Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Apindo Minta Kabinet Jokowi Periode II Terkait Investasi Diisi Pengusaha

Apindo Minta Kabinet Jokowi Periode II Terkait Investasi Diisi Pengusaha Presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla Jenguk Wiranto. ©2019 Merdeka.com/Iqbal S Nugroho

Merdeka.com - Direktur Eksekutif Apindo, Danang Girindrawardana, menginginkan agar kursi kabinet Jokowi jilid II dapat di isi oleh orang-orang kalangan pengusaha. Utamanya, di beberapa kementerian yang menyangkut dengan investasi.

"Kalau kami ingin tiga empat atau lima kementerian itu ada unsur dari dunia usaha di kementerian-kementerian terkait investasi," kata dia saat ditemui di Jakarta, Selasa (15/10).

Kendati begitu, dia tidak merincikan kementerian-kementerian mana saja yang dianggap tepat untuk diisi oleh para pengusaha. Hanya saja dia meyakini, apabila beberapa kementerian tersebut di isi dari dunia usaha, maka berbagai regulasi atau masalah perizinan yang menyangkut dunia usaha bisa terselesaikan.

Orang lain juga bertanya?

"Mereka memahami tentang kendala dan potensi dunia usaha jadi kementerian yang diisi oleh orang yang tepat dalam pengalamannya akan relatif lebih bisa membawa kementerian itu menerbitkan regulasi-regulasi atau bahkan menghilangkan regulasi yang tidak perlu. Menerbitkan regulasi untuk mencabut regulasi yang tidak perlu kita harapkan kan begitu," jelas dia.

Sementara saat ditanya apakah ada keterlibatan pengusaha di Kabinet Jokowi Jilid II, Danang pun merasa tanpa ragu menjawabnya. Dia menyebut, sekiranya bakal ada sosok Rosan Roeslani, dan Haryadi Sukamdani untuk mengisi menteri di pemerintahan selanjutnya. Meski begitu lagi-lagi dia tak ingin membocorkan posisi kementeriannya.

Sebelumnya, Ketua Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Rosan Roeslani hadir dalam acara bedah buku Menteri Perindustrian (Menperin) Airlangga Hartarto. Di tengah-tengah pidatonya, Menteri Airlangga menyentil kelanjutan karir Rosan yang dihubungkannya pada kabinet Jokowi periode II.

"Pak Rosan ini, seminggu lagi kita saksikan posisinya (di Kabinet Jokowi periode II)," canda Menteri Airlangga.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Muncul Isu Reshuffle Kabinet Pekan Ini, Jokowi: Kalau Diperlukan
Muncul Isu Reshuffle Kabinet Pekan Ini, Jokowi: Kalau Diperlukan

Meski tak membenarkan isu tersebut, Jokowi menyebut reshuffle bisa dilakukan apabila dibutuhkan.

Baca Selengkapnya
Daftar Pengusaha Kaya Raya yang Masuk Kandidat Kabinet Prabowo, Hartanya Miliaran Hingga Triliunan Rupiah
Daftar Pengusaha Kaya Raya yang Masuk Kandidat Kabinet Prabowo, Hartanya Miliaran Hingga Triliunan Rupiah

Total harta kekayaan Erick Thohir mencapai Rp2,3 triliun untuk periode 2023. Tak salah, jika Erick Thohir tergolong sebagai salah satu menteri terkaya.

Baca Selengkapnya
Bakal Dilantik Jadi Wamentan, Sudaryono Mengaku Diminta Tidak Maju Pilkada Jateng
Bakal Dilantik Jadi Wamentan, Sudaryono Mengaku Diminta Tidak Maju Pilkada Jateng

Sudaryono akan dilantik oleh Presiden Joko Widodo sore ini sekira 15.00 di Istana Negara.

Baca Selengkapnya
Deretan Menteri Ekonomi Jokowi yang Kembali Dipanggil Jadi Calon Menteri Prabowo
Deretan Menteri Ekonomi Jokowi yang Kembali Dipanggil Jadi Calon Menteri Prabowo

Menteri lama Jokowi terlihat menyambangi kediaman Prabowo Subianto, Senin 14 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya
Jokowi Kembali Reshuffle Kabinet Jelang Masa Jabatan Berakhir, Mendag Zulhas Bilang Begini
Jokowi Kembali Reshuffle Kabinet Jelang Masa Jabatan Berakhir, Mendag Zulhas Bilang Begini

Dalam reshuffle kali ini, Jokowi mengganti posisi menteri dan mengangkat sejumlah tokoh sebagai bagian dari kabinet Indonesia Maju

Baca Selengkapnya
Jadi Menteri Investasi, Ini yang Dilakukan Rosan Roeslani Pertama Kali
Jadi Menteri Investasi, Ini yang Dilakukan Rosan Roeslani Pertama Kali

Rosan mengamini, tugas yang diembannya tidak akan lama. Kurang lebih, dirinya hanya akan bertugas selama dua bulan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Detik-Detik Presiden Jokowi Melantik Bahlil Lahadalia hingga Rosan Roeslani Jadi Menteri Baru di Istana Negara
FOTO: Detik-Detik Presiden Jokowi Melantik Bahlil Lahadalia hingga Rosan Roeslani Jadi Menteri Baru di Istana Negara

Pelantikan ini bagian dari reshuffle kabinet yang bertujuan untuk mendukung transisi pemerintahan dari Joko Widodo ke Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Reshuffle Kabinet, Menteri Investasi Bahlil Diganti Rosan Roeslani
VIDEO: Jokowi Reshuffle Kabinet, Menteri Investasi Bahlil Diganti Rosan Roeslani

Presiden Jokowi merombak kabinet, Senin (19/8). Sejumlah posisi menteri kembali diganti. Bahlil Lahadalia kini menjabat sebagai Menteri ESDM menggantikan Arifin

Baca Selengkapnya
Prabowo akan Bentuk Kabinet Zaken, Jokowi Mendukung: Agar Bisa Segera Bekerja
Prabowo akan Bentuk Kabinet Zaken, Jokowi Mendukung: Agar Bisa Segera Bekerja

Nantinya pemerintahan akan diisi para ahli yang mempunyai keahlian di bidang tertentu.

Baca Selengkapnya
Profil Rosan Roeslani, Eks Ketua Tim Kampanye Prabowo-Gibran yang Jadi Menteri Investasi Pengganti Bahlil
Profil Rosan Roeslani, Eks Ketua Tim Kampanye Prabowo-Gibran yang Jadi Menteri Investasi Pengganti Bahlil

Rosan menggantikan posisi Bahlil Lahadalia yang dilantik menjadi ⁠Menteri ESDM menggantikan Arifin Tasrif.

Baca Selengkapnya
Wacana Reshuffle Kabinet, Mantan Ketua TKN Prabowo Jawab Isu jadi Menteri Investasi
Wacana Reshuffle Kabinet, Mantan Ketua TKN Prabowo Jawab Isu jadi Menteri Investasi

Ketua Tim Kampanye Nasional Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani menjawab kabar dirinya masuk kabinet Presiden Joko Widodo atau Jokowi.

Baca Selengkapnya
Ada Kabar Jokowi Bakal Reshuffle Kabinet Lagi, Menko Luhut Bilang Begini
Ada Kabar Jokowi Bakal Reshuffle Kabinet Lagi, Menko Luhut Bilang Begini

Beredar kabar Menteri Investasi Bahlil Lahadalia akan bergeser menempati posisi Menteri ESDM Arifin Tasrif.

Baca Selengkapnya