Cerita di balik promo GO-JEK Rp 10.000 dan Rp 5.000 ala GrabBike
Merdeka.com - Perusahaan jasa transportasi berbasis teknologi, PT. GO-JEK Indonesia tengah menyita perhatian publik dalam negeri khususnya warga ibu kota. Selain layanan yang cepat antar, promo tarif Rp 10.000 untuk sekali antar kerap menyedot perhatian warga untuk sekadar mencoba layanan ini.
Di balik kebijakan memberikan promo Rp 10.000 oleh pihak GO-JEK, terselip kisah kemarahan CEO GO-JEK Nadiem Makarim pada kompetitornya yakni Grab Bike. Dia tak menampik jika pihaknya terpaksa terus memperpanjang promo karena persaingan bisnis.
Seperti diketahui, layanan ojek serupa yakni GrabBike kini juga telah memasuki pasar dalam negeri. Perusahaan asal Malaysia ini bertarung dengan GO-JEK memperebutkan pasar konsumen ibu kota.
-
Kenapa Gojek mendapat penghargaan? Penghargaan ini menunjukkan bahwa Gojek diakui sebagai penyedia layanan ride-hailing yang paling dipilih oleh pengguna saat menggunakan angkutan umum di Jakarta.
-
Kenapa Gojek memberikan penghargaan? 'Gojek berterima kasih dan sangat mengapresiasi kebaikan hati Bapak Nurahman dengan penghargaan Driver Jempolan. Program Driver Jempolan yang digulirkan secara berkelanjutan oleh Gojek untuk terus mendorong mitra driver Gojek agar memberikan pelayanan terbaik dan saling menginspirasi dalam kebaikan.
-
Apa penghargaan yang diterima Gojek? Penghargaan dari Dewan Transportasi Kota Jakarta (DTKJ) yang diterima baru-baru ini menjadi bukti nyata dari pencapaian tersebut.
-
Kenapa Gojek menyediakan motor listrik? Program bergabung sebagai mitra pengemudi Gojek, GoRide Electric bertujuan mendukung penggunaan motor ramah lingkungan.
-
Apa itu ojek? Mengutip dari Jurnal Ojek dari Masa ke Masa Kajian secara Manajemen Sumber Daya Manusia karya Neneng Fauziah, mengatakan bahwa istilah ‘ojek’ berasal dari kata ‘obyek’.
-
Bagaimana Gojek mengintegrasikan layanannya? GoTransit memungkinkan masyarakat untuk memesan GoRide (ojek online) untuk menuju atau melanjutkan perjalanan dari stasiun, serta membeli tiket Commuter Line dalam satu proses transaksi.
"Kenapa awalnya ada promo, itu karena kompetitor kita menurunkan harga yang sangat tidak masuk akal," ujar Nadiem kepada wartawan di kantornya, Jakarta Selatan, Kamis (6/8).
Nadiem tidak menampik, promo besar-besaran itu sebetulnya jauh dari harapannya. Sebab disadari bakal mematikan pasar ojek pangkalan.
"Belum pernah saya, menemukan dalam dunia bisnis ada lawan menjatuhkan seperti itu. Okelah bersaing, tapi tinjau dulu lah harganya jangan di bawah pasaran. Kalian tanya lah ke mereka (GrabBike) kenapa kasih tarif Rp 5.000," tegas Nadiem.
"Apalagi mereka (GrabBike) itu kan dari luar. Kenapa malah mematikan pasar di sini (Indonesia)," katanya kesal.
(mdk/noe)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kebijakan ini dapat membuat Gojek dan ojek pangkalan (opang) terlihat serupa dan tidak lagi memiliki perbedaan.
Baca SelengkapnyaAdu mulut penumpang dan driver ojol karena minta dibayar lebih dari kesepakatan ini viral bikin kesal.
Baca SelengkapnyaSebuah video memperlihatkan pelajar yang kena omel sopir bajaj sepanjang perjalanan karena nawar, mereka pun langsung trauma naik bajaj.
Baca SelengkapnyaMaxim Indonesia mengimbau mitra pengemudi untuk menyampaikan aspirasi sesuai dengan aturan yang berlaku.
Baca SelengkapnyaRibuan driver ojek online demo mendesak adanya aturan jelas mengenai tarif bagi pengguna jasa agar aplikator bertindak sewenang-wenang.
Baca SelengkapnyaAda saja yang mempromosikan penjualan motor dengan cara menyebalkan. Simak yuk!
Baca SelengkapnyaBegini kisah para karyawan yang punya bos pelit. Terima bonus jutaan rupiah tapi dibayar pakai permen.
Baca SelengkapnyaJika biasanya dibanderol murah meriah, siapa sangka jika ada gorengan 'sultan' yang justru memiliki harga fantastis di ibu kota.
Baca SelengkapnyaOjek online (ojol) dan kurir se-Jabodetabek, hari ini Kamis (29/8) akan melakukan demo
Baca SelengkapnyaBeredar sebuah video relawan Ganjar-Mahfud yang protes usia menghadiri kampanye akbar di kota Makassar.
Baca SelengkapnyaMereka menyuarakan sejumlah tuntutan, salah satunya meminta tarif dan insentif yang layak.
Baca SelengkapnyaGrab Indonesia tidak pernah memotong pendapatan Mitra Pengemudi untuk dialokasikan sebagai diskon bagi konsumen
Baca Selengkapnya