Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Awal Tahun, Harga Daging Sapi Terpantau Normal

Awal Tahun, Harga Daging Sapi Terpantau Normal daging sapi. merdeka.com/Imam Buhori

Merdeka.com - Harga daging sapi di Pasar Baru Bekasi, Jawa Barat, terpantau stabil. Dari penelusuran merdeka.com rata-rata pedagang menjual harga daging dikisaran Rp 110.000 hingga Rp 120.000 per kilogram (kg).

Salah satu pedagang, Muhammad Shaleh, mengatakan tidak ada kenaikan yang cukup signifikan untuk harga daging di awal tahun ini. Harga saat ini, dikatakan dia masih sama seperti halnya pada Natal dan Tahun Baru.

"Standar biasa per kilogram Rp 120.000. Gak ada lonjakan tetap sama (dari sebelum tahun baru)," katanya saat berbincang dengan merdeka.com, Kamis (3/1).

Shaleh mengaku memilih mempertahankan harga sebab tidak ingin para konsumennya beralih bahkan kabur. Padahal, bisa saja kata dia, memanfaatkan momen Natal dan Tahun Baru untuk menaikan harga jual. "Kalau ditakin yang ada pada kabur pembeli," imbuhnya.

Hal senada juga diungkapkan oleh pedagang lainnya Azzuardi. Dia mengatakan, untuk harga daging saat ini tidak ada perubahan dan masih tetap sama seperti harga yang dijual pada saat Natal dan Tahun Baru.

"Stabil aja gak ada perubahan dari tahun baru sampe saat ini. Kalau naik ya pembeli kurang, harga stabil tapi omset juga turun," kata Azzuardi.

Dia menuturkan, untuk harga daging ditempatnya rata-rata dijual sebesar Rp 110.000 hingga Rp 112.000 per kg. Kemudian untuk daging yang biasa digunakan pada masakan sop dibandrol Rp 80.000 sampai dengan Rp 90.000. Sementara untuk tulang iga dipatok sebesar Rp 70.000.

Di samping itu, untuk harga daging beku atau impor juga terpantau normal. Rata-rata pedagang masih mematok harga yang sama yakni dimulai dari Rp 80.000 hingga 100.000 per kg. Harga tersebut tergantung dari kualitas tingkat daging itu sendiri.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
H-1 Jelang Puasa Ramadan, Pedagang Pasar Senen Bingung Harga Daging Sapi Terus Naik
H-1 Jelang Puasa Ramadan, Pedagang Pasar Senen Bingung Harga Daging Sapi Terus Naik

Pedagang Pasar Senen mengaku merasa bingung untuk harga daging kerap melonjak setiap bulan Ramadan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Harga Sembako Terpantau Masih Stabil Jelang Sepekan Perayaan Iduladha 1445 H
FOTO: Harga Sembako Terpantau Masih Stabil Jelang Sepekan Perayaan Iduladha 1445 H

Pemerintah melalui Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengklaim stok dan harga sembako jelang Iduladha 1445 Hijriah masih relatif aman atau stabil.

Baca Selengkapnya
Ayam Capai Rp40 Ribu Per Kilogram, Ini Daftar Harga Sembako di Pasar Induk Rau Serang
Ayam Capai Rp40 Ribu Per Kilogram, Ini Daftar Harga Sembako di Pasar Induk Rau Serang

Komoditas yang masih tinggi adalah daging ayam dan telur.

Baca Selengkapnya
Harga Bahan Pokok di Pasar Blauran I Salatiga Terus Stabil Cenderung Turun
Harga Bahan Pokok di Pasar Blauran I Salatiga Terus Stabil Cenderung Turun

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan bersyukur karena harga Bapok, khususnya di Jawa Tengah terpantau stabil cenderung turun.

Baca Selengkapnya
Blusukan di Pasar Sungai Ringin Sekadau, Jokowi Temukan Kenaikan Harga Bahan Pokok
Blusukan di Pasar Sungai Ringin Sekadau, Jokowi Temukan Kenaikan Harga Bahan Pokok

Jokowi menemukan harga beras di Pasar Sungai Ringin berada pada tingkat yang wajar.

Baca Selengkapnya
Harga Telur Hingga Minyak Goreng di Jakarta Stabil per Hari ini, Harga Cabai Masih Tinggi
Harga Telur Hingga Minyak Goreng di Jakarta Stabil per Hari ini, Harga Cabai Masih Tinggi

Mendag Zulhas mengatakan harga kebutuhan pokok di Jakarta cenderung stabil.

Baca Selengkapnya
Tinjau Harga Bahan Pokok di Semarang, Zulhas: Semuanya Stabil
Tinjau Harga Bahan Pokok di Semarang, Zulhas: Semuanya Stabil

Sepanjang melakukan rangkaian peninjauan harga di sejumlah pasar berada di kondisi stabil.

Baca Selengkapnya
Harga Ayam Naik Jelang Lebaran, Kemendag Salahkan Pedagang Perantara karena Ambil Untung Terlalu Besar
Harga Ayam Naik Jelang Lebaran, Kemendag Salahkan Pedagang Perantara karena Ambil Untung Terlalu Besar

Komoditas daging ayam broiler mengalami kenaikan yang cukup tinggi.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, Daging Sapi Bakal Langka dan Makin Mahal Saat Ramadan hingga Lebaran
Siap-Siap, Daging Sapi Bakal Langka dan Makin Mahal Saat Ramadan hingga Lebaran

Asosiasi Pengusaha Importir Daging Indonesia (Aspidi) menyebut stok daging sapi terancam langka saat bulan Ramadan.

Baca Selengkapnya
Mendag: Harga Beras Mahal karena Musim Panen Mundur
Mendag: Harga Beras Mahal karena Musim Panen Mundur

Hari ketiga Ramadan harga beras masih tinggi, Menteri Perdagangan klaim hal ini penyebabnya.

Baca Selengkapnya
Harga Pangan dari Beras, Daging, Ikan hingga Bumbu Meroket, Cabai Tembus Rp65.650 per Kg
Harga Pangan dari Beras, Daging, Ikan hingga Bumbu Meroket, Cabai Tembus Rp65.650 per Kg

Harga bahan pangan dari beras, daging, ikan dan aneka bumbu mengalami kenaikan pada 23 Juli 2024.

Baca Selengkapnya
FOTO: Sepekan Jelang Iduladha 2024, Pedagang Hewan Kurban Musiman di Kawasan Ini Tawarkan Harga yang Menarik
FOTO: Sepekan Jelang Iduladha 2024, Pedagang Hewan Kurban Musiman di Kawasan Ini Tawarkan Harga yang Menarik

Sepekan jelang Idul Adha 1445 H, sejumlah pedagang musiman mulai berdatangan dan menjajakan hewan kurban di Jakarta.

Baca Selengkapnya