Cerita Erick Thohir, Awal Mula Pembentukan Bank Syariah Indonesia
Merdeka.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menceritakan awal mula pembentukan PT Bank Syariah Indonesia Tbk. Perusahaan BUMN tersebut dibentuk dengan mempertimbangkan keberadaan bank syariah dan potensinya di Indonesia.
"Dalam perjalanan sebelum pembentukan Bank Syariah Indonesia, Saya bersama Pak Tiko (Wamen BUMN) waktu itu awalnya dan Pak Heri yang waktu itu kita sepakati sebagai pimpinan PMO-nya," ujarnya, Jakarta, Kamis (4/2).
"Kita sama-sama menggali kalau hanya gabung-gabung saja tetapi bisnis strateginya tidak solid, bagaimana," sambungnya.
-
Kenapa Kementerian BUMN dibentuk? Pada masa Kabinet Pembangunan VI, namanya menjadi Kantor Menteri Negara Penanaman Modal dan Pembinaan BUMN/Kepala Badan Pembinaan BUMN.
-
Kenapa Erick Thohir memuji BRI? Menurut Erick, keberhasilan BRI mencatatkan kinerja positif selama ini juga dirasakan hingga ke pelaku usaha UMKM.
-
Apa yang dilakukan Erick Thohir? Melalui akun Instagramnya, Erick Thohir membagikan video sorotan pertandingan antara Timnas Indonesia dan Bahrain serta reaksinya saat menonton bersama. Dia juga menambahkan caption dan pesan dalam unggahan tersebut. 'Terima kasih kepada semua pemain yang telah berjuang maksimal. Semoga kita bisa mendapatkan poin penuh di pertandingan selanjutnya,' tulis Erick.
-
Siapa yang bicara tentang perbankan syariah? Hal itu disampaikan Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae dalam kegiatan OJK Mengajar di Fakulitas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta, Senin (6/11).
-
Siapa Menteri BUMN pertama? Innalillahi wainna ilaihi rajiun. Berduka yang dalam atas wafatnya Menteri BUMN pertama, Pak Tanri Abeng. Sosok yang berjasa besar untuk negeri ini,' ujar Erick dikutip dari laman Instagram resmi @erickthohir di Jakarta, Minggu.
-
Siapa saja yang termasuk Bank Pemerintah di Indonesia? Daftar bank BUMN di Indonesia antara lain adalah BRI, BNI, Bank Mandiri, dan BTN.
Dia melanjutkan, banyak hal yang menjadi dasar pembentukan Bank Syariah Indonesia. Pemerintah menginginkan pembentukan tersebut menjadi percontohan bagi Industri perbankan.
"Apalagi kami di BUMN selalu memberi percontohan bahwa BUMN yang cukup sustain dalam persaingan adalah di industri perbankan. Selain terbuka ada swasta ada asing tetapi bank-bank BUMN perannya yang luar biasa," katanya.
Dia menekankan, pemerintah juga tidak menginginkan penambahan bank di BUMN tetapi strategi dan komitmennya tidak jelas. "Jangan kita nambah bank lagi di BUMN tetapi strateginya, komitmennya tidak jelas," tandasnya.
(mdk/azz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Langkah ini mendukung Indonesia masuk dalam 10 besar bank syariah terbesar di dunia.
Baca SelengkapnyaErick melaporkan, proses merger Angkasa Pura I dan II saat ini telah tuntas setengahnya.
Baca SelengkapnyaBSI ditargetkan menjadi bank syariah terbesar ke-5 di Indonesia.
Baca SelengkapnyaErick tak ingin sektor bisnis di Tanah Air masih berpangku tangan pada blueprint yang dimiliki negara-negara besar semisal Amerika Serikat dan China.
Baca SelengkapnyaSejalan dengan hal itu, sebelumnya Menteri BUMN Erick Thohir menargetkan merger kedua bank tersebut bisa rampung sebelum Oktober 2024.
Baca SelengkapnyaErick Thohir terus mendorong pendapatan dari perusahaan BUMN karena Indonesia belum bisa mengandalkan pendapatan negara dari penerimaan pajak.
Baca SelengkapnyaKontribusi BUMN kini tidak hanya sekadar memberikan sumbangan dividen.
Baca SelengkapnyaReformasi dan transformasi sektor BUMN telah menjadi bagian dari solusi.
Baca SelengkapnyaPresiden RI Prabowo Subianto menunjuk Erick Thohir kembali menjadi Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN).
Baca SelengkapnyaKementerian BUMN kaji opsi paling memungkinkan mendatangkan investor baru untuk perusahaan ini.
Baca SelengkapnyaMasuknya tambahan modal akan berdampak positif kepada para pemegang saham.
Baca SelengkapnyaLaba konsolidasi BUMN pada 2023 mencapai Rp 292 triliun.
Baca Selengkapnya