Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Di depan bos IMF, Presiden Jokowi banggakan UMKM dalam negeri

Di depan bos IMF, Presiden Jokowi banggakan UMKM dalam negeri Presiden Jokowi dan Managing Director IMF Christine Lagarde blusukan ke Tanah Abang. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak Direktur International Monetary Fund (IMF) Christine Lagarde melakukan blusukan ke Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat. Dia pun membanggakan sektor usaha mikro kecil menengah (UMKM) di Indonesia yang mengalami pertumbuhan pesat.

"Siang hari ini saya datang ke Pasar Tanah Abang untuk menunjukkan kepada Ibu Madame Christine Lagarde bahwa sektor usaha kecil, sektor usaha menengah, usaha mikro itu banyak sekali di negara kita Indonesia," ungkap Jokowi di Tanah Abang, Senin (26/2).

Mantan Gubernur DKI Jakarta ini menyebut, kios di Tanah Abang sudah mencapai 19.000. Ini menunjukkan, basis usaha kecil menengah di Tanah Air sangat besar. "Ini sebuah kekuatan besar," ucap dia.

Di sela-sela blusukan, Jokowi dan Lagarde sempat mampir di toko Luis True. Di sini, Lagarde membeli sejumlah oleh-oleh, di antaranya baju koko.

"Baju biru koko untuk suami, oleh-oleh suami," singkat Jokowi.

Jokowi menambahkan, saat melakukan pertemuan tertutup dengan delegasi IMF di Istana Merdeka pada Senin pagi, dirinya bertanya kepada Christine Lagarde mengenai upaya menghadapi keterbukaan digitalisasi ekonomi. Lagarde lalu menjelaskan secara detail langkah yang harus ditempuh oleh para pelaku ekonomi.

"Beliau menyampaikan rumusan-rumusannya biar beliau nanti yang langsung menyampaikan," kata Jokowi.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Minta Bank Tak Tebang Pilih Beri Kredit UMKM: Jangan Cuma Lihat Agunan, Lihat Juga Prospeknya
Jokowi Minta Bank Tak Tebang Pilih Beri Kredit UMKM: Jangan Cuma Lihat Agunan, Lihat Juga Prospeknya

Presiden Jokowi meminta agar perbankan mempermudah pemberian kredit kepada UMKM.

Baca Selengkapnya
Jokowi Ingin UMKM Kuasai Pasar Domestik, tapi Jangan Lupakan Pasar Global
Jokowi Ingin UMKM Kuasai Pasar Domestik, tapi Jangan Lupakan Pasar Global

Jokowi berharap, pameran BRI UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR ini dapat mempertemukan UMKM dengan para pembeli (buyer) baik dalam negeri maupun luar negeri.

Baca Selengkapnya
Kisah Nasabah PNM Mekaar, Ambil Kredit Rp5 Juta Kini Bisa Ekspor Produk Hingga ke Malaysia dan Brunei Darussalam
Kisah Nasabah PNM Mekaar, Ambil Kredit Rp5 Juta Kini Bisa Ekspor Produk Hingga ke Malaysia dan Brunei Darussalam

Jokowi menegaskan, pembukaan akses tersebut yang perlu didorong pada UMKM. Sehingga menciptakan peluang-peluang pasar baru bagi produknya.

Baca Selengkapnya
Jokowi Klaim Pembangunan IKN Dongkrak Ekonomi di Kaltim: Sudah di Atas 7 Persen, Tinggi Sekali
Jokowi Klaim Pembangunan IKN Dongkrak Ekonomi di Kaltim: Sudah di Atas 7 Persen, Tinggi Sekali

Jokowi menyebut, pertumbuhan ekonomi di Kalimantan Timur mencapai angka 7 persen.

Baca Selengkapnya
Jokowi Soroti Kredit Bank Masih Rendah ke UMKM, Baru Capai 19 Persen
Jokowi Soroti Kredit Bank Masih Rendah ke UMKM, Baru Capai 19 Persen

Padahal, lanjut Jokowi, dukungan kredit perbankan amat diperlukan pelaku UMKM dalam menjalankan maupun mengembangkan skala bisnisnya.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Banggakan Produk UMKM 'Mama Muda' Depan Menteri dan Pengusaha
VIDEO: Jokowi Banggakan Produk UMKM 'Mama Muda' Depan Menteri dan Pengusaha

Dengan bangga, Jokowi memamerkan dua produk UMKM di depan para menteri dan pengusaha

Baca Selengkapnya
Serahkan Sertifikat Halal ke 223 UMKM, Mendag: Demi Indonesia Jadi Negara Maju
Serahkan Sertifikat Halal ke 223 UMKM, Mendag: Demi Indonesia Jadi Negara Maju

Zulkifli Hasan memastikan pemerintah tidak membual untuk memajukan UMKM.

Baca Selengkapnya
Jokowi Senang Banyak Investor Swasta Masuk IKN
Jokowi Senang Banyak Investor Swasta Masuk IKN

Menurutnya, optimisme swasta berperan untuk menggerakan ekonomi nasional.

Baca Selengkapnya
Wamenperin: Serap 12,3 Juta Tenaga Kerja, IKM Wujudkan Pemerataan dan Pengentasan Kemiskinan
Wamenperin: Serap 12,3 Juta Tenaga Kerja, IKM Wujudkan Pemerataan dan Pengentasan Kemiskinan

Kemenperin mencatat industri tersebut mencakup 99,7 persen dari total unit usaha industri di Indonesia, menyerap 12,37 juta tenaga kerja.

Baca Selengkapnya
Menaker Dorong Perusahaan Beri Perhatian ke UMKM
Menaker Dorong Perusahaan Beri Perhatian ke UMKM

Dukungan tersebut harus menjadi motivasi bagi perusahaan lain agar memiliki perhatian yang sama kepada UMKM.

Baca Selengkapnya
Jokowi Puji BRI Jadi Bank Terbesar Salurkan KUR, tapi Porsi Indonesia Masih Kalah dari China & India
Jokowi Puji BRI Jadi Bank Terbesar Salurkan KUR, tapi Porsi Indonesia Masih Kalah dari China & India

Pembiayaan UMKM harus dipermudah, karena penyaluran kredit perbankan ke UMKM baru 21 persen dari total kredit yang ada.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Subsidi Bunga KUR Setara Bangun 40 Waduk
Jokowi: Subsidi Bunga KUR Setara Bangun 40 Waduk

Anggaran subsidi KUR tersebut setara dengan membangun sebanyak 40 unit waduk.

Baca Selengkapnya