Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Darmin sebut pengusaha tidak ikut Tax Amnesty tak bisa tidur nyenyak

Darmin sebut pengusaha tidak ikut Tax Amnesty tak bisa tidur nyenyak Darmin Nasution. ©2013 Merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Menteri Koordinator Perekonomian, Darmin Nasution, mengimbau agar pengusaha di Tanah Air segera berpartisipasi dalam program Tax Amnesty atau pengampunan pajak. Sebab, kata dia, pengusaha yang menyembunyikan hartanya dari pemerintah dipastikan tak bisa tidur nyenyak.

"Orang kan juga tak bisa lama-lama menyembunyikan asetnya. Kalau mau tidur nyenyak, ya selesaikan," ungkap Menko Darmin di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Jumat (30/9).

Menko Darmin juga mengungkapkan ada peningkatan signifikan penerimaan dana repatriasi pada akhir periode pertama. Sebab, sejumlah pengusaha ngebut melaporkan harta kekayaannya di detik akhir.

Orang lain juga bertanya?

Selain itu, pemerintah turut memberikan kelonggaran dalam sistem administrasi Tax Amnesty. "Nah dari sisi lain juga sebenarnya semakin banyak yang mengikuti (Tax Amnesty), maka makin banyak yang ikutan juga," tuturnya.

Di tempat terpisah, Dewan Pertimbangan Apindo Sofjan Wanandi mengatakan keberhasilan Tax Amnesty ini bukti kepercayaan pengusaha dengan pemerintah terjalin dengan baik.

Apindo bahkan memprediksi uang tebusan di akhir periode I akan tembus Rp 100 triliun. "Dalam sejarah ini kolaborasi yang erat. Walau program ini terkendala PMK yang dicicil, belum juga dengan kinerja di Dirjen pajak dan negara tetangga yang kurang senang, tapi kita mencatat sejarah," ujarnya.

Sofjan juga mendorong pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UKM) juga ikut berpartisipasi Tax Amnesty. "UKM juga diharapkan untuk memanfaatkan program pengampunan pajak karena UKM tidak dapat berjalan maksimal tanpa ada kewajiban untuk membayar pajak."

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: PEDAS! Presiden Jokowi Sindir Banyak Pengusaha Sukses Takut Dikejar Pajak
VIDEO: PEDAS! Presiden Jokowi Sindir Banyak Pengusaha Sukses Takut Dikejar Pajak

Presiden Jokowi menyebut masih ada pemilik usaha yang takut dikejar pajak

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Minta Aset Negara Tak Dibiarkan Tertidur: Harus Beri Manfaat ke Ekonomi
Sri Mulyani Minta Aset Negara Tak Dibiarkan Tertidur: Harus Beri Manfaat ke Ekonomi

Sri Mulyani meminta barang milik negara (BMN) harus menjadi sumber penerimaan negara.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Gebrakan Anies Pajakin 100 Orang Terkaya RI, Tak Ingin Sebut Wajib Pajak Pakai Binatang
VIDEO: Gebrakan Anies Pajakin 100 Orang Terkaya RI, Tak Ingin Sebut Wajib Pajak Pakai Binatang

Anies mengatakan akan menarik pajak di 100 orang terkaya di Indonesia, yang lebih berkeadilan

Baca Selengkapnya
Prabowo Mau Paksa Pengemplang Pajak Sawit Setor Rp300 Triliun ke Negara
Prabowo Mau Paksa Pengemplang Pajak Sawit Setor Rp300 Triliun ke Negara

Dalam waktu dekat para pengusaha tersebut akan menyetor Rp189 triliun untuk tahap pertama.

Baca Selengkapnya
Anies Beberkan Intimidasi ke Pengusaha yang Bantu Kegiatan Politiknya, Duga Peran Alat Negara
Anies Beberkan Intimidasi ke Pengusaha yang Bantu Kegiatan Politiknya, Duga Peran Alat Negara

Anies menyebut banyak pengusaha yang berinteraksi dan membantunya mengalami pemeriksaan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Anies Ungkap Pengusaha Kakap Takut Merapat, Sedikit Mendekat Dicari 'Dosanya'
VIDEO: Anies Ungkap Pengusaha Kakap Takut Merapat, Sedikit Mendekat Dicari 'Dosanya'

Mantan Gubernur DKI itu, hanya pengusaha kecil hingga menengah yang mau mendekat

Baca Selengkapnya
Anies Harap RUU Perampasan Aset Disahkan: Apa Sih Yang Paling Ditakuti Koruptor? Miskin!
Anies Harap RUU Perampasan Aset Disahkan: Apa Sih Yang Paling Ditakuti Koruptor? Miskin!

Anies bicara bagaimana korupsi terjadi. Kasus-kasus yang ditangani KPK kebanyakan karena didorong oleh keserakahan.

Baca Selengkapnya
Anies Akui Pengusaha Besar Takut Modali Nyapres: Habis Bertemu Perusahaannya Diperiksa Pajak
Anies Akui Pengusaha Besar Takut Modali Nyapres: Habis Bertemu Perusahaannya Diperiksa Pajak

Anies bercerita, ada pengusaha yang pernah diperiksa pajaknya usai membantunya dalam kegiatan politik relawan.

Baca Selengkapnya
Anies soal Pajaki Orang Kaya: Emang Ada Utang Budi Apa?
Anies soal Pajaki Orang Kaya: Emang Ada Utang Budi Apa?

Pasangan AMIN bakal menagih pajak 100 orang terkaya di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Bahlil: Pemilu Boleh Memanas, Tapi Jangan Sampai Bikin Investor Kabur!
Bahlil: Pemilu Boleh Memanas, Tapi Jangan Sampai Bikin Investor Kabur!

Dia pun meminta agar para capres dan cawapres bisa menyampaikan gagasan sesuai dengan data yang benar.

Baca Selengkapnya
RUU Tax Amnesty Masuk Prolegnas 2025, Analis: Kebijakan Kurang Ideal dan Ciptakan Rasa Ketidakadilan
RUU Tax Amnesty Masuk Prolegnas 2025, Analis: Kebijakan Kurang Ideal dan Ciptakan Rasa Ketidakadilan

Tax amnesty ini akan memberikan rasa ketidakadilan terhadap wajib pajak yang telah patuh.

Baca Selengkapnya
Menko Airlangga: Pemda Boleh Pungut Tarif Pajak Karaoke hingga Kelab Malam di Bawah 40 Persen
Menko Airlangga: Pemda Boleh Pungut Tarif Pajak Karaoke hingga Kelab Malam di Bawah 40 Persen

Hal ini diharapkan akan mampu memberikan angin segar bagi pelaku usaha dan dapat menjaga iklim usaha agar tetap kondusif.

Baca Selengkapnya