Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BRI beri jaminan asuransi atlet bulutangkis Thomas Cup & Uber Cup 2018

BRI beri jaminan asuransi atlet bulutangkis Thomas Cup & Uber Cup 2018 BRI beri jaminan asuransi atlet bulutangkis Thomas Cup & Uber Cup 2018. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Sebagai bentuk dukungan nyata Bank BRI terhadap upaya Atlet Bulutangkis Indonesia untuk menjuarai ajang Thomas Cup & Uber Cup 2018, Bank BRI bersama perusahaan anak BRI yakni BRI Life memberikan perlindungan kepada seluruh anggota Tim Atlet Kontingen Bulutangkis Indonesia Thomas Cup & Uber Cup 2018.

Bentuk dukungan tersebut di antaranya melalui pemberian produk Asuransi Dana Sehat Sejahtera (DASETERA) dan Asuransi Personal Accident dengan Uang Pertanggungan Rp 500.000.000,- (Lima Ratus Juta Rupiah) akibat kecelakaan. Penyerahan secara simbolis dilaksanakan di Hotel Century Jakarta, (08/05), dengan dihadiri oleh EVP Wealth Management Bank BRI Dicky Rozano dan Direktur MSDM dan Kepatuhan BRI Life Khairi Setiawan.

"Bank BRI memberikan proteksi terbaik bagi para atlet bulutangkis Indonesia yang akan mengharumkan nama bangsa dalam kejuaraan Thomas Cup dan Uber Cup 2018. Produk Asuransi DASETERA dan Personal Accident akan mengcover perlindungan kesehatan dan perlindungan jiwa bagi para atlet," ungkap Corporate Secretary Bank BRI Bambang Tribaroto.

Orang lain juga bertanya?

Tim Atlet Bulutangkis Indonesia akan mendapatkan dua manfaat sekaligus, yaitu proteksi jiwa karena kecelakaan sebesar Rp. 500.000.000,- dan perlindungan kesehatan dalam bentuk Perawatan Santunan Harian Rawat Inap sebesar Rp 1.500.000,-/hari maksimal 120 hari/tahun, Santunan Harian ICU sebesar Rp 3.000.000,-/hari maksimal 90 hari/tahun, dan Santunan Bedah sebesar Rp 15.000.000,-

Dengan adanya apresiasi BRI kepada Tim Atlet Bulutangkis Indonesia dalam bentuk produk DASETERA dan Asuransi Personal Accident dengan Uang Pertanggungan Rp 500.000.000,- (Lima Ratus Juta Rupiah) ini, tentunya dapat memberikan dukungan dan keyakinan kepada para atlet bulutangkis Indonesia untuk dapat berprestasi lebih tinggi lagi di masa yang akan datang.

"Selain untuk mengapresiasi dan memotivasi para atlet, pemberian jaminan asuransi ini adalah bentuk komitmen Bank BRI untuk mendukung prestasi sektor olahraga, sehingga mampu mengharumkan nama bangsa di kancah internasional," pungkas Bambang. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
BRI Life Beri Asuransi untuk Peserta Digiland Run, Uang Pertanggungan Capai Rp25 Juta
BRI Life Beri Asuransi untuk Peserta Digiland Run, Uang Pertanggungan Capai Rp25 Juta

Pihaknya memberikan perlindungan khusus bagi para peserta lari melalui Protection Sport (Pro Sport).

Baca Selengkapnya
Dukungan BUMN Bikin Olahraga Indonesia Semakin Moncer
Dukungan BUMN Bikin Olahraga Indonesia Semakin Moncer

Dukungan BUMN Bikin Olahraga Indonesia Semakin Moncer

Baca Selengkapnya
Asuransi BRI Life Catat Telah Bayar Klaim Nasabah Rp2,8 Triliun Hingga Juli 2024
Asuransi BRI Life Catat Telah Bayar Klaim Nasabah Rp2,8 Triliun Hingga Juli 2024

Jumlah total tertanggung BRI Life lebih dari 19 juta jiwa, dengan total pembayaran klaim dan manfaat terealisasi sebesar Rp2,88 trilun.

Baca Selengkapnya
Fokus Pada Tiga Pilar, Begini Inovasi Asuransi BRI Life Capai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan
Fokus Pada Tiga Pilar, Begini Inovasi Asuransi BRI Life Capai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

Sepanjang tahun 2023 dan 2024 BRI Life telah menyelenggarakan berbagai kegiatan dalam rangka Tanggung Jawab Sosial Perusahaan.

Baca Selengkapnya
Atlet Peparnas XVII Solo Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan, Perawatan Tanpa Batas Biaya
Atlet Peparnas XVII Solo Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan, Perawatan Tanpa Batas Biaya

Atlet yang cedera saat bertanding bisa mendapat perawatan tanpa batas biaya sesuai indikasi medis hingga sembuh.

Baca Selengkapnya
Cedera Saat Pertandingan Piala AFF 2023, 2 Pemain Timnas Dijamin BPJS Ketenagakerjaan
Cedera Saat Pertandingan Piala AFF 2023, 2 Pemain Timnas Dijamin BPJS Ketenagakerjaan

Seluruh pemain timnas yang berlaga di Piala AFF akan dijamin BPJS

Baca Selengkapnya
BPJS Ketenagakerjaan Bersama Kemenpora Gencarkan Perlindungan Masa Depan Para Pejuang Olahraga
BPJS Ketenagakerjaan Bersama Kemenpora Gencarkan Perlindungan Masa Depan Para Pejuang Olahraga

Anggoro menyampaikan komitmen BPJS Ketenagakerjaan untuk memastikan masa depan para pejuang olahraga Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Empat Musim Didukung BRI, Kualitas Kompetisi BRI Liga 1 Semakin Membaik
Empat Musim Didukung BRI, Kualitas Kompetisi BRI Liga 1 Semakin Membaik

Sebagai sponsor utama BRI terus mendorong perbaikan mutu BRI Liga 1 agar levelnya naik di Asia dan ASEAN.

Baca Selengkapnya
Penuh Risiko, Seluruh Atlet Tinju HSS Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan
Penuh Risiko, Seluruh Atlet Tinju HSS Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan

Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan Anggoro Eko Cahyo menegaskan komitmennya dalam mendukung perkembangan olahraga Indonesia.

Baca Selengkapnya
BRI Life Bayar Klaim Asuransi Rp1,2 Triliun di Kuartal I-2024
BRI Life Bayar Klaim Asuransi Rp1,2 Triliun di Kuartal I-2024

Aset Investasi Perusahaan tumbuh 10,6 persen (sudah termasuk aset Unit Link), dengan menghasilkan return sebesar Rp391,0 miliar tumbuh yoy 26,5 persen.

Baca Selengkapnya
Sopir Bus Hingga Pemudik Gratis Dapat Asurasi dari BRI Life, Ini Sederet Manfaatnya
Sopir Bus Hingga Pemudik Gratis Dapat Asurasi dari BRI Life, Ini Sederet Manfaatnya

Acci Care merupakan produk asuransi kecelakaan yang mampu memberikan ketenangan.

Baca Selengkapnya
Bank BTN Sediakan Rumah Bagi Atlet Sepakbola, Erick Thohir: Harus Meningkat Kesejahteraannya
Bank BTN Sediakan Rumah Bagi Atlet Sepakbola, Erick Thohir: Harus Meningkat Kesejahteraannya

Fasilitas ini bagian dari keberlanjutan Program Sejuta Rumah dan Pembiayaan Rumah Rakyat agar terus terjaga.

Baca Selengkapnya