Darmin sebut Palapa Ring jadi proyek prioritas pemerintah
Merdeka.com - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution mengatakan proyek Palapa Ring Paket Tengah menjadi salah satu proyek prioritas yang mendapat dukungan dari Komite Percepatan Penyiapan Infrastruktur Prioritas (KPPIP). Sebab, proyek ini memiliki efek berkelanjutan (multiplier effect) dalam mendorong pertumbuhan ekonomi.
"Proyek ini adalah proyek yang sangat penting bagi masa depan karena masa depan ini betul-betul diwarnai dengan teknologi. Sehingga saya sebagai Ketua KPPIP, proyek ini termasuk dalam satu dalam tiga puluh proyek prirotas," ujar Darmin di kantornya, Jakarta, Jumat (4/3).
Dia menambahkan, dengan skema Kerjasama Pemerintah Badan Usaha (KPBU), Darmin meyakini progres dari proyek penyediaan infrastruktur layanan jaringan serat optik ini bisa menjadi yang tercepat.
-
Bagaimana Pertamina mendorong pertumbuhan ekonomi? 'Karena inilah kekuatan Indonesia,'ujar Nicke.
-
Bagaimana IKN mendorong pertumbuhan ekonomi? UU Nomor 21 Tahun 2023 mengamanatkan pertumbuhan ekonomi inklusif dan merata, mencapai pertumbuhan ekonomi Indonesia-sentris dan pembangunan IKN melalui penguatan peran Otorita IKN, didukung lintas sektor.
-
Bagaimana pertumbuhan ekonomi bisa dicapai? Pengembangan kuantitas produksi berikut umumnya disebabkan oleh semakin majunya teknologi, adanya inovasi bisnis yang efisien serta eskalasi minat konsumen pada tren tertentu.
-
Mengapa Menko Perekonomian mendorong pengembangan infrastruktur? Pengembangan infrastruktur yang signifikan akan terus dilanjutkan sebagaimana dijelaskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045 guna mewujudkan visi strategis 100 tahun Indonesia.
-
Apa target pertumbuhan ekonomi Indonesia? Badan Anggaran (Banggar) DPR RI dan Pemerintah menyepakati target sasaran pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun 2025 mendatang berada pada rentang 5,3 persen sampai 5,6 persen.
"Ini pertanda positif bagi upaya proyek infrastruktur nasional. Utamanya yang menggunakan skema KPBU. Dari capaiannya, Palapa Ring ini memperlihatkan hal baik. Jika para pemangku kepentingan melakukan pekerjaan rumahnya, progres bisa berjalan lebih cepat," jelas dia.
Darmin berharap, proyek ini akan berjalan dengan lancar. Alasannya, selain untuk memberikan pelayanan optimal kepada masyarakat, jaringan optik ini bisa memberikan manfaat bagi kesejahteraan rakyat dan mendorong perekonomian negara.
(mdk/sau)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Proyek tanggul laut raksasa yang sesungguhnya berada di Semarang-Demak.
Baca SelengkapnyaMenko Airlangga menyebut keberadaan Giant Sea Wall atau tanggul laut raksasa di sejumlah wilayah pesisir sangat penting.
Baca SelengkapnyaPercepatan pembangunan sangat berperan vital dan perlu adanya kebijakan satu peta atau One Map Policy.
Baca SelengkapnyaProyek IKN Nusantara masuk dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045.
Baca SelengkapnyaJokowi menyebut, sejak awal pemerintahannya, ia memang berfokus pada pembangunan infrastruktur.
Baca SelengkapnyaPolitikus Golkar Dave Laksono mendukung rencana pemerintah melanjutkan proyek tanggul laut raksasa (giant sea wall)
Baca SelengkapnyaPelabuhan Patimban dapat menampung sebanyak 223 ribu Completely Built Up (CBU) atau tembus lebih dari 100 persen.
Baca SelengkapnyaPencanangan yang dilakukan oleh Wapres tersebut dapat memacu sinergi antara pemerintah pusat dan Pemprov Papua Pegunungan.
Baca SelengkapnyaKuota rumah subsidi skema FLPP di 2025 akan menyesuaikan dengan program presiden Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaAnggaran infrastruktur ini juga akan digunakan untuk membangun infrastruktur di IKN Nusantara.
Baca SelengkapnyaHKI berharap dengan adanya RPP ini, sektor industri di Indonesia dapat terus tumbuh dan berkembang dengan pesat.
Baca SelengkapnyaSaid Abdullah, mengatakan DPR dan pemerintah telah mengupayakan APBN 2025 ini menjadi jembatan transisi pemerintahan.
Baca Selengkapnya