Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hadapi pasar bebas ASEAN, rakyat diajak beli produk lokal

Hadapi pasar bebas ASEAN, rakyat diajak beli produk lokal Pasar Gembrong. ©2015 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Menteri Koperasi dan UKM Gede Ngurah Puspayoga secara resmi membuka pameran Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) menyambut HUT RI ke 70 di Banda Aceh, Senin (10/9).

Gede Ngurah Puspayoga menyebutkan, UMKM dan Koperasi menjadi penopang ekonomi Indonesia menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN yang rencananya mulai diberlakukan akhir tahun ini. Dia mengingatkan, pasar dalam negeri perlu dijaga dari gempuran produk asing.

Selama masyarakat Indonesia memilih membeli produk lokal, pasar Indonesia tidak akan terjajah produk asing.

Orang lain juga bertanya?

"Kita harus tetap bersaing juga, negara lain juga tahu, semua negara saya yakin sama dalam menghadapi MEA, makanya kita maksimalkan potensi pasar yang ada di negara kita," ujar AA Gede Ngurah Puspayoga, Senin (10/8) di Banda Aceh.

Untuk menghadapi MEA, Puspayoga mengklaim kementerian yang dipimpinnya terus melakukan pembinaan dan peningkatan kapasitas. Semisal mempersiapkan Sumber Daya Manusia (SDM), peningkatan kualitas produk hingga kualitas manajerial kelembagaan koperasi dan UMKM.

Meski begitu dia tidak menampik adanya faktor krusial yang dihadapi pelaku bisnis UMKM dan Koperasi yaitu akses modal yang masih terbatas. Oleh karena itu pemerintah telah merencanakan menurunkan suku bunga KUR dari 22 persen menjadi 12 persen.

"Baru pada tahun 2016 mendatang diturunkan hingga 9 persen. Ini kita persiapkan untuk menghadapi MEA agar mudah akses modal," ungkapnya.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tiga Jurus Ampuh UMKM Lokal Lawan Produk China di TikTok Shop
Tiga Jurus Ampuh UMKM Lokal Lawan Produk China di TikTok Shop

Pemerintah seharusnya sudah melakukan antisipasi dini sejak lama dalam belanja online.

Baca Selengkapnya
Relawan Capres-Cawapres Sepakat Tidak Mendukung Produk Asing Terkait Konflik dan Dorong Penggunaan Produk Lokal
Relawan Capres-Cawapres Sepakat Tidak Mendukung Produk Asing Terkait Konflik dan Dorong Penggunaan Produk Lokal

Para pendukung capres-cawapres sepakat untuk menghentikan pemakaian produk asing terkait konflik dan beralih mendukung produk lokal.

Baca Selengkapnya
Pusat Grosir Sepi, Pemerintah Perketat Penjualan Barang Impor Secara Online
Pusat Grosir Sepi, Pemerintah Perketat Penjualan Barang Impor Secara Online

Pemerintah memperketat pengawasan dan pengendalian barang asal impor.

Baca Selengkapnya
Daftar Barang Impor Bakal Diperketat Masuk Indonesia, Mulai dari Elektronik Sampai Mainan Anak
Daftar Barang Impor Bakal Diperketat Masuk Indonesia, Mulai dari Elektronik Sampai Mainan Anak

Presiden Jokowi juga telah menegaskan bahwa produk-produk yang dapat diproduksi dalam negeri sebaiknya tidak perlu diimpor.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Banyak Negara Khawatir Masuknya Produk China yang Masif, Harga Murah
Jokowi: Banyak Negara Khawatir Masuknya Produk China yang Masif, Harga Murah

Jokowi ingin RI tak mau kalah dan harus memperluas pasar produk lokalnya.

Baca Selengkapnya
Menteri Teten Sentil Influencer, Minta Cintai Produk Lokal Bantu Promosikan UMKM
Menteri Teten Sentil Influencer, Minta Cintai Produk Lokal Bantu Promosikan UMKM

Teten bilang ini sebagai cara melawan dominasi produk asing yang dijajakan di platform e-commerce.

Baca Selengkapnya
Pasarkan Produk & Merek Lokal, Mendag Zulhas Live Shopping di Festival Indonesia
Pasarkan Produk & Merek Lokal, Mendag Zulhas Live Shopping di Festival Indonesia

Aksi ini sebagai salah satu bentuk dukungan dan komitmen Mendag dalam memajukan produk dan merek lokal yang kualitasnya kompetitif.

Baca Selengkapnya
Ikuti Aturan Pemerintah, Shopee Indonesia Setop Jual Produk Impor
Ikuti Aturan Pemerintah, Shopee Indonesia Setop Jual Produk Impor

Pemerintah telah mengatur produk cross border yang masuk ke Indonesia lewat e-commerce.

Baca Selengkapnya
Anggota DPR Minta Pemerintah Larang Media Sosial Jual Produk Langsung ke Konsumen
Anggota DPR Minta Pemerintah Larang Media Sosial Jual Produk Langsung ke Konsumen

Pemerintah diminta mengatur ulang perdagangan di platform e-commerce dan social commerce.

Baca Selengkapnya
Le Minerale Sebagai Brand Nasional, Alternatif Tepat Kurangi Ketergantungan Produk Luar
Le Minerale Sebagai Brand Nasional, Alternatif Tepat Kurangi Ketergantungan Produk Luar

Diskusi tersebut dorong masyarakat untuk dukung produk nasional.

Baca Selengkapnya
Pengusaha Minta Pemerintah Pertimbangkan Larangan Penjualan Produk Impor Dibawah Harga Rp1,5 Juta
Pengusaha Minta Pemerintah Pertimbangkan Larangan Penjualan Produk Impor Dibawah Harga Rp1,5 Juta

Tujuannya, untuk melindungi produk-produk dalam negeri pada platform tersebut.

Baca Selengkapnya
Ternyata, Ini Alasan Pemerintah Larang Penjualan Produk Impor Harga di Bawah Rp1,5 Juta di Toko Online
Ternyata, Ini Alasan Pemerintah Larang Penjualan Produk Impor Harga di Bawah Rp1,5 Juta di Toko Online

Penjualan produk di TikTok shop sudah mengarah pada predatory pricing atau praktik menjual barang di bawah harga modal.

Baca Selengkapnya