Gubernur Maluku tagih janji Garuda buka rute ke Australia
Merdeka.com - Gubernur Maluku, Said Assagaff menyambangi Kementerian BUMN di Jalan Merdeka Selatan, Jakarta. Kedatangan Said kali ini untuk menagih janji salah satu perusahaan BUMN yaitu Garuda Indonesia.
Menurut Said, Garuda Indonesia pernah berjanji akan membuka rute penerbangan dari Saumlaki yang merupakan ibukota Maluku Tenggara Barat menuju Darwin, Australia. Dia meminta Menteri BUMN Rini Soemarno agar mendorong Garuda Indonesia segera merealisasikan janjinya.
"Saya juga ingin Ibu menteri memperhatikan penerbangan, kami ingin membuka hubungan Darwin sama kabupaten kita. Itu tidak sampai satu jam," ujarnya di Kantor Kementerian BUMN, Jakarta, Jumat (14/11).
-
Kenapa Jokowi perintahkan perpanjang runway Bandara Panua? 'Saya liat kalo 1.200 itu nanggung, didarati ATR full enggak bisa. Tadi saya naik ATR karena pesawat kepresidenan enggak bisa mendarat, pesawat perintis,' ujarnya. 'Oleh sebab itu, saya perintah di terminal tadi runwaynya harus ditambah panjang lagi sehingga atr full bisa masuk ke Pohuwato. Ya paling lambat tahun depan, kalau bisa tahun ini. InsyaAllah,' sambungnya.
-
Kenapa Kapolri minta jajaran di Bali siapkan sistem delaying di Gilimanuk? Sementara itu, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meminta jajaran di Bali untuk mempersiapkan dan mendukung ASDP dalam menerapkan delaying sistem di Pelabuhan Gilimanuk, demi meminimalisir potensi antrean di area tersebut.
-
Bagaimana Garuda Indonesia selesaikan masalah delay? Ketua DPW Partai Amanat Nasional Sulsel ini mengungkapkan sampai saat ini ada empat penerbangan jemaah haji menggunakan Garuda Indonesia yang mengalami delay. Ia menagih komitmen Garuda Indonesia untuk menyelesaikan masalah tersebut.
-
Apa target Menko Perekonomian untuk transportasi di Indonesia? Pemerintah telah memprioritaskan pengembangan ekosistem Kendaraan Listrik (EV) dengan target 13 juta sepeda motor listrik dan 2 juta mobil listrik pada 2030.
-
Kapan Ganjar menyampaikan permintaannya? Calon presiden (capres) nomor urut tiga Ganjar Pranowo meminta semua massa pendukungnya di Jawa Tengah untuk menjaga lumbung suara demi memenangkan Pilpres 2024.
-
Kapan Yenny Wahid menjadi komisaris Garuda Indonesia? Ia menduduki jabatan ini sejak 2020, kemudian mengundurkan diri pada Agustus 2021.
Menurut Said, maskapai Garuda Indonesia sangat tepat untuk terbang di langit Maluku karena dinilai mampu mengutamakan keamanan dan kenyamanan. Hal ini juga sesuai dengan permintaan Darwin sendiri. "Kami juga paparkan di Darwin mereka ingin keamanan. Yaitu mereka maunya Garuda," tegasnya.
Said mengaku juga telah melakukan komunikasi dengan manajemen Darwin perihal pembukaan rute tersebut sejak dua tahun lalu, namun belum juga terealisasikan. Said juga mengaku siap menyediakan infrastruktur bandara untuk kenyamanan penerbangan.
"Sebelumnya dua tahun lalu, Pak Emir (Direktur Garuda Indonesia) menjanjikan begitu ada pesawat baru Garuda saya akan perhatikan Maluku. Saya ingin ada jalur penerbangan antara Bali, Ambon dan Maluku. Saya siapkan dulu lapangan ke depan wilayah, karena infrastruktur sudah siap , jadi saya tadi ngomong sama ibu untuk mendorong ke depan," tutupnya. (mdk/idr)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pada awal tahun 2024 lalu pihaknya sudah melayangkan surat resmi kepada Menteri Perhubungan untuk menambah penerbangan internasional.
Baca SelengkapnyaKata Moeldoko persoalan pembangunan bandara bukan karena keinginan melainkan karena kebutuhan.
Baca SelengkapnyaGanjar menyoroti pentingnya tata kelola yang bersifat asimetris sesuai dengan kekhususan daerah.
Baca SelengkapnyaMenteri AHY akan mengkaji lebih dulu terkait wacana itu.
Baca SelengkapnyaBandara baru ini memiliki panjang runway 1.500 meter dan lebar 30 meter sehingga bisa didarati pesawat ATR.
Baca SelengkapnyaProgram ini diyakini bisa mengakselerasi ekonomi nasional, karena Indonesia punya potensi sangat besar.
Baca SelengkapnyaPertemuan tersebut membahas sejumlah rencana, seperti layanan haji dan umrah, hingga akses penerbangan ke bandara Kertajati.
Baca SelengkapnyaPresiden Prabowo menegaskan komitmennya untuk tetap membangun Bandara Bali Utara, yang berada di kawasan Kabupaten Buleleng, Bali.
Baca SelengkapnyaMenurut Putu, terbentuknya kerja sama Indonesia dengan Papua Nugini merupakan hal yang positif.
Baca SelengkapnyaSebanyak 3 maskapai akan menghadirkan penerbangan langsung ke Labuan Bajo.
Baca SelengkapnyaBandara jadi salah satu objek vital dibangun di Kabupaten Taliabu.
Baca SelengkapnyaBudi Karya juga membicarakan soal digitalisasi pelayaran dengan penerapan Maritime Single Window.
Baca Selengkapnya