Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dari Rp 8 triliun, baru Rp 3 triliun dana desa tahap I dicairkan

Dari Rp 8 triliun, baru Rp 3 triliun dana desa tahap I dicairkan Ilustrasi uang. ©2013 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Tahap pertama pencairan dana desa sudah mulai bergulir. Data Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (PDT) per 20 Mei 2015, realisasi penyerapan dana desa baru mencapai Rp 3,868 triliun.

Nilai ini baru 18 persen dari pencairan tahap pertama yang seharusnya Rp 8,03 triliun. Secara keseluruhan, total dana desa tahun anggaran 2015 mencapai Rp 20,766 triliun.

Dana tersebut dialokasikan untuk 434 kabupaten kota. Namun hingga saat ini belum semua pemerintah daerah menyerahkan syarat untuk pencairan dana desa. Dari jumlah tersebut hanya 341 daerah yang sudah bisa mencairkan dana.

"Tinggal 98 kabupaten/kota yang belum memenuhi syarat penyaluran dari total 434 kabupaten/kota penerima dana desa," ujar ujar Plt Dirjen Pembangunan Kawasan Pedesaan Kementerian PDT Johozua M Yoltuwu dalam rapat koordinasi percepatan dana desa tahap pertama di Kantor Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, Jakarta, Senin (25/5).

Johozua menjelaskan, total 341 daerah tersebut merupakan data terbaru setelah pagi ini pihaknya menerima tambahan 130 daerah baru. Tambahan itu diperoleh setelah daerah menyerahkan dokumen Peraturan Gubernur (Pergub) atau Peraturan Walikota (Perwali) yang jadi syarat utama pencairan dana desa tahap I.

Tambahan dokumen tersebut diperoleh usai Kementerian PDT melakukan rapat koordinasi dengan kepala daerah yang belum mendapatkan dana desa. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sri Mulyani Cairkan Tambahan Dana Desa Rp2 Triliun, Setiap Desa Dapat Rp132 Juta
Sri Mulyani Cairkan Tambahan Dana Desa Rp2 Triliun, Setiap Desa Dapat Rp132 Juta

Tahun ini pemerintah telah menganggarkan Rp70 triliun untuk dana desa. Dana desa ini dibagi menjadi dua, yakni dana desa non-BLT dan dana desa BLT.

Baca Selengkapnya
Jokowi Klaim Sudah Gelontorkan Dana Desa Rp539 Triliun: Setara 250 Bandara Besar
Jokowi Klaim Sudah Gelontorkan Dana Desa Rp539 Triliun: Setara 250 Bandara Besar

Jokowi menilai jumlah dana desa yang telah disalurkan sejak tahun 2015 itu bukanlah angka yang kecil.

Baca Selengkapnya
Kejar Target Desa Teraliri Listrik 100 Persen, PLN Minta Suntikan Dana Rp3 Triliun
Kejar Target Desa Teraliri Listrik 100 Persen, PLN Minta Suntikan Dana Rp3 Triliun

Pemerintah wajib menyediakan dana khusus untuk listrik desa.

Baca Selengkapnya
Kemenkeu Segera Salurkan Dana Desa Rp71 Triliun, Disebar ke 75.259 Desa
Kemenkeu Segera Salurkan Dana Desa Rp71 Triliun, Disebar ke 75.259 Desa

Dana Desa dialokasikan kepada 75.259 Desa, artinya ada 6 desa tidak dialokasikan.

Baca Selengkapnya
RUU Desa Disetujui, Kades Indonesia Bersatu Ucapkan Terima Kasih ke Jokowi dan DPR
RUU Desa Disetujui, Kades Indonesia Bersatu Ucapkan Terima Kasih ke Jokowi dan DPR

Salah satu pasal yang akan dibahas adalah masa bakti kepala desa menjadi 8 tahun untuk satu periode.

Baca Selengkapnya
Warga Terdampak Kekeringan di Jateng Capai 9.153 Jiwa, Ini Penjelasan BPBD
Warga Terdampak Kekeringan di Jateng Capai 9.153 Jiwa, Ini Penjelasan BPBD

Bantuan air bersih sudah dibagikan pada beberapa desa yang terdampak kekeringan.

Baca Selengkapnya
DPR dan Pemerintah Setujui RUU Desa, Masa Jabatan Kepala Desa jadi 8 Tahun 2 Periode
DPR dan Pemerintah Setujui RUU Desa, Masa Jabatan Kepala Desa jadi 8 Tahun 2 Periode

Badan Legislasi (Baleg) DPR dan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menyetujui Revisi UU Desa.

Baca Selengkapnya