Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cara Menkeu Sri Mulyani Cegah Perpecahan Antar Pegawai Kemenkeu Karena Bergunjing

Cara Menkeu Sri Mulyani Cegah Perpecahan Antar Pegawai Kemenkeu Karena Bergunjing Sri Mulyani. ©2019 Liputan6.com/Tommy Kurnia Rony

Merdeka.com - Menteri Keuangan, Sri Mulyani, menyampaikan sebuah budaya baru yang ingin dibangunnya di kementerian yang dia pimpin. Yaitu makan siang dengan kenalan baru setiap harinya. Menteri Sri Mulyani berkata ini diperlukan agar ada sinergi dan mencegah pegawai saling julid.

"Anda, saya tahu ngumpulnya masih ramai-ramai. Sama satu sekolah, satu kampung, satu angkatan, even worst. Maka instruksi saya Anda makan siang harus sama teman yang berbeda setiap hari yang Anda tidak kenal. Saya akan minta Bu Irjen (Sumiyati) untuk mengawasi," ujar Menteri Sri Mulyani di perayaan Hari Oeang di Kementerian Keuangan, Selasa (29/10).

Menteri Sri Mulyani memperhatikan bahwa pegawai selalu beraktivitas dengan gengnya masing-masing. Baik itu ketika beribadah hingga makan siang. Ketika saling bergerombol itulah Menteri Sri Mulyani mendeteksi bibit perpecahan.

"And then you are bergunjing. Iya, kan?" ucap Menteri Sri Mulyani yang disambut tawa keras audiens.

"Kalau ketawanya keras berarti benar. Dari bergunjing muncul kecurigaan," lanjutnya.

Menurut Menteri Sri Mulyani, tindakan julid seperti itu selalu menyebarkan prasangka karena tidak saling kenal dan pergaulan yang eksklusif. Akibat rasa saling curiga, pegawai Kemenkeu saling terkotak-kotak dan itu dianggap sebagai bentuk perpecahan.

"Sehingga muncul kelompok Batak, oh ini kelompok Manado, ini Jawa, ini Bali, ini Islam, ini Islam yang begini, ini Islam yang begitu, and that is exactly Anda secara tidak sadar mulai memecah belah Republik Indonesia," tegas Menteri Sri Mulyani kepada audiens yang mulai hening karena menyimak.

Menteri Sri Mulyani menyebut imbauan ini dilaksanakan secara serius agar pegawai mulai membuka pergaulan. Kebijakan tentang larangan saat makan siang ini adalah satu bentuk 'reformasi lifestyle' yang dilakukan Menteri Sri Mulyani. Sebelumnya, dia sudah melarang pemakaian botol plastik di kalangan pegawai Kemenkeu.

Reporter: Tommy Kurnia Rony

Sumber: Liputan6

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sri Mulyani Buka-bukaan: APBN Tak Mudah Akomodasi Program Makan Siang Gratis, Butuh Reformasi Pajak
Sri Mulyani Buka-bukaan: APBN Tak Mudah Akomodasi Program Makan Siang Gratis, Butuh Reformasi Pajak

Untuk memitigasi tantangan tersebut, Kementerian Keuangan berencana untuk melakukan reformasi pada sejumlah aspek.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Ungkap Kejamnya Dunia Kerja: Ada Senior yang Tega 'Bakar Teman' Sendiri
Sri Mulyani Ungkap Kejamnya Dunia Kerja: Ada Senior yang Tega 'Bakar Teman' Sendiri

Kekejaman yang kerap terjadi di dalam dunia pekerjaan akibat kurangnya rasa kebersamaan.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Pamer Naik Pesawat Tercanggih Milik TNI AU: Pesawat Ini Digunakan Kirim Bantuan ke Gaza
Sri Mulyani Pamer Naik Pesawat Tercanggih Milik TNI AU: Pesawat Ini Digunakan Kirim Bantuan ke Gaza

Bendahara Negara menjelaskan, keberangkatannya dengan pesawat Super Hercules C-130 J- untuk mengikuti acara pembekalan.

Baca Selengkapnya
Pesan Sri Mulyani ke Anak Buah: Jaga Sikap dan Netralitas, Manusia Diatur oleh Tata Krama
Pesan Sri Mulyani ke Anak Buah: Jaga Sikap dan Netralitas, Manusia Diatur oleh Tata Krama

Sri Mulyani mengimbau kepada seluruh jajaran bea dan cukai untuk dapat menghidupkan kembali semangat leadership, ownership dan ketahanan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Sri Mulyani Blak-blakan Pak Bas Sering Dapat Proyek 'Roro Jonggrang'
VIDEO: Momen Sri Mulyani Blak-blakan Pak Bas Sering Dapat Proyek 'Roro Jonggrang'

Sri Mulyani juga menceritakan kerja sama antara Kementerian Keuangan dan Kementerian PUPR selama 10 tahun ini

Baca Selengkapnya
Restu Jokowi di Balik Pertemuan Sri Mulyani dengan Tim Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran
Restu Jokowi di Balik Pertemuan Sri Mulyani dengan Tim Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran

Sri Mulyani mengaku senang dan akan sangat terbuka untuk bersinergi dengan Tim Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Diminta Prabowo Kembali Jadi Menteri Keuangan
Sri Mulyani Diminta Prabowo Kembali Jadi Menteri Keuangan

Sri Mulyani kembali akan menjadi Menteri Keuangan di kabinet Prabowo.

Baca Selengkapnya
Kinerja Pegawai Bea Cukai Disorot Masyarakat, Sri Mulyani Akhirnya Beri Wejangan Begini
Kinerja Pegawai Bea Cukai Disorot Masyarakat, Sri Mulyani Akhirnya Beri Wejangan Begini

Sri Mulyani menyebut bagian dari risiko Bea Cukai yang bertugas untuk mengawasi pergerakan barang yang masuk dalam wilayah Indonesia.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kejutan! Pesan Tak Terduga SBY Ke Sri Mulyani, Singgung Tentara Tak Pernah Mati
VIDEO: Kejutan! Pesan Tak Terduga SBY Ke Sri Mulyani, Singgung Tentara Tak Pernah Mati

Presiden Ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menggelar halalbihalal dengan para menteri kabinetnya dahulu

Baca Selengkapnya
Tak Terima Disebut Bendahara Negara yang Pelit, Sri Mulyani Beri Penjelasan Begini
Tak Terima Disebut Bendahara Negara yang Pelit, Sri Mulyani Beri Penjelasan Begini

Sri selalu menjadi pendengar yang baik jika kementerian dan lembaga (K/L) meminta anggaran.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Guyonan Sri Mulyani dan Pak Bas Soal Uang Belanja
VIDEO: Guyonan Sri Mulyani dan Pak Bas Soal Uang Belanja "Yang Minta Tambahan Yaa Presidennya"

Pak Bas langsung menimpali, bahwa yang meminta tambahan anggaran adalah Presiden Jokowi

Baca Selengkapnya