Fraksi Demokrat Usir Peserta Rapat Kunjungan Kerja Komisi VII DPR
Merdeka.com - Komisi VII DPR RI mengusir beberapa peserta rapat koordinasi Kunjungan Kerja reses dengan eselon satu mitra kerja. Di antaranya Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM), Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan dan Kementerian Ristek dan Dikti.
Pimpinan Rapat, Ridwan Hisjam membuka rapat Senin (4/2) pukul 12.10 WIB, di ruang rapat Komisi VII DPR. Dia pun mengabsen satu per satu peserta rapat yang diundang. Di antaranya masing-masing Sekretaris Jenderal Kementerian yang menjadi mitra Komisi VII DPR.
Kepala Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) dan Kepala Badan Pengatur Kegiatan Hilir Migas (BPH Migas), Direksi PLN dan Pertamina. Perwakilan provinsi yang akan menjadi sasaran kunjungan kerja yaitu Bali, Sulawesi Tenggara,dan Papua Barat.
-
Siapa yang hadir di rapat kabinet? Jokowi mengaku Prabowo selalu menghadiri rapat dan sidang kabinet untuk konsolidasi, semenjak ditetapkan sebagai Presiden Terpilih RI.'Yang saya senang, sejak beliau (Prabowo) terpilih, sebagai presiden terpilih, persiapan menuju ke pelantikan itu betul-betul secara rencana kerja, program, dan lain-lain, transisinya berjalan dengan baik,' kata Jokowi dalam acara BNI Investor Daily Summit 2024 di Jakarta Convention Center, Jakarta, Selasa (8/10). Dikutip dari Antara.
-
Siapa yang mengadakan rapat kabinet perdana? Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menggelar rapat kabinet perdana bersama seluruh menteri di Istana Negara, Rabu (23/10).
-
Siapa yang hadir di rapat pembahasan revisi UU Kementerian Negara? Badan Legislasi DPR bersama Menpan RB Abdullah Azwar Anas, Menkum HAM Supratman Andi Agtas melakukan rapat pembahasan terkait revisi UU Kementerian Negara.
-
Siapa yang memimpin rapat paripurna DPR? Ketua DPR Puan Maharani menjelaskan alasan rapat paripurna DPR tidak lagi menyebutkan jumlah kehadiran anggota dewan secara virtual.
-
Apa yang diputuskan terkait kehadiran anggota DPR? “Karena memang setelah pemerintah mengumumkan masa pandemi berakhir, jadi di sekitar kantor DPR ini sekarang semua ya kehadiran itu adalah kehadiran fisik,“ ujar dia.
-
Siapa yang terlibat dalam pertemuan tersebut? Kepala Badan Perlindungan Pekerjaan Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani menemui Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam), Hadi Tjahyanto di Kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, Selasa (5/3/).
Di pertengahan rapat, salah satu anggota Komisi VII dari Fraksi Demokrat yang hadir Muhammad Natsir menanyakan beberapa kehadiran Sekretaris Jenderal (Sekjen) yang diwakilkan, di antaranya Sekjen KLHK dan Kementerian Ristek Dikti.
"KLHK Sekjennya mana?," tanya Natsir.
"Diwakili pak," jawab perwakilan Sekjen.
"Anda keluar saja!!," tegas Natsir.
"Kemenristek Sekjennya mana, panggil sekjennya ke sini," lanjut Natsir mengabsen.
Menurut Natsir, rapat tersebut tidak bisa diwakili sebab sebagai bentuk penghargaan mitra terhadap lembaga. "Bagaimana anda bisa menghargai lembaga ini, lembaga ini lembaga terhormat,"tuturnya.
Natsir pun melanjutkan mengabsen direksi Pertamina, namun belum ada yang hadir. Dia pun mengusir perwakilan direksi yang ada diruang rapt.
"Pertamina direksinya mana?, silakan keluar," tandasnya.
Setelah diusir, satu persatu perwakilan Sekjen dan direksi Pertamina pun meninggalkan ruangan.
Reporter: Pebrianto Eko Wicaksono
Sumber: Liputan6.com
(mdk/idr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Di tengah jalannya rapat, Menteri Erick mendadak dipanggil Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad
Baca SelengkapnyaDari 541 anggota dewan hanya 272 orang yang hadir. Sementara kursi pimpinan hanya satu orang yang absen.
Baca SelengkapnyaPansus angket haji menunda rapat perdana hingga pekan depan
Baca SelengkapnyaRapat yang digelar di Gedung Nusantara II, DPR RI ini dipimpin oleh Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad.
Baca SelengkapnyaDasco mengatakan, DPR akan selalu tunduk dengan aturan dana tata tertib rapat paripurna demi terciptanya keputusan yang demokratis.
Baca SelengkapnyaRiefky menyampaikan salam dari Ketua Majelis Tinggi Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) untuk Ketum Gerindra Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaSetelah mendengar pandangan Mendagri dan Menkum HAM, Baleg DPR langsung menutup rapat kerja dengan membentuk panitia kerja terdiri dari 40 orang.
Baca SelengkapnyaRapat pun yang mulanya akan berlangsung, harus di skors lantaran persyaratan korum rapat belum terpenuhin.
Baca Selengkapnya