Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Antisipasi Lebaran, Tol Palimanan bakal tambah 15 gardu lagi

Antisipasi Lebaran, Tol Palimanan bakal tambah 15 gardu lagi Gerbang Tol Palimanan. ©2015 merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Antisipasi kemacetan saat mudik Lebaran nanti, operator jalan tol Cikopo-Palimanan, PT Lintas Marga Sedaya akan menambah gardu atau gerbang tol. Hal ini juga dilakukan karena transaksi di Cikopo sudah dihilangkan dan pengendara tinggal melakukan transaksi di Palimanan.

Wakil Presiden Direktur PT Lintas Marga Sedaya (LMS), Hudaya Arryanto mengatakan, perluasan lahan Gerbang tol Palimanan telah selesai dilakukan. Kini, pihaknya tengah menyiapkan pembangunan gardunya.

Adapun total gardu Gerbang Tol Palimanan yang ditargetkan terbangun hingga menjelang arus mudik Lebaran adalah sebanyak 26 gardu. Saat ini, gardu yang baru resmi beroperasi di Gerbang Tol Palimanan ada 11 gardu.

Orang lain juga bertanya?

"Kita juga melakukan pelebaran gardu jalan tol yang kemudian dihadapi oleh para pemudik. Di Gerbang Tol Palimanan semula 11 gardu, telah selesai lakukan pelebaran, nanti total 26 gardu," ujar dia di Gerbang Tol Palimanan, Palimanan, Senin (13/6).

Dari total gardu yang ada, nantinya sebanyak 21 gardu akan dibuka untuk melayani arus mudik dari Jakarta menuju Jawa Tengah. "Jakarta menuju Jawa Tengah atau arah Timur akan ada 21 gardu. Arah sebaliknya lima gardu," jelas dia.

Kemudian, ketika arus balik dari Timur atau Jawa Tengah menuju Jakarta, maka akan diterapkan sistem sebaliknya. Akan dibuka 21 gardu untuk melayani arus balik menuju Jakarta dan lima gardu untuk menuju Jawa Tengah.

"Seluruh gardu bisa berbalik arah diversifiable. Arus balik ke Jakarta 21 gardu, dan lima gardu sebaliknya," pungkas dia.

(mdk/sau)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
4 Ruas Tol Jasa Marga Beroperasi Fungsional dan Gratis Selama Mudik Lebaran, Ini Daftarnya
4 Ruas Tol Jasa Marga Beroperasi Fungsional dan Gratis Selama Mudik Lebaran, Ini Daftarnya

Ketiga, terdapat tambahan operasional sebanyak satu lajur secara fungsional di ruas tol Palikanci  kilometer 208+150 sampai kilometer 210+190.

Baca Selengkapnya
Rekayasa Lalu Lintas di Tol Cipali, Kendaraan dari Bandung ke Cirebon Dikeluarkan di Cimalaka
Rekayasa Lalu Lintas di Tol Cipali, Kendaraan dari Bandung ke Cirebon Dikeluarkan di Cimalaka

Korlantas Polri menerapkan rekayasa lalu lintas saat libur natal, 26 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Puncak Arus Mudik Natal, Tol Fungsional Solo-Yogyakarta Dilewati 11.998 Kendaraan
Puncak Arus Mudik Natal, Tol Fungsional Solo-Yogyakarta Dilewati 11.998 Kendaraan

PT JMJ membuka tol fungsional Solo-Yogyakarta (Karanganom) mulai Jumat 22 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Arus Mudik Lebaran di Tol Sumatera Dipastikan Aman dan Lancar
Arus Mudik Lebaran di Tol Sumatera Dipastikan Aman dan Lancar

Puncak kepadatan kendaraan diprediksi terjadi pada 10 dan 11 April 2024.

Baca Selengkapnya
FOTO: H-2 Lebaran, Gerbang Tol Cikampek Utama Menuju Arah Palimanan Ramai Lancar
FOTO: H-2 Lebaran, Gerbang Tol Cikampek Utama Menuju Arah Palimanan Ramai Lancar

Berdasarkan data terbaru dari Jasa Marga pada hari Senin (8/4/2023), sebanyak 1.227 kendaraan telah melintasi Gerbang Tol Cikampek Utama.

Baca Selengkapnya
Arus Balik Libur Tahun Baru, One Way Bakal Diterapkan di Km 188 Tol Palimanan-Km 72 Cikampek
Arus Balik Libur Tahun Baru, One Way Bakal Diterapkan di Km 188 Tol Palimanan-Km 72 Cikampek

Polri menyiapkan sejumlah rekayasa lalu lintas jelang arus balik libur tahun baru 2024.

Baca Selengkapnya
H-7 Lebaran, Volume Lalu Lintas Meningkat di Tol Jabotabek dan Jawa Barat
H-7 Lebaran, Volume Lalu Lintas Meningkat di Tol Jabotabek dan Jawa Barat

Volume lalu lintas transaksi di GT Cileunyi pun meningkat 15,59 persen.

Baca Selengkapnya
Jasa Marga Terapkan One Way dari Tol Palimanan Sampai Cikampek, Catat Jadwalnya
Jasa Marga Terapkan One Way dari Tol Palimanan Sampai Cikampek, Catat Jadwalnya

Bagi pengguna jalan dari arah Bandung (Cipularang/Padaleunyi) menuju arah Jakarta maupun dari arah Jakarta menuju Bandung masih bisa gunakan Jalan Tol Cikampek.

Baca Selengkapnya
Jasa Marga: 40 Persen Pemudik Belum Pulang, akan Balik ke Jakarta Besok
Jasa Marga: 40 Persen Pemudik Belum Pulang, akan Balik ke Jakarta Besok

Sekitar 100 ribuan kendaraan diprediksi akan melintas di Tol Cikampek besok

Baca Selengkapnya
Update Arus Balik Lebaran: Kondisi Gerbang Tol Kalikangkung Sore Ini
Update Arus Balik Lebaran: Kondisi Gerbang Tol Kalikangkung Sore Ini

Kendaraan tampak masih bisa melaju dengan lancar melewati gerbang tol

Baca Selengkapnya
Puncak Mudik di Tol Tangerang Merak Diprediksi 3 April, Pengelola Tambah Parkiran, Toilet Hingga Rekayasa Lalu Lintas
Puncak Mudik di Tol Tangerang Merak Diprediksi 3 April, Pengelola Tambah Parkiran, Toilet Hingga Rekayasa Lalu Lintas

Puncak arus mudik yang akan melintas Tol Tangerang Merak diprediksi terjadi pada tanggal 3 April 2024.

Baca Selengkapnya
H+1 Idulfitri 2024, Arus Lalu Lintas Tol Jagorawi hingga Jawa Barat Meningkat
H+1 Idulfitri 2024, Arus Lalu Lintas Tol Jagorawi hingga Jawa Barat Meningkat

Lebaran 2024, Arus Lalu Lintas Tol Jagorawi hingga Jawa Barat Meningkat

Baca Selengkapnya