Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BRI beri kredit Rp 300 miliar ke Trihamas Finance

BRI beri kredit Rp 300 miliar ke Trihamas Finance Kerja sama BRI dan Trihamas Finance. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk dan PT Trihamas Finance melakukan kerja sama dalam penyaluran Kredit Kendaraan Bermotor (KKB) melalui fasilitas Uncommitted Line sebesar Rp 300 miliar.

Kerja sama tersebut ditandai dengan penandatanganan kerja sama yang dilaksanakan di Innovation Center BRI, Jakarta (13/9) dan dihadiri oleh Direktur Utama Trihamas Finance, Gerardus Djudju Kusumo.

"Kita punya target pertumbuhan nah ini salah satu support kita untuk ekspansi. Ini kan modelnya model joim financing jadi kita kerjasama," kata Sutadi.

Orang lain juga bertanya?

Dia menjelaskan, pemberian fasilitas Uncommitted Line oleh BRI kepada PT Trihamas Finance merupakan salah satu bentuk komitmen dan kepercayaan kepada perusahaan pembiayaan.

"Trihamas Finance merupakan salah satu perusahaan pembiayaan yang telah berdiri sejak tahun 1993 yang fokus terhadap pembiayaan kepada konsumen untuk kendaraan penumpang dan niaga/komersial baik baru maupun bekas," ujarnya.

Kerja sama antara Bank BRI dengan Trihamas Finance sudah terjalin secara berkesinambungan sejak tahun 2010 dengan Fasilitas Uncommitted Line skema Channelling dan Joint Financing.

Selain itu, Bank BRI juga memberikan beberapa layanan perbankan lainnya seperti Cash Management System BRI (CMS BRI), Cash Poolling, BRI Virtual account(BRIVA), Kartu Kredit, Rekening Giro, Deposito, dan Jaringan e-channel seperti mesin ATM.

Selama periode Januari hingga Desember 2018, Bank BRI menargetkan penyaluran KKB sebesar Rp 1,5 triliun hingga Rp 2 triliun. Secara umum, kredit konsumer perseroan menunjukkan performa yang cukup positif sesuai dengan proyeksi hingga akhir tahun 2018. Kredit konsumer tumbuh antara 16 persen hingga 17 persen secara year on year pada Semester l.

Dalam kesempatan serupa, Direktur Utama Trihamas Finance, Gerardus Djudju Kusumo mengatakan pihaknya mentargetkan fasilitas kredit sebesar Rp 1,5 triliun.

"Kita target tahun ini 1,5 triliun. Yang Rp 300 miliar dari BRI ini bagian dari itu (target Rp 1,5 triliun). Kebetulan bank BRI mungkin melihat kinerja kita yang baik," tutupnya.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
BRI dan HIPMI Jalin Sinergi, Beri Kemudahan Akses Layanan Perbankan dan Permodalan
BRI dan HIPMI Jalin Sinergi, Beri Kemudahan Akses Layanan Perbankan dan Permodalan

Hingga kini, sudah ada ratusan pengajuan kartu kredit bisnis dari HIPMI kepada BRI. Selain itu, ada pengajuan pinjaman yang sudah terealisasi sebesar Rp110 M.

Baca Selengkapnya
BRI dan HIPMI Jalin Sinergi Strategis untuk Dorong Pengusaha Muda Naik Kelas
BRI dan HIPMI Jalin Sinergi Strategis untuk Dorong Pengusaha Muda Naik Kelas

Sinergi dengan HIPMI ini menjadi bukti nyata komitmen BRI dalam mendukung pengusaha muda di seluruh Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI terus memperkuat komitmennya dalam mendukung pertumbuhan ekonomi kerakyatan

Baca Selengkapnya
Tumbuh 2,9%, BRI Cetak Laba Bersih Rp45,36 Triliun di Kuartal III 2024
Tumbuh 2,9%, BRI Cetak Laba Bersih Rp45,36 Triliun di Kuartal III 2024

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) berhasil mencetak laba bersih sebesar Rp45,36 triliun pada Kuartal III Tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Portofolio Kredit UMKM Terbesar di Indonesia, Peran Nyata BRI Topang Perekonomian Nasional
Portofolio Kredit UMKM Terbesar di Indonesia, Peran Nyata BRI Topang Perekonomian Nasional

BRI terus menunjukkan komitmen dalam menopang perekonomian nasional melalui pemberdayaan UMKM.

Baca Selengkapnya
Bukukan Laba Rp15,98 Triliun, BRI Fokus Perkembangan Global dan Tantangan Domestik
Bukukan Laba Rp15,98 Triliun, BRI Fokus Perkembangan Global dan Tantangan Domestik

Hal tersebut diungkapkan Direktur Utama BRI Sunarso.

Baca Selengkapnya
BRI Berhasil Cetak Laba Bersih Rp29,9 Triliun di Kuartal II-2024
BRI Berhasil Cetak Laba Bersih Rp29,9 Triliun di Kuartal II-2024

Pada kuartal II-2024 BRI Grup berhasil cetak laba bersih Rp29,9 triliun.

Baca Selengkapnya
Menyokong Ekonomi Kerakyatan di Seluruh Penjuru Negeri Melalui Kredit UMKM
Menyokong Ekonomi Kerakyatan di Seluruh Penjuru Negeri Melalui Kredit UMKM

Direktur Utama BRI Sunarso mengungkapkan dukungan BRI kepada segmen UMKM menjadi prioritas utama

Baca Selengkapnya
Tumbuh Pesat, AgenBRILink Catatkan Transaksi Rp370 triliun Sepanjang Kuartal I-2024
Tumbuh Pesat, AgenBRILink Catatkan Transaksi Rp370 triliun Sepanjang Kuartal I-2024

AgenBRILink akan didorong tidak hanya sebagai agen bank semata namun diberdayakan menjadi marketplace.

Baca Selengkapnya
Melaju Kencang, BRI Salurkan KUR Rp76,4 triliun Kepada 1,5 Juta Pelaku UMKM
Melaju Kencang, BRI Salurkan KUR Rp76,4 triliun Kepada 1,5 Juta Pelaku UMKM

Penyaluran KUR BRI di tahun ini juga didorong dengan perluasan jangkauan penerima baru.

Baca Selengkapnya
BRI: Agen BRILink Siap Dukung Kebutuhan Finansial selama Nataru
BRI: Agen BRILink Siap Dukung Kebutuhan Finansial selama Nataru

AgenBRILink sendiri telah menjadi salah satu solusi keuangan inklusif yang andal.

Baca Selengkapnya
BRI Finance Tawarkan Kredit Mobil Murah, Bunga Hanya 2,75 Persen Per Tahun
BRI Finance Tawarkan Kredit Mobil Murah, Bunga Hanya 2,75 Persen Per Tahun

Promo cicilan bunga murah kredit mobil ini berlaku secara nasional mulai 3 Juli 2024.

Baca Selengkapnya