di DKI Jakarta saja.
Kenaikan harga beras di Jakarta terjadi karena kurang suplai. "Karena kita kurang suplai saja," kata Sofyan di Jakarta, Senin (2/3).
Sofyan mengakui, pada bulan November 2014 dan Desember 2014, pemerintah tidak memberikan beras mikin (raskin). Padahal, biasanya tiap bulan pemerintah menyalurkan raskin 230 ribu ton tiap bulannya. "Tapi pada November dan Desember tidak di suplai karena tidak ada jatah lagi di 2014. Sehingga kemarin berkurang suplai 464 ribu ton," ujarnya.
-
Dimana harga beras juga naik? Kenaikan harga sembako juga terjadi di Pasar Belakang Kodim Brebes. Harga telur ayam dari Rp26.000 per kilogram menjadi Rp28.000 per kilogram. Begitu pula dengan harga beras medium yang naik Rp1.000 per kilogram.
-
Dimana harga bahan pangan naik? Tak hanya beras, harga sejumlah bahan pangan di Jakarta terpantau merangkak naik.
-
Kapan harga beras naik? Harga beras kualitas premium mengalami kenaikan menjadi Rp16.700 per kilogram dari kemarin Rp16.570.
-
Kenapa harga beras masih mahal? Berdasarkan data Bapanas per Selasa (19/3), harga beras premium berada di kisaran Rp16.490,- per Kg. Harga beras terpantau masih mahal.
-
Kenapa beras jadi langka? 'Satgas berdalih salah satu penyebab beras gagal panen imbas cuaca tidak menentu di beberapa daerah. Namun begitu, ketersediaan beras saat ini terbilang masih aman meski harganya mengalami perbedaan sesuai Harga Eceran Tertinggi (HET).'
-
Harga bahan pangan apa yang naik? Situs Badan Pangan Nasional (Bapanas) per Rabu 21 Februari 2024 pukul 13.00 WIB menunjukkan kenaikan harga beberapa bahan pangan, terutama beras dan cabai rawit merah.
Kekurangan suplai ke pasar menyebabkan harga melonjak. Atas kondisi itu, pemerintah akan kejar ketertinggalan dengan mengeluarkan semua stok raskin yang ada. "Ini harus dikejar, jadi kemarin itu memang ada kekurangan suplai ke pasar, itu yang sebabkan harga naik tidak wajar, tapi sekarang ini lagi kita kejar, semua raskin harus dikeluarkan sebagaimana seharusnya," tambahnya.
Meski dikeluarkan semua, pemerintah mengklaim masih mempunyai stok untuk menjaga harga. Untuk bulan Februari masih ada 160 ribu ton dan Maret mencapai 232 ribu ton. Sofyan mengklaim bahwa jumlah itu akan meningkat bulan ini lantaran akan telah memasuki musim panen raya. "Awal Maret kita sudah mulai panen raya, akhir Maret akan terjadi panen raya dan April akan jadi panen raya, pada saat itu harga beras akan normal kembali," tutupnya.
(mdk/idr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Beras saat ini langka dan harganya sangat melejit.
Baca SelengkapnyaSaat ini harga beras medium dijual Rp13.500 per kg, sedangkan beras premium sudah menyentuh Rp 18.500 per kg.
Baca SelengkapnyaPresiden akhirnya buka suara terkait polemik pemberian bansos beras kemasan 10 kg di tahun politik.
Baca SelengkapnyaJokowi menjelaskan kenaikan harga beras tidak hanya terjadi di Indonesia, namun seluruh dunia.
Baca SelengkapnyaSaat ini harga beras kualitas premium rata-rata telah mencapai Rp18.000 per kilogram. Angka ini naik hingga 20 persen dari harga normal tahun 2023.
Baca Selengkapnya"Hingga saya ingin pastikan beras yang ada di sini ada tersedia, jumlahnya cukup dan saya melihat melimpah," sambungnya.
Baca SelengkapnyaKenaikan harga beras saat ini telah memecahkan rekor tertinggi di era pemerintahan Jokowi.
Baca SelengkapnyaProgram bansos pangan berupa beras ini sudah dijalankan pemerintahan Jokowi sejak tahun 2023 lalu.
Baca SelengkapnyaPemerintah menyiapkan bantuan pangan beras hingga Juni 2024, masing-masing 10 Kg per keluarga, per bulan.
Baca SelengkapnyaKondisi tersebut membuat stok beras di pasar ritel modern langka
Baca SelengkapnyaArief menyebut, kelangkaan beras saat ini diakibatkan oleh dampak El Nino yang mempengaruhi produksi padi di dalam negeri.
Baca SelengkapnyaJokowi mengaku sudah memerintahkan Direktur Utama Badan Urusan Logistik (Bulog) untuk mencari beras dengan harga murah.
Baca Selengkapnya