Bayar Cilor Kini Bisa Pakai OVO Cs
Merdeka.com - Usaha perorangan atau usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) kini semakin relevan dengan perkembangan zaman.
Salah satu tukang cilor di daerah kemang, Cokro kini ikut menjadi mitra Bukalapak dan ikut menerapkan metode pembayaran digital Quick Response Indonesian Standard (QRIS) yang diluncurkan oleh Bank Indonesia (BI).
"Awalnya memang ragu-ragu mau jadi mitra di Bukalapak karena memang nggak tahu prosesnya. Tapi akhirnya coba juga, mungkin sudah zamanya juga ya," tutur Cokro kepada Liputan6.com, Rabu (21/8).
-
Bagaimana QRIS mempermudah transaksi digital? Transaki jual beli menggunakan QRIS pun semakin populer dan digandrungi masyarakat. Hal ini karena memungkinkan pengguna melakukan pembayaran tanpa perlu mengeluarkan uang tunai atau kartu fisik. Tinggal arahkan kamera ponsel pinter untuk memindai kode QR, transaksi pembayaran bisa dilakukan dengan cepat.
-
Bagaimana QLola by BRI memudahkan transaksi bisnis? Qlola by BRI menjadi inovasi terbaru yang ditujukan untuk nasabah korporasi dalam melakukan transaksi bisnis dan akses berbagai produk dan layanan BRI lainnya cukup dengan sekali log in (single sign on access).
-
Bagaimana cara QLola by BRI memudahkan transaksi bisnis? QLola by BRI adalah sebuah inovasi Platform yang memudahkan nasabah mengakses berbagai produk dan layanan BRI. Salah satu fitur andalannya adalah Trade Finance yang memudahkan nasabah dalam melakukan transaksi perdagangan domestik maupun internasional.
-
Bagaimana QLola by BRI membantu proses pembayaran? Metode Pembayaran yang Tersedia Supply Chain Management pada QLola by BRI juga menyediakan beberapa metode pembayaran yang bisa dipilih sesuai kebutuhan nasabah seperti berikut. 1. SCF Account Payable: Metode diskonto pembayaran atas prestasi penyelesaian pekerjaan yang berasal dari fasilitas Anchor (Buyer) berdasarkan tagihan Invoice.2. SCF Account Receivable: Metode diskonto Invoice yang berasal dari fasilitas Anchor (Seller) atas prestasi penyelesaian pekerjaan atau penjualan barang/produk.3. Vendor Financing: Metode diskonto pembayaran atas prestasi penyelesaian pekerjaan yang berasal dari fasilitas modal kerja vendor/supplier berdasarkan pada tagihan invoice yang telah diakseptasi. 4. Distributor Financing: Metode penagihan invoice yang dijamin oleh fasilitas modal kerja distributor/pelanggan dan dedicated untuk pembayaran produk/barang dari Anchor (Seller).5. Combine Financing: Metode diskonto invoice atas prestasi penyelesaian pekerjaan atau penjualan barang/produk yang waktu pengajuannya dapat dilakukan secara fleksibel sebelum invoice jatuh tempo.
-
Bagaimana QLola by BRI membantu transaksi bisnis? QLola by BRI hadir dengan mengintegrasikan berbagai fitur unggulan seperti Cash Management, Trade Finance, Foreign Exchange, Investment Services, Supply Chain Management, Financial Dashboard, dan layanan lainnya yang bisa mengoptimalkan kegiatan bisnis nasabah.
-
Bagaimana QLola by BRI memudahkan transaksi? Platform ini ditujukan untuk memudahkan nasabah korporasi dalam melakukan transaksi bisnis dan akses ke berbagai produk dan layanan BRI lainnya hanya dengan satu kali log-in (Single Sign-On Access).
Cokro menjelaskan, memang butuh proses agar membiasakan masyarakat untuk membeli cilor dengan bayar melalui QR Code. Tetapi, menurutnya sejumlah orang sudah mulai terbiasa dengan kultur ini.
Seperti terlihat, cilor buatan Cokro kini bisa dibayar dengan dompet digital seperti OVO, LinkAja, Dana, dan lain-lain. Dirinya pun mematok cilor seharga Rp 1.000 per cilor.
Sementara itu, Sekretaris Direktorat Jenderal Aplikasi Informatika Kemkominfo Sadjan mengaku mendukung program Bukalapak dalam mengajak semakin banyak UMKM untuk go digital.
"Karena UMKM Go Online merupakan salah satu komitmen kami untuk mendigitalisasikan sekitar 8 juta UMKM yang tersebar di seluruh Indonesia," terangnya.
Reporter: Bawono Yadika
Sumber: Liputan6.com
(mdk/idr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pembayaran menggunakan QRIS mencegah peredaran uang palsu dan tak perlu repot menghitung kembalian
Baca SelengkapnyaInovasi pembayaran tersebut dirancang dalam rangka fasilitasi kebutuhan transaksi yang cepat dan massal untuk berbagai jenis pembayaran
Baca SelengkapnyaMenurut data Hippindo, transaksi digital seperti QRIS juga dapat meningkatkan jumlah transaksi terhadap para anggotanya.
Baca SelengkapnyaSejarah lahirnya QRIS sebagai sistem pembayaran elektronik di Indonesia.
Baca SelengkapnyaBerdasarkan rekaman suara yang terdengar, pak ogah ini bisa ditemui di Aloha, kawasan Sidoarjo, Jawa Timur.
Baca SelengkapnyaYoyon adalah pelaku usaha yang mengandalkan QRIS BRI sebagai pilihan pembayaran bagi pelanggannya sejak 2022.
Baca SelengkapnyaHarapannya, pemakaian cashless QRIS bisa diterapkan di dua kota suci dan mempermudah digitalisasi keuangan jemaah haji dan umrah.
Baca SelengkapnyaPembayaran menggunakan QRIS lebih aman dan langsung masuk ke rekening. Pedagang dan pembeli jadi lebih praktis dan efektif saat belanja.
Baca SelengkapnyaLayanan QRIS Tuntas ditargetkan berlaku efektif secepat-cepatnya pada 1 September 2023 dan selambat-lambatnya 30 November 2023.
Baca SelengkapnyaBisnis waralaba kini makin banyak diminati dan jangkauannya hingga pelosok Indonesia dan mancanegara seperti Malaysia.
Baca SelengkapnyaViral sekolah yang menggunakan kemajuan teknologi QRIS sebagai alat pembayaran uang kas kelas. Begini momennya.
Baca SelengkapnyaLayanan QRIS Tuntas ditargetkan berlaku efektif secepat-cepatnya pada 1 September 2023 dan selambat-lambatnya 30 November 2023.
Baca Selengkapnya