Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Erick Thohir dan Menhub Budi Apresiasi Kemampuan Adaptasi PT KAI Saat pandemi

Erick Thohir dan Menhub Budi Apresiasi Kemampuan Adaptasi PT KAI Saat pandemi Ilustrasi Kereta Api. bumn.go.id ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengapresiasi langkah PT Kereta Api Indonesia (KAI) untuk terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat selama 75 tahun. Selain itu, dia juga mengapresiasi PT KAI yang mampu beradaptasi di masa pandemi ini.

"Selamat untuk Bapak Didiek Hartantyo beserta jajaran direksi, 75 tahun sudah kereta api Indonesia menyambung Asa dan mimpi masyarakat Indonesia. Setelah bertahun-tahun menjadi alat transportasi yang bisa membawa sejumlah besar penumpang. Di masa pandemi ini harus rehat sejenak mengurangi penumpang, tetapi terus memperbaiki diri," kata Erick di acara Puncak Perayaan HUT ke-75 KAI secara virtual, Senin (28/9).

Menurutnya, sesuai dengan pesan Presiden kita harus bajak momentum krisis untuk melakukan lompatan lompatan besar. Dirinya percaya keberhasilan sebuah organisasi bukan lahir dari kehebatan masing-masing orang secara individu.

Orang lain juga bertanya?

"Tetapi keberhasilan lahir dari gotong-royong semua pihak yang ada di dalamnya, sekali lagi selamat untuk kereta api Indonesia," ujarnya.

Dalam kesempatan yang sama, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi memuji PT KAI yang mampu menyesuaikan diri dari berbagai situasi dan kondisi khususnya saat pandemi covid-19, dan masih bisa melayani pelanggan Kereta Api sesuai dengan protokol Kesehatan.

"Menjalankan bisnis kereta api yang kini semakin diminati oleh masyarakat tentu banyak menghadapi masalah, keinginan atau dari para pelanggan. Namun KAI memberikan bentuk nyata solusi, salah satunya melalui inovasi teknologi yang dapat dirasakan oleh seluruh kalangan aplikasi Kai access salah satu contoh inilah sifat KAI yang solutif," ujar Budi.

Dia menilai selama ini KAI tidak pernah ragu dalam memberikan pelayanan, selalu prima dan selalu mengedepankan keselamatan pada pelanggan, baik internal maupun eksternal. Menurutnya, KAI menunjukkan akselerasi pertumbuhan perusahaan melalui inovasi, kemajuan teknologi, dan manajemen yang baik yang ditujukan untuk masyarakat.

"Ini lah sifat kolaboratif KAI sehingga serta pelayanan keduanya saling mengisi, kerjasama dan berkolaborasi untuk menciptakan satu kesatuan yang utuh di tubuh KAI, agar KAI selalu menjadi ekosistem transportasi di Indonesia," pungkas Budi.

Reporter: Tira Santia

Sumber: Liputan6.com

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Erick Thohir Ungkap Perjuangan Membangun Kereta Cepat Jakarta-Bandung, Sampai Ada Demo
Erick Thohir Ungkap Perjuangan Membangun Kereta Cepat Jakarta-Bandung, Sampai Ada Demo

Erick mengungkap adanya tantangan selama proses pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung tersebut. Termasuk pandangan publik.

Baca Selengkapnya
Endang Tirtana Sebut Erick Thohir Berhasil Jadikan BUMN Kekuatan Ekonomi Indonesia
Endang Tirtana Sebut Erick Thohir Berhasil Jadikan BUMN Kekuatan Ekonomi Indonesia

Kontribusi BUMN kini tidak hanya sekadar memberikan sumbangan dividen.

Baca Selengkapnya
Ada Terduga Terorisme di Tubuh BUMN, Ini Pesan Tegas Erick Thohir
Ada Terduga Terorisme di Tubuh BUMN, Ini Pesan Tegas Erick Thohir

Beberapa waktu lalu seorang karyawan KAI di Bekasi, Jawa Barat diduga masuk dalam jaringan terorisme.

Baca Selengkapnya
Kualitas Rumah Subsidi Makin Baik, Erick Thohir: Lebih Bagus dari Rumah Almarhum Bapak Saya
Kualitas Rumah Subsidi Makin Baik, Erick Thohir: Lebih Bagus dari Rumah Almarhum Bapak Saya

Menteri BUMN Erick Thohir menghadiri acara akad massal kredit pemilikan rumah (KPR) yang disalurkan Bank BTN di Perumahan Puri Delta Tigaraksa.

Baca Selengkapnya
Erick Jajal Kereta Cepat Jakarta-Bandung: Tidak Kalah dengan Eropa
Erick Jajal Kereta Cepat Jakarta-Bandung: Tidak Kalah dengan Eropa

"kalau kita perbandingkan dengan Eropa, Amerika, Jepang ya memang ini tidak kalah," kata Erick Thohir.

Baca Selengkapnya
Erick Thohir Dinilai Peduli Terhadap UMKM Daerah
Erick Thohir Dinilai Peduli Terhadap UMKM Daerah

Erick dianggap sukses mendorong pengembangan UMKM di daerah.

Baca Selengkapnya
Raih Dukungan BPKP, KAI Komitmen Tingkatkan Kinerja Berkelanjutan
Raih Dukungan BPKP, KAI Komitmen Tingkatkan Kinerja Berkelanjutan

Direktur Utama KAI, Didiek Hartantyo, menyatakan bahwa pencapaian ini mencerminkan komitmen KAI untuk terus memperkuat tata kelola perusahaan.

Baca Selengkapnya
Di Depan PM Malaysia, Jokowi Pamer Keberhasilan BUMN era Erick Thohir
Di Depan PM Malaysia, Jokowi Pamer Keberhasilan BUMN era Erick Thohir

PM Malaysia, Anwar Ibrahim menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN.

Baca Selengkapnya
Di Bawah Kepemimpinan Erick Thohir, Investasi BUMN Diklaim Lebih Baik
Di Bawah Kepemimpinan Erick Thohir, Investasi BUMN Diklaim Lebih Baik

Reformasi dan transformasi sektor BUMN telah menjadi bagian dari solusi.

Baca Selengkapnya
Demi Perbaiki KAI, Sosok Ini Berani Kirim 3.000 Karyawan ke China dan Perancis untuk Studi Banding
Demi Perbaiki KAI, Sosok Ini Berani Kirim 3.000 Karyawan ke China dan Perancis untuk Studi Banding

Situasi yang buruk ini membuat banyak orang pesimis dan mengklaim kereta api tak akan bisa jadi moda transportasi yang lebih baik.

Baca Selengkapnya
18 Trainset LRT Jabodebek Masuk Bengkel, Erick Thohir: Jangan Lihat Sisi Negatifnya
18 Trainset LRT Jabodebek Masuk Bengkel, Erick Thohir: Jangan Lihat Sisi Negatifnya

LRT Jabodebek beroperasi hanya dengan 9 trainset dan 131 perjalanan.

Baca Selengkapnya
Erick Thohir Bangga Dapat Tanda Kehormatan dari Jokowi
Erick Thohir Bangga Dapat Tanda Kehormatan dari Jokowi

Presiden Joko Widodo memberikan tanda jasa dan kehormatan ini sebagai rangkaian Hari Kemerdekaan ke-79 RI. Pemberian tanda jasa dan kehormatan.

Baca Selengkapnya