Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Darmin nilai penurunan suku bunga tekan aliran uang panas

Darmin nilai penurunan suku bunga tekan aliran uang panas Darmin Nasution. ©2015 merdeka.com/saugy riyandi

Merdeka.com - Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution menyambut baik tren penurunan suku bunga acuan belakangan ini. Sebab, langkah tersebut dinilai bisa mengerem aliran hot money atau modal asing masuk ke Indonesia untuk mendapatkan keuntungan jangka pendek.

"Kita jangan membiarkan tingkat bunga terlalu tinggi, supaya kita juga terlalu banyak arus modal datang, terlalu banyak beda dengan negara lain. Dan arah yang kita tempuh sudah betul, dengan menurunkan tingkat bunga," katanya dalam seminar Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI), di Jakarta, Rabu (2/3).

Selain itu, menurut Darmin, pemerintah juga akan mengatur debt to equity atau rasio utang terhadap ekuitas perusahaan. Ini untuk membatasi penarikan utang valuta asing oleh perusahaan swasta.

Pemerintah menginginkan agar modal asing mengalir tidak hanya ke pasar modal, tapi juga ke proyek infrastruktur.

"Kalau investasi asing langsung atau foreign direct investment itu susah ditarik ke luar. Tapi kalau dia cuma berputar di pasar modal, pasti mudah di bawa pulang."

Di sisi lain, dia berharap, inflasi bisa ditekan di level 4 persen tahun ini. Ini bisa terwujud jika persoalan pangan bisa teratasi.

"Kami tekuni 6 bulan terakhir, kami menghadapi situasi yang sulit dibayangkan. Jalur distribusi pangan mahal, kalau suplai kurang ya impor. Mestinya masalah selesai, tapi persoalannya selama puluhan tahun tidak selesai-selesai."

Dia mengungkapkan impor pangan membengkak setelah El Nino menghantam pertanian Indonesia pada 1998.

"Pada 1998 angka beras 7 juta ton, bayang-bayang itu yang menghantui," katanya.

"Impor bukan sekadar jumlah, tapi dibelakangnya ada pemain yang memukul pemain lain." (mdk/yud)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Erick Thohir Minta Pembelian Dollar oleh BUMN Dilakukan Optimal
Erick Thohir Minta Pembelian Dollar oleh BUMN Dilakukan Optimal

Tingkat inflasi di US yang sulit turun salah satunya dipicu oleh kenaikan harga energi.

Baca Selengkapnya
Banggar Minta Pemerintah Ubah Asumsi Rupiah di Bawah Rp16.000
Banggar Minta Pemerintah Ubah Asumsi Rupiah di Bawah Rp16.000

Said mengaku persoalan nilai tukar rupiah terhadap mata uang negeri Paman Sam ini kerap membuat sakit kepala.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Minta Bank Sentral di Dunia Tak Tiba-Tiba Naikkan Suku Bunga, Ini Alasannya
Pemerintah Minta Bank Sentral di Dunia Tak Tiba-Tiba Naikkan Suku Bunga, Ini Alasannya

Bank of England di Inggris dan The Fed di Amerika Serikat menurunkan suku bunga acuan.

Baca Selengkapnya
Kenaikan Suku Bunga BI Bak Minum Paracetamol, Begini Penjelasannya
Kenaikan Suku Bunga BI Bak Minum Paracetamol, Begini Penjelasannya

Menaikkan suku bunga tinggi pun tidak cukup membantu pelemahan rupiah terhadap dolar Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Ini Alasan Sebenarnya Bank Indonesia Terpaksa Masih Tahan Suku Bunga Acuan
Terungkap, Ini Alasan Sebenarnya Bank Indonesia Terpaksa Masih Tahan Suku Bunga Acuan

Erwin menyatakan, penahanan BI 7 Days Reverse Reporter Rate (BI7DRR) ini juga bermaksud untuk menjaga nilai tukar Rupiah yang tengah dalam tekanan hebat.

Baca Selengkapnya
Begini Strategi Dirut Bank Mandiri Hadapi Fenomena Strong Dolar dan Ketidakpastian EkonomI Global
Begini Strategi Dirut Bank Mandiri Hadapi Fenomena Strong Dolar dan Ketidakpastian EkonomI Global

Bank Mandiri akan terus fokus pada dominasi di bisnis nasabah prinsipal atau wholesale.

Baca Selengkapnya
Demi Rupiah, BI Tahan Suku Bunga di Level 6,25 Persen
Demi Rupiah, BI Tahan Suku Bunga di Level 6,25 Persen

Bank Indonesia mempertahankan suku bunga acuan di level 6,25 persen demi menjaga stabilitas Rupiah.

Baca Selengkapnya
Solusi Pakar Antisipasi Dampak Perang Iran Vs Israel: Produksi Dalam Negeri Harus Diperkuat
Solusi Pakar Antisipasi Dampak Perang Iran Vs Israel: Produksi Dalam Negeri Harus Diperkuat

Pemerintah juga diminta menekan impor barang pangan dan barang konsumsi

Baca Selengkapnya
Stabilkan Rupiah, BI Naikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6 Persen
Stabilkan Rupiah, BI Naikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6 Persen

Bank Indonesia (BI) menaikkan suku bunga acuan menjadi 6 persen.

Baca Selengkapnya
Banggar Sebut Nilai Tukar dan Suku Bunga SBN Tahun 2025 Masih Bisa Turun
Banggar Sebut Nilai Tukar dan Suku Bunga SBN Tahun 2025 Masih Bisa Turun

Banggar DPR RI meyakini pemerintah dapat menurunkan target nilai tukar Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat (USD) pada RAPBN 2025.

Baca Selengkapnya
The Fed Tahan Suku Bunga, Para Investor Indonesia Harus Apa?
The Fed Tahan Suku Bunga, Para Investor Indonesia Harus Apa?

Rupiah diprediksi akan terus melemah hingga beberapa bulan ke depan

Baca Selengkapnya
Ketidakpastian Ekonomi Global Justru Untungkan Indonesia, Begini Penjelasannya
Ketidakpastian Ekonomi Global Justru Untungkan Indonesia, Begini Penjelasannya

Bank Indonesia melihat inflasi di Amerika Serikat mendekati inflasi jangka menengah.

Baca Selengkapnya