Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Fitch nilai pembatasan harga dan volume bibit ayam temporer

Fitch nilai pembatasan harga dan volume bibit ayam temporer Ayam. ©2012 Merdeka.com/Shutterstock/Gravicapa

Merdeka.com - Lembaga pemeringkat internasional Fitch Ratings menilai bahwa kebijakan pemerintah membatasi harga dan volume bibit ayam atau Day Old Chicken (DOC) hanya bersifat sementara. Oleh karenanya, itu tidak berdampak terhadap rating perusahaan pakan ternak PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk (BB-/A+(idn)/Stabil) 

Demikian diungkapkan Fitch Ratings dalam siaran pers, kemarin.

"Pada pertengahan April, Kementerian Perdagangan memberlakukan batas maksimum harga DOC di Rp 3.200 per ekor dan penurunan volume DOC sebesar 15 persen untuk menjaga jumlah pasokan dan membantu peternak ayam skala kecil yang membeli DOC dan kemudian membesarkannya."

 Berdasarkan penjelasan kementerian peternak menjual ayam dan telur dengan harga yang lebih rendah ketimbang biaya produksi. Harga rata-rata Japfa untuk penjualan DOC pada 2013 adalah Rp 4.700 per ekor. Sehingga penetapan batas atas harga bibit ayam akan merugikan Japfa.

Fitch berharap pembatasan harga tersebut tidak diberlakukan secara ketat dan berkelanjutan. Ini didasarkan pada ekspektasi bahwa tingkat konsumsi unggas akan terus meningkat dalam jangka panjang. Biaya produksi yang berfluktuasi perlu dibebankan kepada konsumen untuk memastikan keberlangsungan produsen DOC. 

"Kami tidak mengharapkan pengaruh yang material terhadap profil kredit Japfa karena kami berpendapat peraturan ini bersifat jangka pendek."

Menurut Fitch, kerugian dari bisnis DOC tersebut bisa ditutupi oleh keuntungan yang diperoleh Japfa dari bisnis peternakan komersial menyusul adanya peningkatan harga ayam broiler selepas aturan terkait bibit ayam ini dikeluarkan.

(mdk/yud)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Produk Impor Ini Kebal dari Tren Rupiah yang Anjlok
Produk Impor Ini Kebal dari Tren Rupiah yang Anjlok

Belum ada pelaku industri agro mengeluh terkait pelemahan nilai tukar rupiah.

Baca Selengkapnya
Info Terbaru, Tarif Listrik Non Subsidi Tidak Naik hingga September 2024
Info Terbaru, Tarif Listrik Non Subsidi Tidak Naik hingga September 2024

Tarif adjustment listrik merupakan ketentuan tarif listrik bagi pelanggan non subsidi yang dievaluasi setiap tiga bulan secara berkala.

Baca Selengkapnya
BPS DKI: Inflasi Jakarta Agustus 2024 Tercatat 1,98 Persen
BPS DKI: Inflasi Jakarta Agustus 2024 Tercatat 1,98 Persen

Laju inflasi year on year terjadi karena adanya kenaikan harga kelompok makanan, minuman, dan tembakau sebesar 3,51 persen.

Baca Selengkapnya
Harga Ayam Naik Jelang Lebaran, Kemendag Salahkan Pedagang Perantara karena Ambil Untung Terlalu Besar
Harga Ayam Naik Jelang Lebaran, Kemendag Salahkan Pedagang Perantara karena Ambil Untung Terlalu Besar

Komoditas daging ayam broiler mengalami kenaikan yang cukup tinggi.

Baca Selengkapnya
Inspeksi di Pasar Tambun, Ini Temuan Satgas Pangan Polri
Inspeksi di Pasar Tambun, Ini Temuan Satgas Pangan Polri

Hasil temuan di lapangan bahwa sejumlah harga pangan terpantau dalam kondisi aman.

Baca Selengkapnya
Kebijakan Kemendag Ini Bikin Peternak Sapi Kesulitan Jual Susu
Kebijakan Kemendag Ini Bikin Peternak Sapi Kesulitan Jual Susu

Wakil Menteri Kementerian UKM menilai kebijakan Kemendag menyulitkan peternak sapi lokal.

Baca Selengkapnya
Segini Harga BBM Dijual SPBU Pertamina Berlaku Mulai Hari Ini
Segini Harga BBM Dijual SPBU Pertamina Berlaku Mulai Hari Ini

Kemudian harga BBM non-subsidi jenis Pertamax Green 95 tetap dijual Rp13.900 per liter.

Baca Selengkapnya
India, Bangladesh hingga Rusia Larang Ekspor Beras, Apa Dampaknya Bagi Indonesia?
India, Bangladesh hingga Rusia Larang Ekspor Beras, Apa Dampaknya Bagi Indonesia?

Sejauh ini volume beras impor yang tiba di Indonesia bukan berasal dari ketiga negara tersebut.

Baca Selengkapnya
Tarif Listrik Tak Naik Hingga Maret 2024
Tarif Listrik Tak Naik Hingga Maret 2024

Penyesuaian tarif tenaga listrik bagi pelanggan nonsubsidi dilakukan setiap tiga bulan mengacu pada perubahan terhadap realisasi parameter.

Baca Selengkapnya
Komunitas Otomotif Klaim Harga BBM Non-Subsidi Naik Tak Pengaruhi Konsumsi
Komunitas Otomotif Klaim Harga BBM Non-Subsidi Naik Tak Pengaruhi Konsumsi

Terkait kenaikan harga BBM non subsidi, Adjie sebagai konsumen mengaku memahami, apalagi memang sesuai regulasi dan sudah berlangsung lama.

Baca Selengkapnya
Alasan Harga BBM Pertamina Tetap Stabil Meski Harga Minyak Dunia Tinggi
Alasan Harga BBM Pertamina Tetap Stabil Meski Harga Minyak Dunia Tinggi

Pertamina tidak menaikkan harga BBM meski harga minyak dunia merangkak naik dan nilai tukar Rupiah terhadap Dollar Amerika Serikat melemah.

Baca Selengkapnya
Harga Telur Ayam Mulai Turun Jelang Idul Fitri, Ternyata Ini Pemicunya
Harga Telur Ayam Mulai Turun Jelang Idul Fitri, Ternyata Ini Pemicunya

Harga telur saat ini sudah mendekati harga acuan yang ditentukan pemerintah.

Baca Selengkapnya