Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hotel bintang lima Four Seasons Jakarta ditutup

Hotel bintang lima Four Seasons Jakarta ditutup Ilustrasi hotel. ©2012 Shutterstock/Brian A Jackson

Merdeka.com - Hotel Internasional Four Seasons Jakarta mengumumkan akan menutup operasional perusahaan selama tiga tahun ke depan. Penutupan operasional telah berlangsung sejak 28 Desember 2014 lalu. Grup hotel asal Kanada ini secara resmi menutup properti satu satunya di Jakarta yang terletak di Segitiga Emas Kuningan.

Dikutip dari situs resminya Hotel Four Seasons Jakarta, penutupan ini dilakukan karena selama 3 tahun ke depan akan dilakukan renovasi. Hotel akan kembali dibuka pada pertengahan 2018 dengan desain baru dan pelayanan yang lebih baik lagi.

"Hotel ditutup karena pengembangan proyek untuk dilakukan pemugaran kamar, ruang publik serta makanan dan penambahan ballroom baru," isi kutipan dari situs resminya.

Hotel Four Seasons Jakarta pertama kali dibuka pada 1995 dengan nama The Regent Jakarta. Pada 2004, banjir besar Jakarta merendam lobi dan ballroom hotel tersebut. Setelah renovasi untuk memulihkan kondisi ballroom dan lobinya hotel ini akhirnya berubah nama jadi Four Seasons Jakarta.

Hotel Four Seasons Jakarta mempunyai 365 kamar dan suite dengan luas mulai dari 55 meter persegi. Hotel bintang lima ini mengusung desain elegan dengan lantai dilapisi karpet tebal.

Four Seasons rencananya juga bakal hengkang dari Dublin mulai 31 Desember 2014 akibat kondisi perekonomian Eropa yang tengah dalam kondisi tidak baik. Kabarnya, operasionalnya akan diambil alih jaringan hotel bintang lima lainnya.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Hotel Terbengkalai di Pandeglang Ini Punya Pemandangan Laut Indah, Ditinggalkan saat Krisis Ekonomi 1998
Hotel Terbengkalai di Pandeglang Ini Punya Pemandangan Laut Indah, Ditinggalkan saat Krisis Ekonomi 1998

Bangunan ini punya desain moderen dan hadirkan pemandangan langsung menuju laut

Baca Selengkapnya
Buntut Kasus Lift Maut, Ayu Terra Resort Ubud Ditutup untuk Umum!
Buntut Kasus Lift Maut, Ayu Terra Resort Ubud Ditutup untuk Umum!

Polisi hingga saat ini masih melakukan olah TKP dan mencari alat bukti lainnya terkait kasus lift maut tersebut.

Baca Selengkapnya
Konsep Desain Hotel Tentrem Bintang 5 di Jakarta
Konsep Desain Hotel Tentrem Bintang 5 di Jakarta

Hotel Tentrem memiliki reputasi tinggi dalam memadukan nuansa lokal ke dalam fasilitas hotel berbintang lima.

Baca Selengkapnya
Menengok Kondisi Terbaru Wisma Atlet, Tempat Isolasi Pasien Covid-19 yang Kini jadi Semak Belukar
Menengok Kondisi Terbaru Wisma Atlet, Tempat Isolasi Pasien Covid-19 yang Kini jadi Semak Belukar

Rumah Sakit Darurat Covid-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran Jakarta resmi ditutup pada Jumat, 31 Maret 2023

Baca Selengkapnya
Menteri Bahlil Akui Bekukan Izin Hotel Sultan, Ini Alasannya
Menteri Bahlil Akui Bekukan Izin Hotel Sultan, Ini Alasannya

Pembekuan izin tersebut dilakukan lantaran Hak Guna Bangunan (HGB) telah habis.

Baca Selengkapnya
Suasana Mencekam Saat Berkabut, Ini Sederet Potret Hotel Milik Tommy Soeharto yang Telah Terbengkalai Sejak 1997
Suasana Mencekam Saat Berkabut, Ini Sederet Potret Hotel Milik Tommy Soeharto yang Telah Terbengkalai Sejak 1997

Susananya mencekam, hotel milik Tommy Soeharto ini terbengkai sejak 1997

Baca Selengkapnya
Kebakaran Sebabkan 3 Tewas, Hotel AllNite & Day Alam Sutera Sering Diperingati Tak Penuhi Standar Proteksi
Kebakaran Sebabkan 3 Tewas, Hotel AllNite & Day Alam Sutera Sering Diperingati Tak Penuhi Standar Proteksi

Ia menyebut, pihaknya sudah tiga kali melayangkan surat kepada pengelola hotel.

Baca Selengkapnya
Dikosongkan Paksa, Hotel Sultan Bakal Tetap Beroperasi Layani Tamu
Dikosongkan Paksa, Hotel Sultan Bakal Tetap Beroperasi Layani Tamu

PPKGBK ingin mengabarkan kepada publik bahwa tidak boleh ada seorang pun keluar/masuk tanpa seizin dari pemilik lahan.

Baca Selengkapnya
Mengulik Sejarah Hotel Bersejarah di Semarang yang Kini Kondisinya Terbengkalai, Dulu Jadi Tempat Singgah Para Tamu Negara
Mengulik Sejarah Hotel Bersejarah di Semarang yang Kini Kondisinya Terbengkalai, Dulu Jadi Tempat Singgah Para Tamu Negara

Tokoh-tokoh Nasional seperti Ir. Soekarno hingga RA Kartini pernah menginap di sana.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Sepi Pasar Tanah Abang saat Ditinggal Mudik Para Pedagang
FOTO: Penampakan Sepi Pasar Tanah Abang saat Ditinggal Mudik Para Pedagang

Sejumlah toko tutup di depan Pasar Tanah Abang Blok A di Jakarta pada Jumat (12/4/2024).

Baca Selengkapnya
Jelang Konser Coldplay, Harga Hotel di Sekitaran GBK Tembus Rp8 Juta per Malam
Jelang Konser Coldplay, Harga Hotel di Sekitaran GBK Tembus Rp8 Juta per Malam

Hotel Best Western Senayan juga terpantau tersedia beberapa kamar saja yakni dengan tipe Double Bed Standard Windows.

Baca Selengkapnya
Mulai Besok, Akses Keluar Masuk ke Hotel Sultan Hanya dari Jalan Sudirman
Mulai Besok, Akses Keluar Masuk ke Hotel Sultan Hanya dari Jalan Sudirman

Jalan masuk ke Hotel Sultan dari arah Gatot Subroto kini telah ditutup

Baca Selengkapnya