BRI Luncurkan Aplikasi 'BRI Credit Card Mobile', Intip Kemudahan yang Ditawarkan
Merdeka.com - PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Tbk meluncurkan aplikasi BRI Credit Card Mobile. Adanya aplikasi ini akan memberikan kemudahan dan keamanan bagi para nasabah BRI dalam mengakses layanan transaksi perbankan.
Direktur Konsumer Bank BRI, Handayani, mengatakan BRI Credit Card Mobile merupakan aplikasi berbasis data dengan UI/UX (user interface / user experience) yang dilengkapi dengan berbagai fitur yang memudahkan nasabah.
Lewat aplikasi ini, pengguna kartu kredit BRI bisa mengakses informasi detail kartu kreditnya tanpa perlu datang ke kantor cabang atau menanyakan via call center.
-
Mengapa BRI menyediakan aplikasi BRIMerchant? BRImerchant merupakan one stop solution application yang dapat menjawab kebutuhan merchant BRI, dengan tiga fitur utama yaitu memonitoring detail transaksi, download laporan settlement, dan user management.
-
Dimana bisa mengakses fitur pemantauan transaksi kartu kredit BRI? Tak harus repot pergi ke bank setiap ingin mengetahui pengeluaran bulanan, bagi pemegang kartu kredit BRI, kini kamu bisa memantau transaksi kartu kredit dari mana saja lewat aplikasi BRImo.
-
Bagaimana cara membuka rekening BRI online? Sama seperti transfer uang, buka rekening BRI kini bisa dilakukan di mana saja. Tak perlu datang ke customer service, Anda cukup memanfaatkan aplikasi BRImo untuk membuka rekening. Mudah bukan?
-
Dimana aplikasi BRImo bisa diunduh? Itulah kenapa BRImo mobile banking pas buatmu! Download BRImo sekarang di AppStore, PlayStore dan Huawei Appgallery atau cek link berikut: bankbri.co/SemuaPakeBRImo dan rasakan berbagai kemudahan dalam bertransaksi.
-
Bagaimana cara memantau transaksi kartu kredit BRI melalui BRImo? Pengecekkan mutasi Kartu Kredit BRI melalui BRImo mudah sekali. Kamu cukup login ke aplikasi BRImo, pilih menu 'Kartu Kredit', kemudian pilih kartu yang ingin dicek. Setelah itu, kamu tinggal klik 'Lihat Detail' selanjutnya pilih tab 'Mutasi'.
-
Apa saja kemudahan yang diberikan BRI? BRI berkomitmen memberikan integrated banking solution kepada nasabah, salah satunya dengan memberikan kemudahan pengelolaan transaksi keuangan yang dapat diakses melalui platform Qlola by BRI,“ Qlola by BRI sendiri merupakan solusi keuangan digital bagi perusahaan yang terintegrasi dengan satu kali sign on seperti financial dashboard, cash management, supply chain management, forex, yang juga dilengkapi dengan fungsi multi-language.
"BRI Credit Card Mobile merupakan aplikasi yang diperuntukkan bagi pengguna Kartu Kredit BRI untuk mengakses layanan Kartu Kredit BRI dari gadget /smartphonenya (mobile assistance)," ujar dia di Innovation Center Bank BRI, Jakarta, Selasa (18/6).
Untuk dapat menggunakan aplikasi ini, lanjut dia, nasabah cukup men-download BRI Credit Card Mobile di Play Store dan App store. Kemudian login menggunakan user dan password kemudian meng-input nomor kartu kredit.
Menurut Handayani, BRI Credit Card Mobile memiliki berbagai keunggulan menarik, diantaranya kemudahan dalam pengecekan info pemakaian kartu, mutasi rekening, historis tagihan kartu, riwayat tagihan, dan aplikasi ini juga dapat digunakan untuk multi kartu kredit.
"Dengan adanya aplikasi ini, nasabah akan mendapatkan pelayanan perbankan yang lebih cepat, praktis dan mudah, khususnya produk Kartu Kredit BRI. Nasabah dapat setiap saat melakukan pengecekan transaksi maupun tagihan Kartu Kredit BRI melalui smartphone. Terlebih hal ini sejalan dengan tren belanja yang saat ini beralih dari belanja offline ke online," ungkap dia.
Handayani menyatakan, BRI Credit Card Mobile bisa diakses oleh nasabah BRI guna melengkapi aplikasi yang telah dimiliki Bank BRI.
Sebelumnya, Bank BRI telah meluncurkan aplikasi BRImo atau BRI Mobile guna menyasar generasi millenial. BRImo menggabungkan fungsi Mobile Banking, Internet Banking dan Uang Elektronik ke dalam satu aplikasi dan telah diluncurkan sejak Februari 2019.
Reporter: Septian DenySumber: Liputan6.com
(mdk/bim)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk bersama Visa Indonesia meluncurkan Debit Virtual BRI.
Baca SelengkapnyaDengan lebih dari 100 fitur yang disematkan semakin memberikan kemudahan dan menjawab beragam kebutuhan transaksi nasabah.
Baca SelengkapnyaKustodian BRI melakukan inovasi digital untuk memudahkan nasabah kustodian dengan portal layanan BRIFrens.
Baca SelengkapnyaKolaborasi strategis antara dua BUMN ini memungkinkan pengguna BRImo untuk melakukan pengiriman barang langsung dari aplikasi BRImo.
Baca SelengkapnyaSalah satu fitur unggulan yang tersedia adalah QRIS Transfer, yang memungkinkan nasabah melakukan transfer antarrekening dengan praktis dan efisien.
Baca SelengkapnyaPT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI melalui BRImo mengeluarkan fitur unggulan baru yakni, QRIS Transfer.
Baca SelengkapnyaKemudahan layanan senantiasa menjadi hal utama yang menjadi fokus perbankan.
Baca SelengkapnyaPT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk menggandeng PT Pakar Digital Global alias Paper.id untuk merilis kartu kredit baru yang menyasar pelaku UMKM.
Baca SelengkapnyaDengan lebih dari 100 fitur yang disematkan pada BRImo memberikan kemudahan dan mampu menjawab kebutuhan nasabah.
Baca SelengkapnyaTren bertambahnya merchant di Indonesia serta kebutuhan mereka akan layanan perbankan tersebut terus difasilitasi oleh BRI.
Baca SelengkapnyaPerkembangan aplikasi digital yang merupakan salah satu pemanfaatan teknologi telah mengubah cara nasabah mengakses layanan asuransi.
Baca SelengkapnyaBerikan kemudahan, nasabah BRI kini sudah bisa buka rekening di luar negeri.
Baca Selengkapnya