Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Di NTT, Menteri Rini Serahkan Bantuan Broandband Learning Center

Di NTT, Menteri Rini Serahkan Bantuan Broandband Learning Center Rini Soemarno. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) menyalurkan bantuan untuk masyarakat di Nusa Tenggara Timur. Hal ini merupakan wujud komitmen kehadiran nyata BUMN di tengah-tengah masyarakat Indonesia.

Bantuan yang diberikan berupa perbaikan sarana sekolah dan penyediaan Broadband Learning Center (BLC) di SMP Negeri Satu Atap Pulau Messah, Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat serta bantuan sambungan sarana elektrifikasi untuk 400 KK di Nusa Tenggara Timur.

Menteri BUMN, Rini Soemarno didampingi Direktur Utama Telkom Ririek Adriansyah berkesempatan melakukan peninjauan ke SMP Negeri Satu Atap Pulau Messah serta berkunjung dan menyerahkan bantuan kepada masyarakat penerima manfaat sambungan elektrifikasi pada Minggu (6/10) lalu.

Dalam kunjungan ke sekolah, Rini berinteraksi dengan sejumlah siswa yang sedang membaca buku elektronik koleksi Pustaka Digital (PaDi) serta berpesan agar mereka lebih giat belajar dan banyak membaca buku untuk menambah wawasan dan pengetahuan.

Rini mengapresiasi semangat sinergi BUMN yang saling bahu membahu memberikan manfaat bagi masyarakat Indonesia, baik berupa renovasi dan penyediaan fasilitas sekolah maupun sambungan elektrifikasi.

Sementara untuk Pustaka Digital yang sudah disediakan oleh Telkom di SMP Negeri Satu Atap, Rini berharap bisa dimanfaatkan semaksimal mungkin tak hanya untuk meningkatkan minat baca, namun juga untuk menambah pengetahuan siswa siswi generasi penerus bangsa.

"Sebagai perusahaan milik negara, Telkom ingin memberikan manfaat sebesar-besarnya bagi masyarakat melalui penyediaan infrastruktur dan layanan ICT terbaik, serta menghadirkan konektivitas merata di seluruh Indonesia," kata Ririek.

Ririek menegaskan, penyediaan sarana BLC dengan Pustaka Digital merupakan wujud komitmen Telkom untuk mencerdaskan bangsa dengan kemudahan akses bacaan serta memajukan generasi muda Indonesia yang berdaya saing, tak hanya di domestik namun hingga mancanegara.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sambut HUT ke-78 RI, Taman Bacaan Pelangi Resmikan 19 Perpustakaan Ramah Anak di Nagekeo
Sambut HUT ke-78 RI, Taman Bacaan Pelangi Resmikan 19 Perpustakaan Ramah Anak di Nagekeo

Sambut HUT ke-78 RI, Taman Bacaan Pelangi Resmikan 19 Perpustakaan Ramah Anak di Nagekeo

Baca Selengkapnya
Bangkitkan Semangat Ratusan Pelajar SDN Menteng 01, IMDE dan YPP Indosiar-SCTV Gelar Literasi Media
Bangkitkan Semangat Ratusan Pelajar SDN Menteng 01, IMDE dan YPP Indosiar-SCTV Gelar Literasi Media

IMDE bersama Yayasan Pundi Amal Peduli Kasih (YPP) SCTV-Indosiar, mengadakan kegiatan literasi digital di SDN 01, Menteng, Jakarta Pusat.

Baca Selengkapnya
Ratusan Pelajar SDN Balimester 01 Semangat Ikuti Literasi Media oleh IMDE dan YPP Indosiar-SCTV
Ratusan Pelajar SDN Balimester 01 Semangat Ikuti Literasi Media oleh IMDE dan YPP Indosiar-SCTV

Penyuluhan ini dirancang dengan semenarik mungkin, menyajikan berbagai aktivitas pembelajaran seperti membaca dongeng bersama, tanya jawab

Baca Selengkapnya
Tak Hanya Jaga Ketahanan Pangan, BUMN Pupuk Terapkan Cara Ini untuk Dukung Sektor Pendidikan di Tanah Air
Tak Hanya Jaga Ketahanan Pangan, BUMN Pupuk Terapkan Cara Ini untuk Dukung Sektor Pendidikan di Tanah Air

Perusahaan secara aktif terus berupaya mendukung berbagai program untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan literasi.

Baca Selengkapnya
FOTO: Keseruan Penyandang Difabel Tingkatkan Minat Baca Lewat Perpustakaan Keliling
FOTO: Keseruan Penyandang Difabel Tingkatkan Minat Baca Lewat Perpustakaan Keliling

Perpustakaan keliling merupakan salah satu upaya pemerintah untuk mendongkrak tingkat literasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Melalui Ruang Pintar, PNM Hadirkan Program Belajar Gratis di Pelosok Negeri
Melalui Ruang Pintar, PNM Hadirkan Program Belajar Gratis di Pelosok Negeri

Hingga saat ini sebanyak 125 Ruang Pintar aktif telah digunakan pleh 4.915 anak di seluruh Indonesia

Baca Selengkapnya
Gibran Bagi-Bagi Susu dan Buku Tulis untuk Santri Ponpes Asshiddiqiyah 2 Tangerang
Gibran Bagi-Bagi Susu dan Buku Tulis untuk Santri Ponpes Asshiddiqiyah 2 Tangerang

Cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka mengunjungi Pondok Pesantren (Ponpes) Asshiddiqiyah 2, Batu Ceper, Kota Tangerang, Banten, Senin (4/12).

Baca Selengkapnya
Dorong Peningkatan Literasi, Gedung Perpustakaan Siak Senilai Rp9,2 Miliar Resmi Beroperasi
Dorong Peningkatan Literasi, Gedung Perpustakaan Siak Senilai Rp9,2 Miliar Resmi Beroperasi

Kabupaten Siak di Provinsi Riau akhirnya memiliki perpustakaan umum baru sebagai pengganti fasilitas sebelumnya yang berada di Jalan Raja Kecik.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Melalui Perpusnas akan Kirim Pesan Berantai Permudah Akses Literasi Masyarakat
Pemerintah Melalui Perpusnas akan Kirim Pesan Berantai Permudah Akses Literasi Masyarakat

Adin menjelaskan, kegemaran membaca di satuan pendidikan sudah berkembang melalui sekolah maupun perguruan tinggi.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kemendikbudristek Ajak Anak-Anak Membaca Buku untuk Mengurangi Bosan Saat Menunggu Bus di Terminal
FOTO: Kemendikbudristek Ajak Anak-Anak Membaca Buku untuk Mengurangi Bosan Saat Menunggu Bus di Terminal

Kemendikbudristek membagikan buku secara cuma-cuma di Teriminal Kalideres, Jakarta.

Baca Selengkapnya
HUT ke-25, Milenial PNM Berbagi Asa Bersama Siswa SLB Rawinala
HUT ke-25, Milenial PNM Berbagi Asa Bersama Siswa SLB Rawinala

Direktur Utama PNM, Arief Mulyadi mendorong generasi muda untuk peka terhadap mereka yang membutuhkan.

Baca Selengkapnya
Kutai Timur Punya 40 Perpustakaan yang Tersebar hingga ke Desa
Kutai Timur Punya 40 Perpustakaan yang Tersebar hingga ke Desa

Pemerintah Kabupaten Kutai Timur telah membentuk setidaknya 40 perpustakaan sebagai upaya meningkatkan minat baca,

Baca Selengkapnya