Biogas cocok dikembangkan di desa dan daerah terpencil
Merdeka.com - Sebagai Energi Baru dan Terbarukan (EBT), Biogas diyakini mampu menunjang ketahanan energi daerah. Tak hanya sebatas energi alternatif saja. Banyaknya bahan dasar biogas, membuat ide pengembangan Biogas potensial digarap di Indonesia.
Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia berpandangan, masyarakat bisa mandiri dengan biogas. Namun tidak dipungkiri, untuk mengembangkan ini perlu pemahaman mendalam.
"Dengan biogas, masyarakat jadi mandiri dan berwawasan masa depan untuk menunjang pembangunan ketahanan energi daerah," kata Ketua Komite Tetap Energi Baru dan Terbarukan Kadin, Harry Salman Sohar di Jakarta, Jumat (20/3).
-
Di mana biogas ini ditemukan? Pria Sragen Ciptakan Inovasi Biogas Kemasan Kaleng, Berikan Keuntungan Bagi Peternak Sugiyono, seorang pria asal Dukuh Jambean, Kecamatan Sambirejo, Sragen, menciptakan inovasi agar biogas dari kotoran ternak bisa dimanfaatkan banyak orang.
-
Bagaimana Pertamina menggunakan sumber daya alam untuk bioenergi? Pertamina akan memanfaatkan bahan bakar nabati seperti tebu, jagung, singkong dan sorgum untuk mengembangkan bioenergi.
-
Apa manfaat biogas kaleng? 'Gas ini bisa dikonsumsi oleh orang lain juga, tetapi tidak menggunakan metode pemipaan. Jadi ini saya uji coba di gas kaleng tapi bisa dilihat dan hasilnya bisa menyala,''Artinya ini tinggal disempurnakan untuk dikemas dengan kemasan lebih besar. Nah nanti harapan saya adalah desa itu punya energi mandiri. Jadi pengganti dari elpiji bisa ke biogas,'
-
Dari mana saja sumber limbah cair? Terdapat beberapa sumber utama pencemaran air di seluruh dunia. Pertama adalah aktivitas pertanian.
-
Kenapa biogas kaleng di ciptakan? Jika selama ini biogas hanya dimanfaatkan pemilik ternak dengan sistem instalasi pipa, Sugiyono mulai memikirkan bagaimana caranya agar energi alternatif itu bisa dimanfaatkan banyak orang.
-
Dimana rumah potong hewan yang mengolah limbah jadi pupuk? Berawal dari protes warga, rumah potong hewan di Cilegon ini sulap limbah jadi pupuk organik.
Sumber energi biogas yang berasal limbah atau sampah lingkungan, peternakan, industri, pertanian dirasa cocok dikembangkan di wilayah pedesaan maupun pulau terpencil. Apalagi energi ini termasuk energi yang dapat diperbaharui dan menyediakan hara tanah.
Biogas bisa menjadi bagian dari bauran energi untuk meningkatkan rasio elektrifikasi di Indonesia yang menurut catatan kadin hanya sekitar 76,56 persen. Bauran energi juga dibutuhkan untuk memenuhi permintaan listrik mencapai 7 persen per tahun.
"Amanat Peraturan Presiden nomor 5 tahun 2006 tentang bauran energi diharapkan kelompok baru dan terbarukan menyumbang 17 persen pemenuhan energi nasional pada tahun 2025," terangnya. (mdk/noe)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Warga di Desa Dompyong, Trenggalek menggunakan energi biogas yang berasal kotoran sapi.
Baca SelengkapnyaLimbah tahu yang meresahkan warga sekitar, kini menjadi berkah hingga desa tersebut mendapat julukan desa mandiri energi.
Baca SelengkapnyaProses pemanfaatan biogas itu sudah tersambung ke beberapa rumah warga di sekitar peternakan.
Baca SelengkapnyaHarga biogas kaleng hasil inovasi Sugiyono lebih murah dibandingkan dengan gas pada umumnya.
Baca SelengkapnyaDesa Sambak masuk dalam 15 besar Desa BRIlian dan mendapatkan pelatihan yang diadakan oleh BRI.
Baca SelengkapnyaIstalasi itu dibangun di sebuah rumah tua berusia 200 tahun
Baca SelengkapnyaBriket adalah bahan bakar padat yang terbuat dari limbah. Briket digunakan sebagai bahan bakar alternatif pengganti bahan bakar minyak.
Baca SelengkapnyaProgram DEB juga memberikan dampak ekonomi bagi 5.413 KK Penerima Manfaat.
Baca SelengkapnyaLimbah organik merupakan sisa-sisa dari makhluk hidup dan bahan-bahan organik yang dapat terurai secara alami melalui proses biologis.
Baca SelengkapnyaProgram Desa Energi Berdikari telah menghasilkan energi lebih dari 249 KWh per tahun dan 609 ribu M3 biogas per tahun.
Baca SelengkapnyaFokus penelitian untuk peningkatan produksi biogas yang ramah lingkungan melalui tandan kosong kelapa sawit.
Baca SelengkapnyaSIG telah menggunakan biomassa pada pabrik-pabrik milik perseroan mencapai 2,7 juta ton untuk bahan bakar selama 2022.
Baca Selengkapnya