Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Diresmikan Jokowi 1 Agustus, kawasan GBK siap digunakan untuk Asian Games

Diresmikan Jokowi 1 Agustus, kawasan GBK siap digunakan untuk Asian Games Menteri Basuki di GBK. Deny ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono menyebut bahwa seluruh venue dan fasilitas di kawasan Gelora Bung Karno (GBK) hampir selesai. Rencananya, kawasan tersebut bisa diresmikan pada 1 Agustus 2018 oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Menteri Basuki menjelaskan, venue dan fasilitas seperti arena Squash, Cofftea, tempat parkir bertingkat (elevated parking) dan tungku api Asian Games (cauldron) sudah selesai.

"GBK semua sudah clear, sudah selesai semua. Yang sisa kemarin Squash kita sudah bisa main tadi di sana. Sudah selesai 100 persen. Kemudian cofftea house sudah. Elevated parking dua sudah selesai semua. Cauldron nanti tanggal 25 (Juli) sore kita coba gasnya, sudah 98 persen," ujar dia di kawasan Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Minggu (22/7).

‎Menurut dia, saat ini hanya tinggal proses pembersihan agar terlihat lebih rapi dan bersih.‎ Hal tersebut ditargetkan tidak membutuhkan waktu lama. "Sudah ready to use. Sudah 99 koma sekian persen. Tinggal pembersihan," ungkap dia.

Rencananya, pada 1 Agustus 2018 kawasan GBK, serta ditambah dengan venue lain di DKI Jakarta seperti jetsky di pantai Ancol akan diresmikan oleh Presiden Jokowi. Selanjutnya venue dan fasilitas tersebut akan dipergunakan pada Asian Games 2018 yang dibuka pada 18 Agustus mendatang.

‎"Tanggal 1 (Agustus), saya coba kirim surat ke Presiden untuk semua keseluruhan GBK dan kawasannya. ‎Itu patung Bung Karno, cauldron, squash, cofftea, dua lapangan parkir, jetsky dan perahu layar yang di Ancol akan coba diresmikan sekaligus," tandas dia.

Reporter: Septian Deny

Sumber: Liputan6.com

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sejarah Pembangunan Stadion GBK, Tempat Kampanye Akbar Prabowo-Gibran
Sejarah Pembangunan Stadion GBK, Tempat Kampanye Akbar Prabowo-Gibran

Pembangunan kawasan GBK bermula pada saat ASEAN Games III 1957 di Tokyo, Indonesia ditunjukan untuk menjadi penyelenggaraan Asian games IV pada tahun 1962.

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Indonesia Arema: Pembangunan Sangat Cepat dengan Biaya Rp640 Miliar
Jokowi Resmikan Indonesia Arema: Pembangunan Sangat Cepat dengan Biaya Rp640 Miliar

Indonesia Arena bisa digunakan untuk event-event olahraga seperti basket, badminton, futsal, voli, hingga tempat konser dengan kapasitas besar.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bangun Pusat Pelatihan Atlet Paralimpiade di Karanganyar Senilai Rp409 Miliar
Jokowi Bangun Pusat Pelatihan Atlet Paralimpiade di Karanganyar Senilai Rp409 Miliar

Paralympic Training Center dibangun diatas tanah seluas 8 hektar atau 80.000 m² dan akan menghabiskan anggaran sekitar Rp409 milliar

Baca Selengkapnya
FOTO: Didampingi Pejabat Menteri hingga Selebriti, Presiden Jokowi Resmikan Indonesia Arena Senilai Rp640 Miliar
FOTO: Didampingi Pejabat Menteri hingga Selebriti, Presiden Jokowi Resmikan Indonesia Arena Senilai Rp640 Miliar

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menandatangani prasasti peresmian gedung Indonesia Arena di kawasan Gelora Bung Karno.

Baca Selengkapnya
Cek Kesiapan PON XXI, Pj Gubernur Sumut Sambangi Venue Bowling hingga Karate
Cek Kesiapan PON XXI, Pj Gubernur Sumut Sambangi Venue Bowling hingga Karate

Ini bertujuan untuk menguji kesiapan venue dan juga Sumber Daya Manusia (SDM) dalam penyelenggaraan PON XXI Aceh-Sumut.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Presiden Jokowi Ngakak Lihat Menteri Basuki jadi Drumer Band Cokelat
VIDEO: Momen Presiden Jokowi Ngakak Lihat Menteri Basuki jadi Drumer Band Cokelat

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan peresmian Indoor Multifunction Stadium (IMS) atau Indonesia Arena di Jakarta.

Baca Selengkapnya
GBK Ditutup Sementara untuk Masyarakat Umum Selama KTT ASEAN 2023
GBK Ditutup Sementara untuk Masyarakat Umum Selama KTT ASEAN 2023

GBK akan ditutup sementara untuk masyarakat umum selama gelaran KTT ASEAN.

Baca Selengkapnya
FOTO: Mengintip Lokasi Gala Dinner KTT ASEAN di Hutan Kota GBK, Berlatar Gedung Pencakar Langit Jakarta
FOTO: Mengintip Lokasi Gala Dinner KTT ASEAN di Hutan Kota GBK, Berlatar Gedung Pencakar Langit Jakarta

Gala dinner KTT ASEAN akan dilaksanakan di Hutan Kota Gelora Bung Karno (GBK) by Plataran pada Rabu (6/9) malam.

Baca Selengkapnya
Resmikan Indonesia Arena, Kelakar Jokowi: Saya Yakin Banyak Digunakan Konser, yang Mau Silahkan Daftar
Resmikan Indonesia Arena, Kelakar Jokowi: Saya Yakin Banyak Digunakan Konser, yang Mau Silahkan Daftar

"Jadi sekarang yang mau konser silahkan segera daftar," kelakar Jokowi.

Baca Selengkapnya
Begini Kesiapan Infrastruktur untuk Presiden Berkantor di IKN
Begini Kesiapan Infrastruktur untuk Presiden Berkantor di IKN

Demikian juga dengan infrastruktur hunian yakni apartemen untuk ASN di mana 14 tower apartemen ASN sudah selesai dibangun.

Baca Selengkapnya
Ini Catatan Presiden Jokowi untuk Penyelenggaraan PON XXI di Aceh dan Sumatera Utara
Ini Catatan Presiden Jokowi untuk Penyelenggaraan PON XXI di Aceh dan Sumatera Utara

Dito memastikan, venue untuk pertandingan akan selesai akhir Juli dan bisa langsung digunakan.

Baca Selengkapnya
Pesta Kembang Api Meriahkan Pembukaan PON XXI di Aceh, Jokowi: Teurimong Geunaseh
Pesta Kembang Api Meriahkan Pembukaan PON XXI di Aceh, Jokowi: Teurimong Geunaseh

Jokowi menyampaikan rasa terima kasih kepada pemerintah dan masyarakat Aceh sebagai tuan rumah pembukaan PON. Ucapan itu disampaikannya dalam bahasa Aceh.

Baca Selengkapnya