Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bos BI sebut inflasi minggu ke empat Desember 2017 di kisaran 0,61 persen

Bos BI sebut inflasi minggu ke empat Desember 2017 di kisaran 0,61 persen Gubernur BI Agus Martowardojo. ©2017 merdeka.com/Yayu Agustini Rahayu

Merdeka.com - Gubernur Bank Indonesia (BI) Agus Martowardojo menuturkan, inflasi pada minggu ke empat Desember 2017 berada di kisaran 0,61 persen. Secara year on year ada di kisaran 3,5 persen. Angka ini berdasarkan hasil survei BI di 88 kota Indonesia.

"Inflasi hasil survei terakhir BI di 88 kota inflasi ada di kisaran 0,61 persen minggu keempat Desember, secara year on year ada di kisaran 3,5 persen," kata Sri Mulyani di Gedung BEI, Jakarta, Jumat (29/12).

Lanjutnya, sumber penyumbang inflasi ialah harga pangan yang bergejolak, seperti daging ayam ras telur ayam ras cabai, beras. Selain itu juga akibat harga tiket pesawat yang membuat tekanan inflasi.

Orang lain juga bertanya?

"Kelihatannya memang agak tinggi tapi sejalan dengan perkiraan kita bawah inflasi antara 3-3,5 persen, ada beberapa sumber inflasi yaitu di harga pangan yang bergejolak daging ayam ras, telur ayam ras, cabai, beras ada juga akibat tiket pesawat yang bikin tekanan inflasi," jelasnya.

Dia menambahkan, meski inflasi tahun 2017 ada di kisaran 3,5 persen namun tahun depan diprediksi akan ada di kisaran 3,5 plus minus 1 persen.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Luhut: Inflasi Indonesia Terendah Sepanjang Sejarah, Zaman Orde Baru Saja 10 Persen
Luhut: Inflasi Indonesia Terendah Sepanjang Sejarah, Zaman Orde Baru Saja 10 Persen

Pemerintah menargetkan inflasi Indonesia bisa turun di bawah 3 persen.

Baca Selengkapnya
Mendagri Apresiasi Capaian Inflasi Nasional YoY Oktober 2024 Sebesar 1,71 Persen
Mendagri Apresiasi Capaian Inflasi Nasional YoY Oktober 2024 Sebesar 1,71 Persen

Angka ini masih berada dalam target pemerintah 1,5-3,5 persen. Sementara inflasi bulanan (month-to-month) pada Oktober 2024 sebesar 0,08 persen.

Baca Selengkapnya
Ini Provinsi di Indonesia Alami Inflasi Tertinggi
Ini Provinsi di Indonesia Alami Inflasi Tertinggi

Meskipun provinsi ini mengalami inflasi sangat tinggi, justru ada beberapa provinsi yang mengalami deflasi.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Ungkap Harga Kebutuhan di Daerah-Daerah Ini Melonjak: Mohon Diperhatikan!
Sri Mulyani Ungkap Harga Kebutuhan di Daerah-Daerah Ini Melonjak: Mohon Diperhatikan!

Tinggiya harga tersebut berdampak pada tekanan inflasi yang tinggi.

Baca Selengkapnya
Inflasi Indonesia Jadi Salah Satu Terendah di Dunia, Jokowi: Segar Kalau Seperti Ini
Inflasi Indonesia Jadi Salah Satu Terendah di Dunia, Jokowi: Segar Kalau Seperti Ini

Jokowi meminta kementerian/lembaga beserta kepala daerah terus berkolaborasi untuk menjaga level inflasi sesuai sasaran pemerintah.

Baca Selengkapnya
BPS Catat Inflasi Januari 2024 0,04 Persen, Terendah dalam 5 Tahun Terakhir
BPS Catat Inflasi Januari 2024 0,04 Persen, Terendah dalam 5 Tahun Terakhir

Secara historis, inflasi Januari 2024 merupakan yang terendah selama 5 tahun terakhir.

Baca Selengkapnya
Penurunan Inflasi Indonesia  Tercepat di Dunia
Penurunan Inflasi Indonesia Tercepat di Dunia

Tingkat inflasi hingga bulan Juli, sudah turun hingga angka 3,08 persen.

Baca Selengkapnya