Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hindari sapi, India bangun kereta peluru melayang

Hindari sapi, India bangun kereta peluru melayang Sapi di rel kereta India. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - India berencana membangun kereta peluru layang pertamanya senilai sekitar USD 16 miliar. Alat transportasi tersebut bakal menghubungkan Mumbai dengan Ahmedabad sepanjang 508 kilometer.

Demikian diberitakan Bloomberg, Selasa (31/5), berdasarkan keterangan sumber anonim yang dinilai mengetahui rencana proyek tersebut.

India ogah membangun kereta peluru di darat. Sama seperti Indonesia, Negeri Bollywood itu juga memiliki persoalan klasik dalam pembebasan lahan.

Selain itu, kecepatan kereta di darat juga tak bisa dioptimalkan karena berpotensi terganggu lalu-lalang orang dan binatang. Terutama sapi, notabene dianggap hewan suci oleh masyarakat Hindu India.

Atas dasar itu, India memilih jalur layang. Akibatnya, biaya pembangunan membengkak sebesar 78 miliar rupee dari sebelumnya 980 miliar rupee atau setara USD 14,6 miliar.

Konstruksi kereta peluru bakal digarap JR Tokai, mulai 2018. Perusahaan kereta Jepang yang memproduksi Shinkansen itu bakal menggandeng sejumlah kontraktor lokal untuk pengadaan trek dan stasiun.

Proyek diperkirakan bakal menyerap 2 ribu pekerja tersebut ditargetkan beroperasi 2023.

Jepang menawarkan pinjaman sebesar 81 persen dari total investasi proyek. Itu berdurasi 50 tahun dengan tingkat bunga pinjaman 0,1 persen.

(mdk/yud)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menhub Budi: Proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Tetap Berlanjut
Menhub Budi: Proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Tetap Berlanjut

Proyek kereta cepat sampai Surabaya dimungkinkan baru terealisasi pada periode pemerintahan berikutnya.

Baca Selengkapnya
Proyek Kabel Laut Internasional ICE IV Dorong Konektivitas Intra Asia ke India, Timur Tengah dan Global
Proyek Kabel Laut Internasional ICE IV Dorong Konektivitas Intra Asia ke India, Timur Tengah dan Global

e&, Telecom Egypt, Telin dan Operator India tandatangani MoU Pengembangan SKKL ICE IV.

Baca Selengkapnya
Kereta Cepat Jakarta-Bandung Bisa Bikin Utang Pemerintah Makin Bengkak
Kereta Cepat Jakarta-Bandung Bisa Bikin Utang Pemerintah Makin Bengkak

PT KCIC telah menerima pinjaman sebesar USD4,55 miliar yakni sekitar Rp69,33 triliun dari China Development Bank milik pemerintah.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Ingin Bangun Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Waktu Tempuh Cuma 2 Jam
Pemerintah Ingin Bangun Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Waktu Tempuh Cuma 2 Jam

Perpanjangan proyek Kereta Cepat Whoosh hingga Surabaya juga secara nilai ekonomis lebih menguntungkan.

Baca Selengkapnya
China Uji Kereta Maglev Hyperloop dengan Kecepatan 1.000 Km/Jam
China Uji Kereta Maglev Hyperloop dengan Kecepatan 1.000 Km/Jam

China berhasil menguji sistem Maglev Hyperloop dengan target kecepatan 1.000 km/jam, mendekati masa depan transportasi ultra-cepat yang semakin nyata.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Rencana Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Masih Dalam Studi
Jokowi: Rencana Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Masih Dalam Studi

jika Kereta Cepat Jakarta Surabaya dibangun, rutenya akan melewati KCJB terlebih dahulu.

Baca Selengkapnya
Jalur Kereta Api Solo-Yogyakarta Ternyata Jadi Pertama di Indonesia, Dibangun Tahun 1864
Jalur Kereta Api Solo-Yogyakarta Ternyata Jadi Pertama di Indonesia, Dibangun Tahun 1864

Pemerintah VOC, kongsi dagang Hindia-Belanda, membangun sarana kereta api untuk pengiriman hasil tani yang kemudian akan diperdagangkan.

Baca Selengkapnya
Habiskan Anggaran Rp18,3 Miliar, Skybridge Bojonggede Diresmikan Menhub Budi
Habiskan Anggaran Rp18,3 Miliar, Skybridge Bojonggede Diresmikan Menhub Budi

Setelah diresmikan, jembatan ini diserahterimakan kepada pemerintah kabupaten bersama dengan PT Kereta Commuter Indonesia untuk dikelola bersama.

Baca Selengkapnya
Jalur Kereta Api Terpanjang di Dunia, Waktu Tempuh Hingga 167 Jam
Jalur Kereta Api Terpanjang di Dunia, Waktu Tempuh Hingga 167 Jam

Kereta api menjadi salah satu moda transportasi favorit masyarakat, karena dengan menggunakan transportasi ini perjalanan jadi lebih efisien tanpa hambatan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Biaya Bengkak Kereta Cepat Jakarta-Bandung Akhirnya Tertutupi, Ini Sumber Dananya
FOTO: Biaya Bengkak Kereta Cepat Jakarta-Bandung Akhirnya Tertutupi, Ini Sumber Dananya

Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo memastikan cost overrun atau pembengkakan biaya pada proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung sudah tertutupi.

Baca Selengkapnya