Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

CT sebut 4 juta bayi lahir di RI tiap tahun, penduduk Indonesia segera salip AS

CT sebut 4 juta bayi lahir di RI tiap tahun, penduduk Indonesia segera salip AS Chairul Tanjung . REUTERS / Beawiharta

Merdeka.com - Pendiri dan Pemimpin CT Corp, Chairul Tanjung, mempromosikan Indonesia pada investor China di acara 'Indonesia-Hong Kong Strategic Partnership, on the Belt and Road Initiative' di Hotel Shangri-La, Jakarta. Pasar Indonesia, menurutnya, akan segera mengungguli Amerika Serikat (AS). Ini akan menjadi faktor seksi penarik investasi.

"Saya orang Indonesia, saya ingin perkenalkan sedikit perekonomian Indonesia. Kami salah satu negara terbesar dalam hal populasi, di mana penduduknya sekitar 200 juta orang. Tiap tahun ada bayi lahir lebih dari 4 juta, dan kami akan saingi Amerika Serikat (AS) dalam hal populasi," tuturnya di hadapan para delegasi di Hotel Shangri-La, Jakarta, Rabu (25/4).

Dia menambahkan, populasi masyarakat berusia muda dan produktif di Indonesia pada 30 tahun mendatang akan semakin banyak, melebihi jumlah generasi muda di masa sebelumnya. "Kita harus tahu, mereka konsumen. Dan akan ada orang kaya baru. Mereka akan lebih konsumtif daripada menumbuhkan kebiasaan menabung," jelas dia.

Selain itu, dia menyebutkan, sekitar 6 persen Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia disokong oleh konsumsi domestik. Ini akan menciptakan banyak peluang investasi. "Kerjasama ini bisa ciptakan banyak peluang di negara ini (Indonesia). Ini peluang emas untuk China dan Hong Kong, jangan sampai lewatkan kesempatan ini karena nanti bisa diambil sama orang lain," tukas dia.

Reporter: Maulandy Rizky Bayu Kencana

Sumber: Liputan6

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pertumbuhan Ekonomi 5 Persen Saja Tak Cukup Buat Indonesia Jadi Negara Maju di 2045, Apa Hal Lainnya?
Pertumbuhan Ekonomi 5 Persen Saja Tak Cukup Buat Indonesia Jadi Negara Maju di 2045, Apa Hal Lainnya?

Airlangga mengatakan, untuk mewujudkan visi Indonesia emas, Sumber Daya Manusia (SDM) menjadi kekuatan pertama.

Baca Selengkapnya
Gara-Gara Ini, Indonesia Bisa Gagal Jadi Negara Maju
Gara-Gara Ini, Indonesia Bisa Gagal Jadi Negara Maju

Indonesia punya semua persyaratan untuk menjadi negara maju

Baca Selengkapnya
Kejar Target Ekonomi Digital, Indonesia Masih Butuh 9 Juta Ahli IT Hingga 2030
Kejar Target Ekonomi Digital, Indonesia Masih Butuh 9 Juta Ahli IT Hingga 2030

Pemerintah terus melakukan kerja sama dengan berbagai paltform teknologi asing

Baca Selengkapnya
Kejar Target Indonesia Emas 2045, Penduduk RI Harus Kaya Sebelum Tua
Kejar Target Indonesia Emas 2045, Penduduk RI Harus Kaya Sebelum Tua

Pertumbuhan ekonomi ditargetkan capai 6-7 persen di 2045.

Baca Selengkapnya
Animo Pendaftar Polteknaker 2023/2024 Luar Biasa
Animo Pendaftar Polteknaker 2023/2024 Luar Biasa

Jika Indonesia mampu merespons bonus demografi, maka akan menjadi negara besar.

Baca Selengkapnya
Fantastis, Kenaikan Harta Orang Kaya Indonesia Diprediksi Peringkat 4 Tertinggi Dunia
Fantastis, Kenaikan Harta Orang Kaya Indonesia Diprediksi Peringkat 4 Tertinggi Dunia

Kekayaan global di negara-negara berkembang akan menembus batasan 30 persen pada tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Indonesia Tak Lagi Jadi Negara Berpenduduk Islam Terbesar di Dunia, ini Negara yang Menggantikan
Indonesia Tak Lagi Jadi Negara Berpenduduk Islam Terbesar di Dunia, ini Negara yang Menggantikan

Bertahun-tahun menjadi negara berpenduduk Islam terbesar di dunia, nyatanya di tahun 2024 ini predikat itu harus dilepas Indonesia.

Baca Selengkapnya
Di Abu Dhabi, Sandiaga Uno Tawarkan Investasi Pariwisata: Bisa Ciptakan Enam Kali Lapangan Pekerjaan
Di Abu Dhabi, Sandiaga Uno Tawarkan Investasi Pariwisata: Bisa Ciptakan Enam Kali Lapangan Pekerjaan

Indonesia semakin memiliki daya tarik dan diharapkan semakin banyak investasi untuk di sektor parekraf.

Baca Selengkapnya
Luhut Dapat Tugas Lagi, Kali Ini Urus Investasi Apple
Luhut Dapat Tugas Lagi, Kali Ini Urus Investasi Apple

Pemerintah tawarkan insentif menarik untuk Apple agar mau berinvestasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jadi Irup HUT ke 78 RI, Menaker: Bonus Demografi Kunci Indonesia Jadi Negara Maju
Jadi Irup HUT ke 78 RI, Menaker: Bonus Demografi Kunci Indonesia Jadi Negara Maju

Menaker Ida berpesan untuk terus mengembangkan program-program pembangunan ketenagakerjaan pada masa mendatang.

Baca Selengkapnya