Anggaran pemeliharaan Jalur Pantura dialihkan buat bangun perbatasan
Merdeka.com - Pemerintah bakal mengurangi anggaran pemeliharaan jalan nasional Pantai Utara Jawa (Pantura) tahun depan. Hadirnya ruas tol Cikampek-Palimanan (Cipali) menjadi latar belakang kebijakan ini.
Direktur Pengembangan Jaringan Jalan DItjen Bina Marga Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PU-Pera), Soebagiono menuturkan, hadirnya tol Cipali tentunya membuat kepadatan kendaraan di Jalur Pantura bakal berkurang.
Adapun total pemangkasan mencapai 40 persen anggaran untuk perawatan jalan nasional di Pantura. Sedangkan sisa anggarannya masih untuk perawatan jalur Pantura di wilayah Brebes sampai Semarang. Alasannya, tol Pejagan-Pemalang yang bisa mengurangi volume kepadatan di wilayah tersebut belum selesai.
-
Bagaimana kondisi jalan Jalur Pantura Jawa Barat? Saat ini kondisi jalan di Jalur Pantura Subang hingga Indramayu terbilang masih bergelombang. Beberapa jalan malah masih berlubang hingga menyebabkan goncangan kendaraan roda empat.
-
Dimana Jalan Pantura Jawa Barat mulai terlihat rusak? Lalu kondisi jalan sudah mulai rusak saat melewati Simpang Jomin arah ke Subang, Jawa Barat.
-
Jalur Pantura Jawa Barat, apa yang masih ramai dilalui? Saat ini suasananya masih ramai, maksudnya ramai itu kendaraan barang ya (truk besar).
-
Apa itu jalur Pansela Jawa? Jalur Pansela Jawa merupakan jalan raya yang membentang dari ujung barat sampai ujung timur Pulau Jawa. Bedanya dengan Pantura, kalau Pantura menyusuri pantai utara Jawa, sedangkan kalau Pansela menyusuri pantai selatan Pulau Jawa.
-
Di mana jalur Pansela membentang? Dikutip dari Indonesia.go.id, Jalur Pansela membentang di antara 5 provinsi. mulai Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, dan Jawa Timur.
-
Bagaimana Kementerian PUPR membangun tol IKN? Saat ini, Kementerian PUPR sedang melakukan pembangunan di tiga seksi, antara lain Seksi 3A Karangjoang-KKT Kariangau sepanjang 13,4 km, Seksi 3B KKT Kariangau-Simpang Tempadung 7,3 km, dan Seksi 5A Simpang Tempadung-Jembatan Pulau Balang sepanjang 6,7 km.
"Menangani kepadatan Jawa dengan jalan tol anggaran pantura berkurang, (biayanya) bisa turun sampai 40 persen," ujar Soebagiono dalam keterangannya, Sabtu (18/5).
Soebagiono menjelaskan, dana perbaikan jalur Panturan beberapa tahun belakangan bisa mencapai Rp 1,1 triliun sampai 1,6 triliun. Maka dari itu, dengan banyaknya proyek jalan tol yang menyatukan sistem Trans Jawa, pihaknya yakin bisa mengurangi anggaran pemeliharaan jalan di Pantura.
"Dengan jalan tol Cipali ini terbangun, penanganan kita di Pantura akan berkurang, akan tetap dipelihara di sana, hanya penanganan akan berkurang, implikasinya terhadap program di luar Jawa akan signifikan," jelasnya.
Dia menambahkan, pemangkasan anggaran Pantura nantinya bakal dialihkan guna membangun infrastruktur di perbatasan.
"Contohnya seperti penanganan jalan di kawasan perbatasan, mendorong high grade highway di Sumatera dengan cara dukungan lahan, dan prioritas pembangunan jalan di Papua," terangnya. (mdk/idr)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Anggaran pembangunan IKN yang dialokasikan pada APBN 2025 hanya sebesar Rp143,2 miliar. Turun drastis dari APBN 2024.
Baca SelengkapnyaPada tahun 2023 realisasi belanja untuk pembangunan IKN sebesar Rp26,7 triliun dari total pagu anggaran sebesar Rp27,4 triliun.
Baca SelengkapnyaSimak artikel ini agar mudikmu lancar tanpa hambatan.
Baca SelengkapnyaBappenas mengaku heran anggaran dengan pos program revolusi mental digunakan untuk memberi kendaraan bermotor yang disinyalir untuk jalan-jalan.
Baca SelengkapnyaTerdapat 3 tahapan pembangunan Tanggul Laut Pulau Jawa yang akan dikerjakan.
Baca SelengkapnyaSuharso mengaku melihat anggaran stunting malah digunakan untuk anggaran revolusi mental justru dibelikan motor trail.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan pembangunan infrastruktur jalan dilakukan untuk efisiensi transportasi dan distribusi logistik sehingga dapat menumbuhkan ekonomi di daerah.
Baca SelengkapnyaPembangunan Jalur Lingkar Selatan (JLS) atau Jalur Pantai Selatan (Pansela) di Kabupaten Banyuwangi akan dilanjutkan tahun ini.
Baca SelengkapnyaPenyetopan anggaran ini juga berlaku untuk pembangunan bendungan baru.
Baca SelengkapnyaKabupaten Klungkung tercatat memiliki jalan kabupaten sepanjang 464 kilometer.
Baca SelengkapnyaAngka ini mencapai 70 persen dari pagu anggaran yang ditetapkan di dalam APBN.
Baca SelengkapnyaSelain ekonomi, nasib 50 juta masyarakat di kawasan pesisir juga dipertaruhkan.
Baca Selengkapnya