Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Berencana Merger, Chevron dan ExxonMobil Bakal Cetak Sejarah

Berencana Merger, Chevron dan ExxonMobil Bakal Cetak Sejarah Chevron. REUTERS

Merdeka.com - Kabar rencana merger atau penggabungan usaha tengah menerpa dua perusahaan minyak multinasional asal Amerika Serikat (AS) yakni Chevron dan ExxonMobil. Menyusul kian mesranya hubungan antar para petinggi dua perusahaan minyak ternama itu.

Dilansir dari The Guardian, Selasa (2/2), CEO ExxonMobil dan Chevron telah mengadakan pembicaraan awal pada awal 2020 untuk menjajaki penggabungan dua produsen minyak terbesar AS, menurut sumber terpercaya yang enggan disebutkan namanya itu.

Pembicaraan antara CEO Exxon, Darren Woods, dan CEO Chevron, Mike Wirth, cukup serius untuk menyusun dokumen hukum yang melibatkan aspek-aspek tertentu dari diskusi merger.

Orang lain juga bertanya?

"Diskusi, yang berlangsung semacam itu dipandang telah menguji kepastian untuk pernikahan perusahaan besar setelah pandemi virus corona mengguncang dunia tahun lalu," paparnya.

Cetak Sejarah

Sumber anonim itu menambahkan, jika rencana tercapai, merger ini akan menjadi yang terbesar sepanjang sejarah. Menyusul nilai kapitalisasi kedua perusahaan tersebut terhitung amat besar.

Kapitalisasi pasar Chevron saat ini sebesar USD 164 miliar dan Exxon sebesar USD 189 miliar. Walhasil, nilai kapitalisasi pasar dari merger itu diprediksi bisa mencapai USD 350 miliar.

Tak hanya itu, melalui merger itu akan menjadikan mereka sebagai produsen minyak dan gas (migas) terbesar kedua di dunia setelah Saudi Aramco. Mengingat nilai pasar perusahaan minyak asal Arab Saudi saat ini mencapai USD 1,8 triliun.

Kendati demikian, rencana merger tersebut diprediksi menemui jalan terjal terkait soal regulasi dan isu lingkungan. Lantaran di bawah kepemimpinan Joe Biden, negeri Paman Sam baru saja kembali menyepakati kerjasama Perjanjian Iklim Paris.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Industri Migas Terus Anjlok, Shell Bikin Usaha Patungan
Industri Migas Terus Anjlok, Shell Bikin Usaha Patungan

Perusahaan-perusahaan besar global telah mengalihkan fokus mereka ke peluang investasi yang lebih menarik di tempat lain.

Baca Selengkapnya
Chevron dan Pertamina Geothermal Energy Tandatangani Perjanjian Way Ratai
Chevron dan Pertamina Geothermal Energy Tandatangani Perjanjian Way Ratai

Penandatanganan Perjanjian-Perjanjian Way Ratai Sebagai Tindak Lanjut Kerja Sama antara Chevron & Pertamina Geothermal Energy

Baca Selengkapnya
Komitmen Pemanfaatan Karbon, Pertamina dan Chevron Bangun Kerja Sama
Komitmen Pemanfaatan Karbon, Pertamina dan Chevron Bangun Kerja Sama

PT Pertamina (Persero) bersama dengan Chevron bangun kerja sama dalam bidang dekarbonisasi.

Baca Selengkapnya
Perkuat Komitmen Menuju Net Zero Emission, PHE Tandatangani Kerja Sama Carbon Capture dengan ExxonMobil
Perkuat Komitmen Menuju Net Zero Emission, PHE Tandatangani Kerja Sama Carbon Capture dengan ExxonMobil

PT Pertamina Hulu Energi (PHE) selaku Subholding Upstream Pertamina terus menjajaki beragam peluang kerjasama.

Baca Selengkapnya
Perkuat Ketahanan Energi Nasional, Pertamina-ENI Teken MOU Pengelolaan Hulu Migas
Perkuat Ketahanan Energi Nasional, Pertamina-ENI Teken MOU Pengelolaan Hulu Migas

Menurut Nicke, ENI merupakan salah satu perusahaan migas yang sukses melakukan eksplorasi.

Baca Selengkapnya
Perkuat Komitmen Transisi Energi, Pertamina Jalin Kerja Sama dengan SINOPEC
Perkuat Komitmen Transisi Energi, Pertamina Jalin Kerja Sama dengan SINOPEC

MoU antara kedua badan usaha milik negara dari Indonesia dan Tiongkok meliputi berbagai kegiatan bisnis, mulai dari hulu, hilir.

Baca Selengkapnya
Perusahaan Asal Italia Resmi Kelola Proyek Migas Laut Dalam IDD
Perusahaan Asal Italia Resmi Kelola Proyek Migas Laut Dalam IDD

IDD merupakan proyek terintegrasi dari beberapa lapangan dan wilayah kerja di laut dalam Kutai Basin, dengan kedalaman mencapai 1.000-2.000.

Baca Selengkapnya
Capai Pengapalan ke-1.000, Kementerian ESDM Target Produksi Minyak Blok Cepu 1 Miliar Barel
Capai Pengapalan ke-1.000, Kementerian ESDM Target Produksi Minyak Blok Cepu 1 Miliar Barel

Jumlah produksi kumulatif telah melampaui target komitmen rencana pengembangan (POD) awal, dengan perkiraan volume cadangan minyak sebesar 450 juta barel.

Baca Selengkapnya
Bertemu Bos Exxon Mobil di AS, Jokowi Tawarkan Investasi EBT hingga Infrastruktur di IKN Nusantara
Bertemu Bos Exxon Mobil di AS, Jokowi Tawarkan Investasi EBT hingga Infrastruktur di IKN Nusantara

Jokowi menyampaikan apresiasi kerja sama pembangunan kilang petrokimia hijau yang dibangun Exxon Mobil.

Baca Selengkapnya
Sah, Pertamina dan Petronas Kantongi 35 Persen Saham Blok Masela
Sah, Pertamina dan Petronas Kantongi 35 Persen Saham Blok Masela

PHE nantinya akan mengelola 20 persen dari kepemilikan tersebut dan 15 persen akan dikelola oleh Petronas Masela.

Baca Selengkapnya
Pertamina hingga Kementerian ESDM Kunjungi China Belajar Tingkatkan Produksi Minyak
Pertamina hingga Kementerian ESDM Kunjungi China Belajar Tingkatkan Produksi Minyak

Pertamina akan menjalin kerjasama melalui skema Kerja Sama Operasi (KSO) dengan Sinopec.

Baca Selengkapnya
Subholding Gas Pertamina Kolaborasi Kembangkan Energi Bersih, Pengguna Gas Tabung Bisa Beralih ke Jargas
Subholding Gas Pertamina Kolaborasi Kembangkan Energi Bersih, Pengguna Gas Tabung Bisa Beralih ke Jargas

Jika peralihan pemanfaatan LPG 5 kg, 12 kg, maupun 50 kg dapat diganti dengan CNG, maka akan mendukung pemerintah dalam upaya mengurangi subsidi energi.

Baca Selengkapnya