Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BTN tawarkan KPR berbunga 6,6 persen di Indonesia Property Expo 2016

BTN tawarkan KPR berbunga 6,6 persen di Indonesia Property Expo 2016 Pameran Perumahan Murah. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Bank Tabungan Negara Tbk (BBTN) kembali menyelenggarakan pameran properti, Indonesia Property Expo 2016 di Jakarta Convention Centre, Senayan, Jakarta. Dalam ajang ini, setidaknya 244 pengembang dilibatkan untuk memamerkan sekitar 660 hasil karyanya kepada masyarakat.

Dalam pameran ini, BTN memberikan kebijakan khusus untuk transaksi yang dilakukan selama masa pameran. Yakni bagi masyarakat yang mengambil KPR Sejahtera FLPP, BTN memberikan suku bunga ringan 5 persen dan uang muka 1 persen serta bebas biaya administrasi.

Sedangkan bagi masyarakat yang mengambil KPR BTN Platinum, BTN menyiapkan kebijakan khusus berupa:

- Suku bunga ringan mulai dari 6,6 persen fixed 1 tahun (program subsidi bunga pengembang)

- Suku bunga promosi regular (non program subsidi bunga pengembang) 9,6 persen fixed 1 tahun, 9,9 persen fixed 2 tahun dan 10,6 persen fixed 3 tahun

- Uang muka ringan mulai dari 5 persen untuk fasilitas pembiayaan I dengan luas bangunan maksimal 70 meter persegi

- Diskon provisi 50 persen dan bebas biaya administrasi

- Diskon premi asuransi jiwa 20 persen

- One hour approval (persetujuan 1 jam).

"Jadi kalau beli rumah hari ini, masyarakat bisa dapat bunga promo ringan hanya 6,6 persen tetap selama 1 tahun. Selain itu juga bisa dapat keputusan KPR hari itu juga," kata Direktur Utama BTN, Maryono di Jakarta Convention Centre, Senayan, Jakarta, Sabtu (13/2).

Maryono mengatakan BTN akan terus melakukan terobosan untuk meningkatkan penyaluran kreditnya. Event Indonesia Property Expo ini merupakan salah satu terobosan yang dilakukan untuk menambah kucuran kredit baru.

Pasar perumahan di Indonesia yang masih terbuka lebar memberikan inspirasi kepada perseroan untuk kembali menyelenggarakan acara ini.

"Lima tahun berturut-turut event sejenis diselenggarakan mendapat respons masyarakat yang sangat luar biasa. Diharapkan tahun ini juga semakin meriah," tutupnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bidik Pengantin Baru, BTN Target Salurkan KPR Rp500 Miliar di BTN Jakarta Wedding Festival
Bidik Pengantin Baru, BTN Target Salurkan KPR Rp500 Miliar di BTN Jakarta Wedding Festival

Bahkan banyak orang tua yang menyarankan untuk memiliki rumah terlebih dahulu sebelum menikah.

Baca Selengkapnya
BRI Property Expo Goes to Sinarmas Land Tawarkan Promo Menarik Hingga Grand Prize
BRI Property Expo Goes to Sinarmas Land Tawarkan Promo Menarik Hingga Grand Prize

BRI juga memberikan kemudahan bagi masyarakat luar kota yang tertarik berinvestasi properti di Sinarmas Land melalui platform digital mortgage, Homespot.id.

Baca Selengkapnya
BRI Property Expo Goes to Sinarmas Land: Miliki Hunian Idaman dengan Penawaran Menarik
BRI Property Expo Goes to Sinarmas Land: Miliki Hunian Idaman dengan Penawaran Menarik

Para pengunjung dapat menikmati penawaran suku bunga KPR khusus, mulai dari 1,29% untuk satu tahun pertama

Baca Selengkapnya
Jangan Lupa Merapat, KPR BRI Property Expo Hadir di Makassar
Jangan Lupa Merapat, KPR BRI Property Expo Hadir di Makassar

Bukan saja menghadirkan talkshow dengan narasumber-narasumber terkemuka, tetapi juga menyuguhkan banyak keseruan.

Baca Selengkapnya
KPR BRI Property Expo di Citra Garden Bintaro, Simak Beragam Penawaran Menarik yang Bisa Diraih!
KPR BRI Property Expo di Citra Garden Bintaro, Simak Beragam Penawaran Menarik yang Bisa Diraih!

Intip penawaran menariknya yang bisa dimanfaatkan untuk miliki rumah impianmu!

Baca Selengkapnya
Tertarik Investasi Properti di Lampung? Gali Potensinya dengan Datang ke Acara Menyala BRI REI Property Expo 2024
Tertarik Investasi Properti di Lampung? Gali Potensinya dengan Datang ke Acara Menyala BRI REI Property Expo 2024

Acara yang berlangsung dari 29 Juli - 4 Agustus 2024 dilangsungkan di Mall Boemi Kedaton, Lampung.

Baca Selengkapnya
Sebanyak 1300 Hunian Baru dan Promo Menarik dari KPR BRI Hadir di BRI REI Expo Bali 2024
Sebanyak 1300 Hunian Baru dan Promo Menarik dari KPR BRI Hadir di BRI REI Expo Bali 2024

Harga rumah subsidi Rp185 juta dan komersil di atas Rp2 miliar.

Baca Selengkapnya
Ternyata,Penyaluran KPR BTN Sudah Dimulai Sejak Tahun 1976
Ternyata,Penyaluran KPR BTN Sudah Dimulai Sejak Tahun 1976

BTN telah menjadi katalis bagi ekosistem perumahan di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Hadir di Semarang, KPR BRI Property EXPO 2023 Tawarkan Promo Menarik
Hadir di Semarang, KPR BRI Property EXPO 2023 Tawarkan Promo Menarik

KPR BRI Property Expo 2023 hadir di Kota Semarang.

Baca Selengkapnya
Amazing BRI REI Property Expo 2024 Hadirkan Solusi Pengajuan KPR yang Instant Approval, Carat Tanggalnya!
Amazing BRI REI Property Expo 2024 Hadirkan Solusi Pengajuan KPR yang Instant Approval, Carat Tanggalnya!

Amazing BRI REI Property Expo 2024 berikan kemudahan untuk masyarakat dalam pengajuan KPR.

Baca Selengkapnya
Mau Investasi Properti untuk Masa Depan? BSD City Jadi Peluang Emasnya
Mau Investasi Properti untuk Masa Depan? BSD City Jadi Peluang Emasnya

KPR BRI Expo Goes to Sinar Mas Land hadir untuk memberikan kemudahan pada masyarakat yang ingin melakukan investasi properti.

Baca Selengkapnya
Genjot Penyaluran KPR, BTN Gelar Akad Massal 7.900 KPR dalam Sehari
Genjot Penyaluran KPR, BTN Gelar Akad Massal 7.900 KPR dalam Sehari

BTN telah merealisasikan sekitar 112.000 unit KPR subsidi.

Baca Selengkapnya