Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Garuda Indonesia siap genjot ekspor komoditas unggulan Papua

Garuda Indonesia siap genjot ekspor komoditas unggulan Papua Garuda Indonesia. ©2014 merdeka.com/arie basuki

Merdeka.com - PT Garuda Indonesia Cabang Jayapura mendorong ekspor langsung komoditas andalan dari Papua ke negara tujuan. Maskapai pelat merah tersebut kini tiap hari tujuh kali melayani penerbangan dari Jayapura.

General Manager Garuda Cabang Jayapura, Mac Fee Kindengan, menjelaskan selama ini banyak produk dari Papua yang telah menjadi komoditas ekspor. Namun, proses pengepakan akhirnya selalu dilakukan di luar Papua sehingga nilai ekspornya menjadi miliki daerah tersebut.

"Sekarang dengan pesawat bisa langsung melalui Jakarta dan menuju ke negara tujuan, kalau di Makassar harus di kemas ulang dan angka ekspornya jadi punya Sulawesi Selatan," ujarnya seperti dikutip Antara di Jayapura, Senin (12/6).

Orang lain juga bertanya?

Menurut dia, Garuda Indonesia tengah berupaya agar komoditas perikanan dari Jayapura bisa langsung diekspor ke negara tujuan. Hanya masih ada kendala yang perlu dibenahi untuk memenuhi standard ekspor.

"Bea Cukai dan Karantina sudah mendukung, hanya yang jadi masalah sekarang adalah proses pengepakan untuk memenuhi standar kualitas pengekspor yang ada tingkatannya," kata dia.

Mac Fee menilai Papua memiliki banyak komoditas yang berpotensi untuk memenuhi permintaan pasar dunia dan kini Garuda Indonesia berusaha menjembatani hal tersebut dengan rute penerbangan yang telah ada.

"Saya harapkan kita bisa ekspor langsung karena transportasi ada. Yang sekarang ini ada ekspor melalui Makassar, setiap hari ada pengiriman 5-6 ton, tapi kalau ke Jakarta paling hanya 2-3 ton," ujarnya lagi.

Dia berharap pemerintah daerah bisa menyadari potensi yang ada dan turut mendorong hal tersebut dengan menyediakan fasilitas yang dbutuhkan, serta melakukan pembinaan kepada para petani atau nelayan.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Lakukan Terobosan, Sulut Ekspor Berbagai Komoditi ke China
Lakukan Terobosan, Sulut Ekspor Berbagai Komoditi ke China

Sulut telah melakukan terobosan besar setelah mengekspor langsung berbagai komoditi ke China.

Baca Selengkapnya
Ada Konflik Timur Tengah, Ekspor Indonesia ke Palestina Turun
Ada Konflik Timur Tengah, Ekspor Indonesia ke Palestina Turun

Perjanjian perdagangan bebas menjadi salah satu strategi utama Indonesia untuk membuka akses pasar yang lebih luas.

Baca Selengkapnya
Kaltim hingga Sulut Raih Merdeka Award 2023 Kategori Penguatan Ekspor Daerah
Kaltim hingga Sulut Raih Merdeka Award 2023 Kategori Penguatan Ekspor Daerah

Terdapat enam kategori penghargaan dalam Merdeka Awards, salah satunya penghargaan yakni Program Penguatan Ekspor Daerah.

Baca Selengkapnya
Bangga! 8,9 Ton Biji Pala Asal Maluku Dikirim ke Pasar Belanda
Bangga! 8,9 Ton Biji Pala Asal Maluku Dikirim ke Pasar Belanda

Indonesia harus bangga. Industri rempah lokal selalu jadi minat negara asing. Ambon, Maluku misalnya. Telah melakukan ekspor 8,9 ton biji pala ke Rotterdam.

Baca Selengkapnya
Pakan hingga Benur Udang Purwakarta Diekspor ke Brunei, Badan Karantina Pastikan Bebas Penyakit
Pakan hingga Benur Udang Purwakarta Diekspor ke Brunei, Badan Karantina Pastikan Bebas Penyakit

42 ton pakan udang, 8 juta ekor benur, dan 400 ekor induk udang dengan total nilai ekonomi mencapai Rp. 1,66 Miliar dikirimkan.

Baca Selengkapnya
Pelabuhan Bitung Ekspor Perdana Langsung Kertas dan Perikanan ke China
Pelabuhan Bitung Ekspor Perdana Langsung Kertas dan Perikanan ke China

Kegiatan tersebut juga dihadiri oleh Dubes RI untuk China

Baca Selengkapnya
Temui Jokowi, Muhadjir Lapor Pembangunan Gudang Pangan Atasi Kelaparan di Papua
Temui Jokowi, Muhadjir Lapor Pembangunan Gudang Pangan Atasi Kelaparan di Papua

Menjadikan Sinak sebagai pusat distribusi dan pergudangan diharapkan bisa menekan ongkos distribusi.

Baca Selengkapnya
Gubernur Sulsel Lepas 36 Komoditi ke 34 Negara Senilai USD98,33 Juta
Gubernur Sulsel Lepas 36 Komoditi ke 34 Negara Senilai USD98,33 Juta

Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman melepas ekspor produk Andalan Sulsel senilai Rp1,43 triliun ke pasar global.

Baca Selengkapnya
3 Fakta Menarik Jatim Gerbang Nusantara Baru, Pusat Industri Modern hingga Penghasil Padi dan Susu Terbesar di Indonesia
3 Fakta Menarik Jatim Gerbang Nusantara Baru, Pusat Industri Modern hingga Penghasil Padi dan Susu Terbesar di Indonesia

Keberadaan Ibu Kota Nusantara (IKN) turut memberikan dampak baik bagi Provinsi Jawa Timur

Baca Selengkapnya
Ganjar: UMKM Jawa Tengah Makin Mendunia
Ganjar: UMKM Jawa Tengah Makin Mendunia

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengatakan pihaknya terus mempromosikan dan memajukan produk-produk lokal.

Baca Selengkapnya
BPS: Ekspor Pertanian Agustus 2023 Meningkat
BPS: Ekspor Pertanian Agustus 2023 Meningkat

BPS melaporkan ekspor pertanian pada Agustus 2023 meningkat dibandingkan bulan sebelumnya.

Baca Selengkapnya
Stabilkan Ekonomi, Kemendag Bidik Cuan dari Ekspor ke Asia Selatan dan Afrika
Stabilkan Ekonomi, Kemendag Bidik Cuan dari Ekspor ke Asia Selatan dan Afrika

Pemerintah siapkan strategi ekspor produk ke negara lain.

Baca Selengkapnya